kecilkan semua  

Teks -- Mazmur 50:5-23 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
50:5 "Bawalah kemari orang-orang yang Kukasihi, yang mengikat perjanjian dengan Aku berdasarkan korban sembelihan!" 50:6 Langit memberitakan keadilan-Nya, sebab Allah sendirilah Hakim. Sela 50:7 "Dengarlah, hai umat-Ku, Aku hendak berfirman, hai Israel, Aku hendak bersaksi terhadap kamu: Akulah Allah, Allahmu! 50:8 Bukan karena korban sembelihanmu Aku menghukum engkau; bukankah korban bakaranmu tetap ada di hadapan-Ku? 50:9 Tidak usah Aku mengambil lembu dari rumahmu atau kambing jantan dari kandangmu, 50:10 sebab punya-Kulah segala binatang hutan, dan beribu-ribu hewan di gunung. 50:11 Aku kenal segala burung di udara, dan apa yang bergerak di padang adalah dalam kuasa-Ku. 50:12 Jika Aku lapar, tidak usah Kukatakan kepadamu, sebab punya-Kulah dunia dan segala isinya. 50:13 Daging lembu jantankah Aku makan, atau darah kambing jantankah Aku minum? 50:14 Persembahkanlah syukur sebagai korban kepada Allah dan bayarlah nazarmu kepada Yang Mahatinggi! 50:15 Berserulah kepada-Ku pada waktu kesesakan, Aku akan meluputkan engkau, dan engkau akan memuliakan Aku." Sela 50:16 Tetapi kepada orang fasik Allah berfirman: "Apakah urusanmu menyelidiki ketetapan-Ku, dan menyebut-nyebut perjanjian-Ku dengan mulutmu, 50:17 padahal engkaulah yang membenci teguran, dan mengesampingkan firman-Ku? 50:18 Jika engkau melihat pencuri, maka engkau berkawan dengan dia, dan bergaul dengan orang berzinah. 50:19 Mulutmu kaubiarkan mengucapkan yang jahat, dan pada lidahmu melekat tipu daya. 50:20 Engkau duduk, dan mengata-ngatai saudaramu, memfitnah anak ibumu. 50:21 Itulah yang engkau lakukan, tetapi Aku berdiam diri; engkau menyangka, bahwa Aku ini sederajat dengan engkau. Aku akan menghukum engkau dan membawa perkara ini ke hadapanmu. 50:22 Perhatikanlah ini, hai kamu yang melupakan Allah; supaya jangan Aku menerkam, dan tidak ada yang melepaskan. 50:23 Siapa yang mempersembahkan syukur sebagai korban, ia memuliakan Aku; siapa yang jujur jalannya, keselamatan yang dari Allah akan Kuperlihatkan kepadanya."
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · anak Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · Anak perempuan Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · bangsa Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · kaum Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · orang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · orang-orang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · Sela a musical notation for crescendo or emphasis by action (IBD)
 · seorang Ismael a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · seorang Israel a citizen of Israel.,a member of the nation of Israel
 · suku Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · umat Israel the nation that descended from Jacob, whom God named Israel; the Jewish people,son of Isaac son of Abraham; founder of the nation of Israel,the nation of Israel under Moses, Joshua and the judges,the kingdom of Israel under King Saul,the northern tribes under Ish-Bosheth & Abner,the Kingdom of Israel as united under David and Solomon,the Northern Kingdom as divided from Judah, Simeon and Benjamin,the post exile Jewish community; the re-established Israel,the post exile lay community; Israelites other than Levites,Israel in general as in the Psalms and the prophets,the phrase "All Israel",the phrase "Assembly of (United) Israel",the phrase "Border(s) of Israel",the phrase "Children of Israel",the phrase "Congregation of Israel",the phrase "Descendants" or "Offspring of Israel",the phrase "Elders of Israel",the phrase "God of Israel",the phrase "Hill country of Israel",the phrase "Holy One of Israel",the phrase "House of Israel",the phrases "Judge(d) Israel; judge(s) of Israel",the phrase "King of Israel",the phrase "King over Israel",the phrase "Kings of Israel",the phrase "Land of Israel",the phrase "Leaders in/of Israel; take the lead in Israel",the phrase "Man of Israel",the phrase "Men of Israel",the phrase "Mountains of Israel",the phrase "O house of Israel",the phrase "O Israel",the phrase "His people Israel",the phrase "My people Israel",the phrase "Thy people Israel",the phrase "People of Israel",the phrase "Prince(s) in/of/over Israel",the phrase "Reign over Israel",the phrase "Shepherd(s) of Israel",the phrase "Sons of Israel",the phrase "Territory of Israel",the phrase "Throne in/over/of Israel",the phrase "Tribes of Israel",the phrase "Virgin of Israel"
 · Yakub the second so of a pair of twins born to Isaac and Rebeccaa; ancestor of the 12 tribes of Israel,the nation of Israel,a person, male,son of Isaac; Israel the man and nation


Topik/Tema Kamus: Asaf | Korban Bakaran | Orakel | Curi, Pencurian | Sembah, Persembahan | Burung | Mulia, Memuliakan Allah | Binatang | Orang Kudus Yang Menderita | Puji-Pujian | Tegur, Teguran | Ucap, Ucapan Syukur | Tingkah Laku Kristen | Lupa, Melupakan Allah | Sekutu, Persekutuan Dan Pergaulan | Kambing | Fitnah | Dosa | Adil, Keadilan Allah | Hak Istimewa Dari Orang-Orang Kudus | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , BIS , Jerusalem , Ende , Endetn , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Mzm 50:15 - BERSERULAH KEPADA-KU PADA WAKTU KESESAKAN. Nas : Mazm 50:15 Tuhan mengundang semua orang percaya yang setia untuk berseru kepada-Nya senantiasa pada waktu keperluan dan kesesakan. Allah ingi...

Nas : Mazm 50:15

Tuhan mengundang semua orang percaya yang setia untuk berseru kepada-Nya senantiasa pada waktu keperluan dan kesesakan. Allah ingin mendengarkan doa-doa kita, menolong kita dan membiarkan nama-Nya ditinggikan sebagai Allah yang membebaskan umat-Nya.

Full Life: Mzm 50:16-23 - APAKAH URUSANMU MENYELIDIKI KETETAPAN-KU? Nas : Mazm 50:16-23 Tuhan memberikan peringatan keras kepada orang-orang munafik yang fasik di antara umat-Nya, dengan mengancam untuk menerkam mer...

Nas : Mazm 50:16-23

Tuhan memberikan peringatan keras kepada orang-orang munafik yang fasik di antara umat-Nya, dengan mengancam untuk menerkam mereka (ayat Mazm 50:22) yang pura-pura berabdi kepada-Nya, yang menyatakan mempunyai keselamatan berdasarkan perjanjian dan berkat-berkat dari firman-Nya, dan yang pada saat bersamaan mengabaikan perintah-Nya yang benar dan menjadi serupa dengan masyarakat jahat. Mereka tidak akan menjumpai kelepasan pada akhirnya (ayat Mazm 50:22); sebenarnya, orang-orang semacam itu akan menerima hukuman yang lebih besar (Mat 23:14;

lihat cat. --> 1Kor 11:27).

[atau ref. 1Kor 11:27]

BIS: Mzm 50:14 - Persembahkanlah ... Allah Persembahkanlah ... Allah atau: Berilah syukurmu sebagai persembahan kepada Allah.

Persembahkanlah ... Allah atau: Berilah syukurmu sebagai persembahan kepada Allah.

Jerusalem: Mzm 50:1-23 - Ibadah yang sejati Ini sebuah sajak yang dengan tandas menggambarkan pengadilan Allah yang dengan pedas mengecam ibadah lahiriah belaka, serupa dengan kecaman yang banya...

Ini sebuah sajak yang dengan tandas menggambarkan pengadilan Allah yang dengan pedas mengecam ibadah lahiriah belaka, serupa dengan kecaman yang banyak dilontarkan para nabi, Ams 5:21; Yes 1:11; Hos 6:6; 14:3; Mik 6:6 dst; Yer 7:31 dst; Mat 1:10; 1Sa 15:22; 1Ta 29:17. Lagu ini terbagi atas tiga bagian yang masing-masing berakhir dengan perkataan Allah yang ditujukan kepada umat, Maz 50:7,14-15; 22-23. bagian pertama, Maz 50:1-7, menggambarkan Allah yang tampil untuk mengadakan pengadilan; dalam bagian kedua, Maz 50:8-15, Allah menandaskan bahwa tidak memerlukan korban atau ibadat umatNya; dalam bagian ketiga, Maz 50:16-23, Allah menuduh, mengecam dan mengancam umatNya karena ibadatnya hanya lahiriah dan pura-pura saja, sehingga perlu mereka bertobat.

Jerusalem: Mzm 50:6 - memberitakan keadilanNya Artinya: langit yang lebih dekat dengan Allah memaklumkan mengumumkan keputusan yang dijatuhkan dalam pengadilan.

Artinya: langit yang lebih dekat dengan Allah memaklumkan mengumumkan keputusan yang dijatuhkan dalam pengadilan.

Jerusalem: Mzm 50:16 - Tetapi kepada.... Larik pertama ini agaknya sebuah sisipan. Kecaman Allah atas Israel dirasakan terlalu pedas. Sisipan mengakibatkan bahwa kecaman berikut tidak ditujuk...

Larik pertama ini agaknya sebuah sisipan. Kecaman Allah atas Israel dirasakan terlalu pedas. Sisipan mengakibatkan bahwa kecaman berikut tidak ditujukan kepada seluruh umat, tetapi hanya kepada orang fasik saja

Jerusalem: Mzm 50:16 - menyelidiki Harafiah: membaca, mengaji, mendaras. Hanya mengucapkan dan mempelajari hukum Allah tidak cukup.

Harafiah: membaca, mengaji, mendaras. Hanya mengucapkan dan mempelajari hukum Allah tidak cukup.

Jerusalem: Mzm 50:22 - menerkam Allah dibandingkan dengan seekor singa, bdk Ams 3:8; Ula 32:39.

Allah dibandingkan dengan seekor singa, bdk Ams 3:8; Ula 32:39.

Ende: Mzm 50:1-23 - -- Mazmur ini menentang, bukannja ibadat lahir, melainkan ibadat lahir (kurban2) jang tiada berisi lagi. Allah lebih2 menghargai kelakuan baik daripada i...

Mazmur ini menentang, bukannja ibadat lahir, melainkan ibadat lahir (kurban2) jang tiada berisi lagi. Allah lebih2 menghargai kelakuan baik daripada ibadat sadja. Tuhan dibajangkan sebagai seorang pendakwa jang menuduh umatNja didepan pengadilan.

Ende: Mzm 50:5 - segala mursjidKu ialah seluruh umat Israil, jang tiada "mursjid" benar lagi.

ialah seluruh umat Israil, jang tiada "mursjid" benar lagi.

Ende: Mzm 50:16 - -- Mungkin bagian ini kemudian ditambahkan.

Mungkin bagian ini kemudian ditambahkan.

Endetn: Mzm 50:10 - (gunung2-)ku, diperbaiki. Tertulis: "(gunung2)" ribua2an.

diperbaiki. Tertulis: "(gunung2)" ribua2an.

Ref. Silang FULL: Mzm 50:5 - yang Kukasihi // mengikat perjanjian · yang Kukasihi: Ul 7:6; Ul 7:6; Mazm 18:26; Mazm 18:26 · mengikat perjanjian: Kel 24:7; 2Taw 6:11; 2Taw 6:11

· yang Kukasihi: Ul 7:6; [Lihat FULL. Ul 7:6]; Mazm 18:26; [Lihat FULL. Mazm 18:26]

· mengikat perjanjian: Kel 24:7; 2Taw 6:11; [Lihat FULL. 2Taw 6:11]

Ref. Silang FULL: Mzm 50:6 - Langit memberitakan // sendirilah Hakim · Langit memberitakan: Mazm 19:2; Mazm 19:2 · sendirilah Hakim: Kej 16:5; Kej 16:5; Ayub 9:15; Ayub 9:15

· Langit memberitakan: Mazm 19:2; [Lihat FULL. Mazm 19:2]

· sendirilah Hakim: Kej 16:5; [Lihat FULL. Kej 16:5]; Ayub 9:15; [Lihat FULL. Ayub 9:15]

Ref. Silang FULL: Mzm 50:7 - hendak bersaksi // Allah, Allahmu · hendak bersaksi: Ibr 2:4 · Allah, Allahmu: Kel 20:2; Mazm 48:15

· hendak bersaksi: Ibr 2:4

· Allah, Allahmu: Kel 20:2; Mazm 48:15

Ref. Silang FULL: Mzm 50:8 - Aku menghukum // korban bakaranmu · Aku menghukum: 2Sam 22:16; 2Sam 22:16 · korban bakaranmu: Mazm 40:7; Mazm 40:7

· Aku menghukum: 2Sam 22:16; [Lihat FULL. 2Sam 22:16]

· korban bakaranmu: Mazm 40:7; [Lihat FULL. Mazm 40:7]

Ref. Silang FULL: Mzm 50:9 - mengambil lembu // kambing jantan // dari kandangmu · mengambil lembu: Im 1:5; Im 1:5 · kambing jantan: Im 16:5; Im 16:5 · dari kandangmu: Bil 32:16; Bil 32:16

· mengambil lembu: Im 1:5; [Lihat FULL. Im 1:5]

· kambing jantan: Im 16:5; [Lihat FULL. Im 16:5]

· dari kandangmu: Bil 32:16; [Lihat FULL. Bil 32:16]

Ref. Silang FULL: Mzm 50:10 - binatang hutan // di gunung · binatang hutan: Mazm 104:20; Yes 56:9; Mi 5:7 · di gunung: Mazm 104:24

· binatang hutan: Mazm 104:20; Yes 56:9; Mi 5:7

· di gunung: Mazm 104:24

Ref. Silang FULL: Mzm 50:11 - segala burung // di padang · segala burung: Mat 6:26 · di padang: Mazm 8:8; 80:14

· segala burung: Mat 6:26

· di padang: Mazm 8:8; 80:14

Ref. Silang FULL: Mzm 50:12 - punya-Kulah dunia // segala isinya · punya-Kulah dunia: Kel 19:5 · segala isinya: Ul 10:14; Yos 3:11; Yos 3:11; Mazm 24:1; 1Kor 10:26

· punya-Kulah dunia: Kel 19:5

· segala isinya: Ul 10:14; Yos 3:11; [Lihat FULL. Yos 3:11]; Mazm 24:1; 1Kor 10:26

Ref. Silang FULL: Mzm 50:14 - sebagai korban // bayarlah nazarmu // Yang Mahatinggi · sebagai korban: Ezr 1:4; Ezr 1:4; Mazm 27:6; Mazm 27:6 · bayarlah nazarmu: Bil 30:2; Bil 30:2; Mazm 66:13; Mazm 66:13; Mazm 76:12 &mi...

· sebagai korban: Ezr 1:4; [Lihat FULL. Ezr 1:4]; Mazm 27:6; [Lihat FULL. Mazm 27:6]

· bayarlah nazarmu: Bil 30:2; [Lihat FULL. Bil 30:2]; Mazm 66:13; [Lihat FULL. Mazm 66:13]; Mazm 76:12

· Yang Mahatinggi: Mazm 7:9

Ref. Silang FULL: Mzm 50:15 - Berserulah // waktu kesesakan // akan meluputkan // akan memuliakan · Berserulah: Mazm 4:2; 81:8; Yes 55:6; 58:9; Za 13:9 · waktu kesesakan: Mazm 69:18; 86:7; 107:6; 142:3; Yak 5:13 · akan meluputk...

· Berserulah: Mazm 4:2; 81:8; Yes 55:6; 58:9; Za 13:9

· waktu kesesakan: Mazm 69:18; 86:7; 107:6; 142:3; Yak 5:13

· akan meluputkan: Mazm 3:8

· akan memuliakan: Mazm 22:24; [Lihat FULL. Mazm 22:24]

Ref. Silang FULL: Mzm 50:16 - menyebut-nyebut perjanjian-Ku // dengan mulutmu · menyebut-nyebut perjanjian-Ku: Mazm 25:10 · dengan mulutmu: Yes 29:13

· menyebut-nyebut perjanjian-Ku: Mazm 25:10

· dengan mulutmu: Yes 29:13

Ref. Silang FULL: Mzm 50:17 - yang membenci // dan mengesampingkan · yang membenci: Ams 1:22 · dan mengesampingkan: 1Raj 14:9; 1Raj 14:9

· yang membenci: Ams 1:22

· dan mengesampingkan: 1Raj 14:9; [Lihat FULL. 1Raj 14:9]

Ref. Silang FULL: Mzm 50:18 - engkau berkawan // orang berzinah · engkau berkawan: Rom 1:32; 1Tim 5:22 · orang berzinah: Ayub 22:15; Ayub 22:15

· engkau berkawan: Rom 1:32; 1Tim 5:22

· orang berzinah: Ayub 22:15; [Lihat FULL. Ayub 22:15]

Ref. Silang FULL: Mzm 50:19 - tipu daya · tipu daya: Mazm 10:7; 36:3; 52:4; 101:7

Ref. Silang FULL: Mzm 50:20 - mengata-ngatai saudaramu · mengata-ngatai saudaramu: Mat 10:21

· mengata-ngatai saudaramu: Mat 10:21

Ref. Silang FULL: Mzm 50:21 - berdiam diri // akan menghukum // membawa perkara · berdiam diri: Yes 42:14; 57:11; 62:1; 64:12 · akan menghukum: Mazm 6:2; Mazm 18:16; Mazm 18:16; Mazm 76:7; 104:7; Yes 50:2 ·...

· berdiam diri: Yes 42:14; 57:11; 62:1; 64:12

· akan menghukum: Mazm 6:2; Mazm 18:16; [Lihat FULL. Mazm 18:16]; Mazm 76:7; 104:7; Yes 50:2

· membawa perkara: Mazm 85:6; Yes 57:16

Ref. Silang FULL: Mzm 50:22 - melupakan Allah // yang melepaskan · melupakan Allah: Ayub 8:13; Ayub 8:13; Yes 17:10; Yes 17:10 · yang melepaskan: Ul 32:39; Ul 32:39; Mi 5:7

· melupakan Allah: Ayub 8:13; [Lihat FULL. Ayub 8:13]; Yes 17:10; [Lihat FULL. Yes 17:10]

· yang melepaskan: Ul 32:39; [Lihat FULL. Ul 32:39]; Mi 5:7

Ref. Silang FULL: Mzm 50:23 - jujur jalannya // dari Allah · jujur jalannya: Mazm 85:14 · dari Allah: Mazm 9:15; Mazm 9:15; Mazm 91:16; 98:3; Yes 52:10

· jujur jalannya: Mazm 85:14

· dari Allah: Mazm 9:15; [Lihat FULL. Mazm 9:15]; Mazm 91:16; 98:3; Yes 52:10

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Mzm 50:1-6 - Keagungan Mesias Mazmur ini, seperti mazmur sebelumnya, adalah mazmur pengajaran, bukan mazmur doa atau pujian. Mazmur ini merupakan mazmur teguran dan peringatan, d...

Matthew Henry: Mzm 50:7-15 - Ketidakberkenanan Korban-korban Sembelihan Ketidakberkenanan Korban-korban Sembelihan (50:7-15) Allah di sini sedang berurusan ...

Matthew Henry: Mzm 50:16-23 - Sifat Orang Fasik Sifat Orang Fasik (50:16-23) Sesudah Allah, melalui sang pemazmur, mengajar umat-Ny...

SH: Mzm 50:1-23 - Allah adalah Tuhan. (Kamis, 26 Februari 1998) Allah adalah Tuhan. Allah adalah Tuhan. Allah mengatur bumi dan segenap isinya demi kebaikan. Kehadira...

SH: Mzm 50:1-23 - Spiritualitas Kristen (Senin, 20 Agustus 2001) Spiritualitas Kristen Spiritualitas Kristen. Ragam spiritualitas yang dikenal oleh masyarakat secara umum...

SH: Mzm 50:1-23 - Persembahan syukur (Jumat, 4 Juni 2004) Persembahan syukur Persembahan syukur. Tiap orang, tak terkecuali umat Tuhan, cenderung beranggapan b...

SH: Mzm 50:1-23 - Anda setia atau tidak? (Selasa, 2 Juni 2009) Anda setia atau tidak? Judul: Anda setia atau tidak? Kita mungkin berpendapat bahwa umat Allah adalah ...

SH: Mzm 50:1-23 - Kritik terhadap ibadah yang salah (Minggu, 19 Februari 2012) Kritik terhadap ibadah yang salah Judul: Kritik terhadap ibadah yang salah Mazmur ini sepintas mirip t...

SH: Mzm 50:1-23 - Judul: Baca Gali Alkitab 7 (Minggu, 20 Desember 2015) Judul: Baca Gali Alkitab 7 Apa saja yang Anda baca? 1. Gambaran seperti apakah yang diberikan oleh pemazmur s...

SH: Mzm 50:1-23 - Ibadah dan Kehidupan (Minggu, 20 Desember 2015) Ibadah dan Kehidupan Judul: Ibadah dan Kehidupan Banyak orang percaya yang tekun mengikuti kegiatan-ke...

SH: Mzm 50:1-23 - Ibadah yang Sejati (Kamis, 24 Oktober 2019) Ibadah yang Sejati Sering kali, kita merasa cukup baik kalau sudah rajin beribadah kepada Tuhan. Seolah, urusan k...

Utley: Mzm 50:1-6 - --NASKAH NASB (UPDATED): Mazm 50:1-6...

Utley: Mzm 50:7-15 - --NASKAH NASB (UPDATED): Mazm 50:7-15...

Utley: Mzm 50:16-21 - --NASKAH NASB (UPDATED): Mazm 50:16-21...

Utley: Mzm 50:22-23 - --NASKAH NASB (UPDATED): Mazm 50:22-23...

Topik Teologia: Mzm 50:6 - -- Allah yang Berpribadi Pribadi Allah Pekerjaan-Pekerjaan Allah Keputusan-keputusan Allah Kedaulatan P...

Topik Teologia: Mzm 50:9 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Berlaku atas Urutan Alamiah Pemeliharaan atas Semua yang...

Topik Teologia: Mzm 50:10 - -- Allah yang Berpribadi Atribut-Atribut Allah Allah Memiliki Kebebasan (Berdaulat) ...

Topik Teologia: Mzm 50:12 - -- Allah yang Berpribadi Atribut-Atribut Allah Allah Memiliki Kebebasan (Berdaulat) ...

Topik Teologia: Mzm 50:14 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Allah Berlaku di Dalam Kehidupan Orang-orang Percaya Pem...

Topik Teologia: Mzm 50:15 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Allah Berlaku di Dalam Kehidupan Orang-orang Percaya Pem...

Topik Teologia: Mzm 50:16 - -- Dosa Dosa Menyebabkan Kebencian Akan Kebenaran 2Ta 36:15-16 ...

Topik Teologia: Mzm 50:18 - -- Dosa Dosa-dosa Terhadap Sesama ...

Topik Teologia: Mzm 50:19 - -- Umat Manusia Pada Umumnya Unsur-unsur Pembentuk Keindividualitas Manusia Bagian dari Tubuh Manusia sebagai Aspek Moral Kemanus...

Topik Teologia: Mzm 50:21 - -- Dosa Melupakan Allah Ula 8:11-14 ...

Topik Teologia: Mzm 50:22 - -- Allah yang Berpribadi Pribadi Allah Nama Allah Nama-nama Tunggal Allah Allah (Ibr.: Eloah) ...

Topik Teologia: Mzm 50:23 - -- Dosa Dosa-dosa Terhadap Sesama Dosa-dosa Penipuan Kemunafikan ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Penulis : Daud dan orang lain Tema : Doa dan Pujian Tanggal Penulisan:...

Full Life: Mazmur (Garis Besar) Garis Besar I. Kitab 1 !!: Mazmur 1-41 ...

Matthew Henry: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Di hadapan kita sekarang terbuka salah satu bagian yang paling disukai dan j...

Jerusalem: Mazmur (Pendahuluan Kitab) KITAB MAZMUR PENGANTAR Sama seperti bangsa tetangganya - Mesir, Mesopotami...

Ende: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PEMBUKAAN Dengan menerbitkan "Kitab Mazmur" ini, kami mendjadikan suatu pertjobaan terdjemahan Perdjandjian Lama dalam ...

BIS: Mazmur (Pendahuluan Kitab) MAZMUR PENGANTAR Buku Mazmur adalah bagian dari Alkitab yang merupakan buku nyanyian dan buku doa. Buku ini di...

Ajaran: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengetahui isi Kitab Mazmur, anggota jemaat mengerti bagaimana hidup dengan penuh pengucapan syu...

Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) Pujian dan ucapan syukur BAGAIMANA MAZMUR DIKUMPULKANMazmur merupakan kumpulan puji-pujian dan doa yang dikumpulkan selam...

Garis Besar Intisari: Mazmur (Pendahuluan Kitab) [1] MAZMUR PUJI-PUJIAN DAN UPACARA SYUKUR Maz 8Apakah manu...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #12: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab saja. [SEMUA]
dibuat dalam 0.28 detik
dipersembahkan oleh YLSA