
Teks -- Yesaya 1:31 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> Yes 1:29-31
Jerusalem: Yes 1:29-31 - -- Dalam bagian ini nabi Yesaya mengecam adat keagamaan yang menyangkut pohon angker. Jarang sekali nabi Yesaya mencela adat kebiasaan yang benar-benar k...
Dalam bagian ini nabi Yesaya mengecam adat keagamaan yang menyangkut pohon angker. Jarang sekali nabi Yesaya mencela adat kebiasaan yang benar-benar kafir, bdk Yes 2:6-8. Pohon-pohon angker itu tidak menjadi pujaan rakyat, tetapi menyangkut adat kebiasaan penduduk aseli negeri Kanaan, bdk Ula 12:2+. Adat kebiasaan yang salah itu tersebar luas baik di wilayah kerajaan Yehuda maupun di wilayah kerajaan Israel, bdk Yes 57:5; Yer 2:20; 3:6,13; 17:2; Yeh 6:13; 1Ra 14:23; 2Ra 16:4; 17:10.
Ende -> Yes 1:31
Ende: Yes 1:31 - jang tjegak ialah orang jang menjembah pohon, lalu merasa diri kuat.
Tapi baik orangnja maupun ibadahnja akan dibinasakan.
ialah orang jang menjembah pohon, lalu merasa diri kuat.
Tapi baik orangnja maupun ibadahnja akan dibinasakan.
Ref. Silang FULL -> Yes 1:31
Ref. Silang FULL: Yes 1:31 - menimbulkan api · menimbulkan api: Yes 4:4; 5:24; 9:17-18; 10:17; 24:6; 26:11; 30:27,33; 33:14; 34:10; 66:15-16,24; Yer 5:14; 7:20; 21:12; Ob 1:18; Mal 3:2; 4:...
· menimbulkan api: Yes 4:4; 5:24; 9:17-18; 10:17; 24:6; 26:11; 30:27,33; 33:14; 34:10; 66:15-16,24; Yer 5:14; 7:20; 21:12; Ob 1:18; Mal 3:2; 4:1; Mat 25:41; [Lihat FULL. Mat 25:41]

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Yes 1:21-31
Matthew Henry: Yes 1:21-31 - Kebobrokan Yerusalem; Pembaruan Jemaat Kebobrokan Yerusalem; Pembaruan Jemaat (1:21-31)
...
SH: Yes 1:18-31 - Sebuah manuver (Selasa, 7 Oktober 2003) Sebuah manuver
Sebuah manuver.
Dalam diri manusia terdapat keinginan untuk menyelamatkan diri
da...

SH: Yes 1:18-31 - Dimurnikan oleh Tuhan (Selasa, 18 November 2008) Dimurnikan oleh Tuhan
Judul: Dimurnikan oleh Tuhan
Apa yang Allah akan perbuat demi memurnikan umat-Ny...

SH: Yes 1:21-31 - Umat Tuhan telah berubah. (Selasa, 15 September 1998) Umat Tuhan telah berubah.
Umat Tuhan telah berubah. Sedih membaca bagian ini. Yerusalem yang dulu seti...

SH: Yes 1:21-31 - Berdoa untuk pemulihan (Kamis, 29 September 2011) Berdoa untuk pemulihan
Judul: Berdoa untuk pemulihan
Tudingan Yesaya bahwa Yerusalem telah menjadi pel...

SH: Yes 1:21-31 - Perubahan (Kamis, 19 Oktober 2017) Perubahan
Perubahan merupakan salah satu topik yang banyak didengungkan orang. Kita dapat melihatnya dalam dunia ...
