
Teks -- 1 Raja-raja 18:19 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> 1Raj 18:19
Jerusalem: 1Raj 18:19 - nabi-nabi Asyera yang empat ratus itu Ini rupanya sebuah sisipan, sebab dalam ceritera selanjutnya nabi-nabi itu tidak lagi disebut. Adapun "nabi-nabi Baal" ialah bukannya orang yang disur...
Ini rupanya sebuah sisipan, sebab dalam ceritera selanjutnya nabi-nabi itu tidak lagi disebut. Adapun "nabi-nabi Baal" ialah bukannya orang yang disuruh (Allah atau) dewa itu, tetapi itu orang yang sebulat-bulatnya membaktikan diri kepada (Allah atau) dewa, misalnya Baal, serta pemujaannya. Secara fanatik mereka berbakti kepada dewanya. Dengan memakai berbagai sarana (menari, musik, menoreh dirinya dsb) mereka masuk ekstase lalu dianggap kerasukan dewanya. Pada bangsa-bangsa tetangga Israel ada nabi-nabi semacam itu, Yer 27:9 dst, dan mereka sering kali membentuk kelompok-kelompok yang besar jumlahnya. Kelompok-kelompok yang serupa tetapi bagi Tuhan juga ada pada bangsa Israel, 1Ra 18:4. Nabi-nabi Baal yang disebut dalam 1Ra 18:19 ini ialah nabi-nabi dewa Tirus, Baal, yang oleh permaisuri, Izebel dipanggil dan diberi nafkah. Mengenai Baal bdk Hak 2:13+.
Ende -> 1Raj 18:19; 1Raj 18:19
Ende: 1Raj 18:19 - Nabi disini bukanlah "Pesuruh Allah" )dewa), seperti Elisja, melainkan
orang2 jang membaktikan dirinja samasekali kepada seorang dewa dan ibadatnja dan
set...
disini bukanlah "Pesuruh Allah" )dewa), seperti Elisja, melainkan orang2 jang membaktikan dirinja samasekali kepada seorang dewa dan ibadatnja dan setjara fanatik menghormatinja sampai dengan matjam2 alat (menari, musik, melukai dirinja) masuk kedalam extase dan lalu dianggap sebagai kerasukan dewa itu.

sebangsa ini terdapat di-mana2 pada orang kafir disekitar Israil.
Ref. Silang FULL -> 1Raj 18:19
Ref. Silang FULL: 1Raj 18:19 - itu, suruhlah // gunung Karmel // meja istana · itu, suruhlah: 2Raj 10:19
· gunung Karmel: Yos 19:26; Yos 19:26
· meja istana: 2Raj 9:22
· itu, suruhlah: 2Raj 10:19
· gunung Karmel: Yos 19:26; [Lihat FULL. Yos 19:26]
· meja istana: 2Raj 9:22

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> 1Raj 18:17-20
Matthew Henry: 1Raj 18:17-20 - Perjumpaan Elia dengan Ahab Perjumpaan Elia dengan Ahab (18:17-20)
...
SH: 1Raj 18:16-46 - Pemimpin Rohani (Jumat, 31 Juli 2015) Pemimpin Rohani
Judul: Pemimpin Rohani
"Engkaukah itu, yang mencelakakan Israel?" (17), demikianlah ka...

SH: 1Raj 18:16-46 - Allah Air dan Api (Senin, 10 Januari 2022) Allah Air dan Api
Elia tampak sengaja membuat tugasnya bertambah sulit. Dituangnya air ke atas daging persembahan...

SH: 1Raj 18:1-19 - Obaja alat Tuhan di tengah-tengah serigala (Kamis, 2 Maret 2000) Obaja alat Tuhan di tengah-tengah serigala
Obaja alat Tuhan di tengah-tengah serigala. Seorang
Kriste...
