kecilkan semua  

Teks -- 2 Tawarikh 32:21-22 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
32:21 Lalu TUHAN mengirim malaikat yang melenyapkan semua pahlawan yang gagah perkasa, pemuka dan panglima yang ada di perkemahan raja Asyur, sehingga ia kemalu-maluan kembali ke negerinya. Kemudian ia ditewaskan dengan pedang oleh anak-anak kandungnya sendiri ketika ia memasuki rumah allahnya. 32:22 Demikianlah TUHAN menyelamatkan Hizkia dan penduduk Yerusalem dari tangan Sanherib, raja Asyur, dan dari tangan semua musuhnya. Dan Ia mengaruniakan keamanan kepada mereka di segala penjuru.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Asyur a member of the nation of Assyria
 · Hizkia son of Neariah, a descendant of Jeconiah
 · orang Asyur a member of the nation of Assyria
 · Sanherib king of Assyria; enemy of King Hezekiah of Judah
 · Yerusalem the capital city of Israel,a town; the capital of Israel near the southern border of Benjamin


Topik/Tema Kamus: Hizkia | Sanherib | Raja | Malaikat | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Endetn , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: 2Taw 32:21 - LALU TUHAN MENGIRIM MALAIKAT. Nas : 2Taw 32:21 Lihat cat. --> 2Raj 19:35. [atau ref. 2Raj 19:35]

Nas : 2Taw 32:21

Lihat cat. --> 2Raj 19:35.

[atau ref. 2Raj 19:35]

Jerusalem: 2Taw 32:22 - Ia mengaruniakan keamanan Ini menurut terjemahan Yunani. Dalam naskah Ibrani tertulis: mengantar mereka.

Ini menurut terjemahan Yunani. Dalam naskah Ibrani tertulis: mengantar mereka.

Endetn: 2Taw 32:22 - -- dianugerahi", diperbaiki menurut terdjemahan Junani dan Latin (Vlg.). Tertulis: "mengantar".

dianugerahi", diperbaiki menurut terdjemahan Junani dan Latin (Vlg.). Tertulis: "mengantar".

Ref. Silang FULL: 2Taw 32:21 - mengirim malaikat // dengan pedang · mengirim malaikat: Kej 19:13; Kej 19:13 · dengan pedang: 2Raj 19:7; 2Raj 19:7; Yes 37:7,38; Yer 41:2

· mengirim malaikat: Kej 19:13; [Lihat FULL. Kej 19:13]

· dengan pedang: 2Raj 19:7; [Lihat FULL. 2Raj 19:7]; Yes 37:7,38; Yer 41:2

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 2Taw 32:9-23 - Kekalahan Asyur Kekalahan Asyur (32:9-23) ...

SH: 2Taw 32:20-33 - Allah menghukum keangkuhan (Selasa, 9 Juli 2002) Allah menghukum keangkuhan Allah menghukum keangkuhan. Dengan singkat penulis Tawarikh menyebutkan bahwa r...

SH: 2Taw 32:1-23 - Yang Tuhan minta: setia! (Jumat, 3 Desember 2010) Yang Tuhan minta: setia! Judul: Kesetiaan yang teruji Ada orang yang lemah iman justru ketika ia mengh...

SH: 2Taw 32:1-33 - Memercayai Penyertaan Allah (Kamis, 15 Juni 2017) Memercayai Penyertaan Allah Iman membutuhkan tiga unsur, yakni: pengetahuan, keyakinan, dan tindakan konkret. Pen...

SH: 2Taw 32:1-33 - Bertahan ketika Diadu Domba (Rabu, 27 Desember 2023) Bertahan ketika Diadu Domba Ketika Sanherib menyerang Yehuda dengan taktik adu domba, hal itu betul-betul menguji...

Topik Teologia: 2Taw 32:21 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Berlaku di Dalam Israel Pemeliharaan Allah Dalam Perkemb...

Topik Teologia: 2Taw 32:22 - -- Pekerjaan-Pekerjaan Allah Pemeliharaan Allah Pemeliharaan Berlaku di Dalam Israel Pemeliharaan Allah Dalam Perkemb...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) Penulis : Ezra (?) Tema : Ibadah, Kebangunan Rohani, dan Pembaharuan Sejati ...

Full Life: 2 Tawarikh (Garis Besar) Garis Besar I. Salomo: Sumbangan-Sumbangan Penting Masa Pemerintahannya (...

Matthew Henry: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) Kitab ini diawali dengan pemerintahan Salomo dan pembangunan Bait Suci, kemu...

Jerusalem: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) KITAB-KITAB TAWARIKH, EZRA DAN NEHEMIA PENGANTAR Di samping karya sejarah ...

Ende: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) KITAB TAWARICH PENDAHULUAN Sebagai pengutji daftar kitab2 sutji tradisi Jahudi di Palestina -- menjimpang da...

BIS: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) II TAWARIKH PENGANTAR Buku II Tawarikh merupakan lanjutan buku I Tawarikh. Buku ini mulai dengan kisah...

Intisari: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) Pelajaran mengenai Kesetiaan ISI II TAWARIKH II Tawarikh menceritakan kisah umat Allah dengan pemeritahan Raja Salomo. Ki...

Garis Besar Intisari: 2 Tawarikh (Pendahuluan Kitab) [1] PEMERINTAHAN RAJA SALOMO 2Ta 1:1-9:31...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA