
Teks -- Yakobus 3:6 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Yak 3:6
Full Life: Yak 3:6 - LIDAH PUN ADALAH API.
Nas : Yak 3:6
Yakobus menekankan kecenderungan kita untuk berdosa dalam
pembicaraan. Dosa-dosa tersebut termasuk kata-kata yang keras dan tidak
ram...
Nas : Yak 3:6
Yakobus menekankan kecenderungan kita untuk berdosa dalam pembicaraan. Dosa-dosa tersebut termasuk kata-kata yang keras dan tidak ramah, berdusta, pernyataan berlebih-lebihan, ajaran palsu, fitnah, bergunjing, membual, dll. Orang percaya yang dewasa menguasai lidahnya melalui bimbingan Roh Kudus, "menawan segala pikiran dan menaklukkannya kepada Kristus" (2Kor 10:5). Karena kecenderungan untuk berdosa dengan lidah, Yakobus menasihati setiap orang agar "cepat untuk mendengar, tetapi lambat untuk berkata-kata, dan juga lambat untuk marah" (Yak 1:19).
Jerusalem: Yak 3:2-10 - -- Beberapa perbandingan disajikan dengan maksud memperlihatkan bahwa pengekangan lidah mengandaikan penguasaan diri secara menyeluruh. Pokok "pengekanga...
Beberapa perbandingan disajikan dengan maksud memperlihatkan bahwa pengekangan lidah mengandaikan penguasaan diri secara menyeluruh. Pokok "pengekangan lidah" adalah lazim pada para ahli akhlak Yunani dan dalam kitab-kitab kebijaksanaan.

Jerusalem: Yak 3:6 - dunia kejahatan Ungkapan Yunani sulit diterjemahkan. Dapat juga diterjemahkan: perlengkapan/alat kejahatan. Dengan merubah tanda baca Yak 3:6 dapat diterjemahkan: Lid...
Ungkapan Yunani sulit diterjemahkan. Dapat juga diterjemahkan: perlengkapan/alat kejahatan. Dengan merubah tanda baca Yak 3:6 dapat diterjemahkan: Lidahpun adalah api. Dengan ditempatkan di antara anggota-anggota tubuh kita merupakan suatu dunia (perlengkapan) kejahatan: ia dapat menodai

Jerusalem: Yak 3:6 - roda kehidupan kita Var: roda ciptaan. Ialah dunia. Ungkapan ini agaknya berasal dari agama rahasia Yunani (Orfeus).
Var: roda ciptaan. Ialah dunia. Ungkapan ini agaknya berasal dari agama rahasia Yunani (Orfeus).
Ende -> Yak 3:6
Ende: Yak 3:6 - -- Lidah itu sebagai api. Ia bisa membangkitkan napsu, jang dapat menghanguskan
seluruh djalan hidup manusia.
Lidah itu sebagai api. Ia bisa membangkitkan napsu, jang dapat menghanguskan seluruh djalan hidup manusia.
Ref. Silang FULL -> Yak 3:6
Ref. Silang FULL: Yak 3:6 - adalah api // seluruh tubuh // api neraka · adalah api: Ams 16:27
· seluruh tubuh: Mat 15:11,18,19
· api neraka: Mat 5:22; Mat 5:22
· adalah api: Ams 16:27
· seluruh tubuh: Mat 15:11,18,19

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Yak 3:1-12
Matthew Henry: Yak 3:1-12 - Mengendalikan Lidah
Dalam pasal ini Rasul Yakobus mengecam keinginan yang berlebihan, dan lidah...
SH: Yak 3:1-12 - Hati-hati dengan kata-kata yang keluar dari mulutmu! (Kamis, 7 Juni 2001) Hati-hati dengan kata-kata yang keluar dari mulutmu!
Hati-hati dengan kata-kata yang keluar dari mulutmu!...

SH: Yak 3:1-12 - Dwitunggal tak terpisahkan (Minggu, 5 Agustus 2007) Dwitunggal tak terpisahkan
Judul: Waspadai penggunaan lidah
Apa ukuran kerohanian yang baik? Rajin baca Al...
