
Teks -- Hakim-hakim 4:4 (TB)





Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus



kecilkan semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)
Full Life -> Hak 4:4
Full Life: Hak 4:4 - DEBORA.
Nas : Hak 4:4
Debora adalah seorang nabiah; ia memiliki karunia-karunia bernubuat
yang memungkinkan dia mendengar berbagai amanat Allah dan menyamp...
Nas : Hak 4:4
Debora adalah seorang nabiah; ia memiliki karunia-karunia bernubuat yang memungkinkan dia mendengar berbagai amanat Allah dan menyampaikan kehendak-Nya kepada umat itu (ayat Hak 4:6-7;
lihat art. NABI DI DALAM PERJANJIAN LAMA).
Hubungan erat Debora dengan Allah membuat dirinya sangat berpengaruh di antara umatnya (ayat Hak 4:8).
Jerusalem -> Hak 4:1--5:31; Hak 4:4
Jerusalem: Hak 4:1--5:31 - -- Kisah mengenai Debora dan Barak ini disajikan berupa prosa, bab 4, dan berupa sajak, bab 5. Menurut kisah asli berupa prosa itu suku Zebulon dan Nafta...
Kisah mengenai Debora dan Barak ini disajikan berupa prosa, bab 4, dan berupa sajak, bab 5. Menurut kisah asli berupa prosa itu suku Zebulon dan Naftali berhasil menghancurkan Sisera dari Haroset-Hagoyim yang terletak di bagian barat laut dataran Yizreel. Kemudian Sisera tsb dihubungkan dengan Yabin, raja Hazor yang dikalahkan di mata Yosua, Yos 11:10-15. Memang nama Yabin disebut dalam ceritera berupa prosa itu, tetapi tidak tampil dalam sajak tsb. Kemenangan yang diceritakan itu pasti terjadi dan ia membongkar rintangan yang memisahkan suku-suku di bagian utara negeri dari suku-suku di bagian tengah. Kiranya peristiwa itu terjadi sekitar pertengahan abad ke-12 seb. Mas.
Ref. Silang FULL -> Hak 4:4
Ref. Silang FULL: Hak 4:4 - itu Debora // seorang nabiah · itu Debora: Hak 5:1,7,12,15
· seorang nabiah: Kel 15:20; Kel 15:20
· itu Debora: Hak 5:1,7,12,15

buka semuaTafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry -> Hak 4:4-9
SH: Hak 4:1-24 - Lebih mengandalkan penyertaan manusia. (Senin, 6 Oktober 1997) Lebih mengandalkan penyertaan manusia.
Lebih mengandalkan penyertaan manusia. Debora, hakim atas orang...

SH: Hak 4:1-24 - Pemimpin yang dipakai Tuhan (Minggu, 20 April 2008) Pemimpin yang dipakai Tuhan
Judul: Pemimpin yang dipakai Tuhan
Tuhan bekerja menolong umat-Nya secara ...

SH: Hak 4:1-24 - Barak (Kamis, 22 Agustus 2013) Barak
Judul: Barak
Bila biasanya khotbah atau renungan yang didasarkan atas teks ini membicarakan kipr...
