
Teks -- Ratapan 3:44 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Jerusalem -> Rat 3:1-66
Jerusalem: Rat 3:1-66 - -- Ratapan ketiga ini agak berbeda dengan yang pertama dan yang kedua. Yerusalem baru disebut pada Rat 3:48. Ratapan ini mirip dengan beberapa mazmur yan...
Ratapan ketiga ini agak berbeda dengan yang pertama dan yang kedua. Yerusalem baru disebut pada Rat 3:48. Ratapan ini mirip dengan beberapa mazmur yang berupa ratapan: Lagu mulai dengan ratapan perorangan (di sini Rat 3:1-39), lalu diperluas menjadi ratapan umat (di sini Rat 3:40-47). Pikiran-pikiran cukup umum yang terungkap dalam Rat 3:22-39 serupa dengan pikiran-pikiran yang biasa dalam sastra kebijaksanaan.
Ende -> Rat 3:1-66; Rat 3:43-47
Ende: Rat 3:1-66 - -- Lagu ini agak berbeda dengan lagu 1(Rat 1) dan 2(Rat 2).
Jerusjalem hampir tidak muntjul (Rat 3:48-51). Bagian pertama (Rat 3:1-24)
merupakan lagu rat...
Lagu ini agak berbeda dengan lagu 1(Rat 1) dan 2(Rat 2). Jerusjalem hampir tidak muntjul (Rat 3:48-51). Bagian pertama (Rat 3:1-24) merupakan lagu ratap perorangan. Bagian kedua (Rat 3:25-39) serupa dengan lagu kebidjaksanaan,jang mengadjar sikap mana harus diambil dalam kesukaran. Bagian ketiga (Rat 3:40-47) merupakan pengakuan dosa dan lagu ratap umum. Bagian keempat (Rat 3:48-66) mendjadi lagu ratap pribadi pula (Rat 3:48-58), tetapi lalu beralih kedalam ratap umum (Rat 3:59-63). Susunan itulah mendjadi sebabnja, maka beberapa ahli berpendapat, bahwa lagu ini aselinja adalah lagu-lagu ratap tersendiri dan jang baru kemudian digabung dengan lagu-lagu ratap atas Jerusjalem. Tetapi boleh diterima djuga, bahwa si pengarang mengambil beberapa lagu, jang lalu dipersatukan serta disadurkan djustru untuk meratapi Jerusjalem. Lagi pula penjadur itu sama sadja dengan pengarang lagu-lagu lain. Lagu ketiga merupakan suatu adjakan untuk umat, supaja pertjaja pada Jahwe kendati kemalangannja.

Ende: Rat 3:43-47 - -- Ajat-ajat ini tidak menuduh Tuhan melainkan melukiskan kenjataan sadja; Allah
murka dan menghukum, djustru karena dosa-dosa orang (Rat 3:42).
Ajat-ajat ini tidak menuduh Tuhan melainkan melukiskan kenjataan sadja; Allah murka dan menghukum, djustru karena dosa-dosa orang (Rat 3:42).
Ref. Silang FULL -> Rat 3:44
Ref. Silang FULL: Rat 3:44 - dengan awan // sehingga doa // dapat menembus · dengan awan: Mazm 97:2; Rat 2:1
· sehingga doa: Rat 3:8; Rat 3:8; Za 7:13
· dapat menembus: Yes 58:4; Yes 58:4

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Rat 3:42-54
SH: Rat 3:40-66 - Saat harapan tak tampak (Rabu, 15 Desember 2010) Saat harapan tak tampak
Judul: Saat harapan tak tampak
Pada potongan pertama dari ...

SH: Rat 3:21-48 - Berharap kepada kasih setia Tuhan (Minggu, 23 Maret 2014) Berharap kepada kasih setia Tuhan
Judul: Berharap kepada kasih setia Tuhan
Hukuman yang benar mengandu...

SH: Rat 3:25-48 - Petik Pelajaran, Jangan Lari! (Minggu, 3 Desember 2017) Petik Pelajaran, Jangan Lari!
Ratapan 3:25-39 berisi lagu...
