
Teks -- Amos 7:10 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> Am 7:10-17
Jerusalem: Am 7:10-17 - -- Ini sebuah ceritera berupa prosa. Ia berasal dari sekelompok pendukung nabi Amos dan diselipkan antara penglihatan ketiga dan keempat. Ceritera itu me...
Ini sebuah ceritera berupa prosa. Ia berasal dari sekelompok pendukung nabi Amos dan diselipkan antara penglihatan ketiga dan keempat. Ceritera itu menyusul nubuat melawan raja Israel, Ams 7:9, dan mengenai reaksi yang ditimbulkan oleh nubuat itu.
Ende -> Am 7:10-17; Am 7:10
Ende: Am 7:10-17 - -- Berita dari riwajat hidup nabi ini diselipkan oleh si penjusun kitab kedalam
kumpulan nubuat nabi. Maka itu boleh djadi peristiwa itu terdjadi pada wa...
Berita dari riwajat hidup nabi ini diselipkan oleh si penjusun kitab kedalam kumpulan nubuat nabi. Maka itu boleh djadi peristiwa itu terdjadi pada waktu lain. Amos dalam susunan kitab meneruskan pekerdjaannja di Israil sadja, hal mana hampir tak mungkin setelah peristiwa itu terdjadi pada waktu lain. Amos dalam susunan kitab meneruskan pekerdjaan di Israil sadja, hal mana hampir tak mungkin setelah peristiwa itu terdjadi.

ialah imam kepala tempat sutji itu.
Ref. Silang FULL -> Am 7:10
Ref. Silang FULL: Am 7:10 - di Betel // menghadap Yerobeam // mengadakan persepakatan // segala perkataannya · di Betel: Yos 7:2; Yos 7:2
· menghadap Yerobeam: 2Raj 14:23; 2Raj 14:23
· mengadakan persepakatan: Yer 38:4
· segala per...
· di Betel: Yos 7:2; [Lihat FULL. Yos 7:2]
· menghadap Yerobeam: 2Raj 14:23; [Lihat FULL. 2Raj 14:23]
· mengadakan persepakatan: Yer 38:4
· segala perkataannya: 2Raj 14:24; Yer 26:8-11

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Am 7:10-17
Matthew Henry: Am 7:10-17 - Tuduhan Amazia terhadap Amos; Kebinasaan Amazia Tuduhan Amazia terhadap Amos; Kebinasaan Amazia (7:10-17)...
SH -> Am 7:10-17; Am 7:10-17
SH: Am 7:10-17 - Buruk muka cermin dibelah (Jumat, 30 November 2012) Buruk muka cermin dibelah
Judul: Buruk muka cermin dibelah
Misalkan Anda sedang menumpang bis kota, la...
