kecilkan semua  

Teks -- 1 Samuel 6:13-14 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
6:13 Orang-orang Bet-Semes sedang menuai gandum di lembah. Ketika mereka mengangkat muka, maka tampaklah kepada mereka tabut itu, lalu bersukacitalah mereka melihatnya. 6:14 Kereta itu sampai ke ladang Yosua, orang Bet-Semes itu, dan berhenti di sana. Di sana ada batu besar. Mereka membelah kayu kereta itu dan mereka mempersembahkan lembu-lembu sebagai korban bakaran kepada TUHAN.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Yesua a son of Eliezer; the father of Er; an ancestor of Jesus,the son of Nun and successor of Moses,son of Nun of Ephraim; successor to Moses,a man: owner of the field where the ark stopped,governor of Jerusalem under King Josiah,son of Jehozadak; high priest in the time of Zerubbabel
 · Yosua a son of Eliezer; the father of Er; an ancestor of Jesus,the son of Nun and successor of Moses,son of Nun of Ephraim; successor to Moses,a man: owner of the field where the ark stopped,governor of Jerusalem under King Josiah,son of Jehozadak; high priest in the time of Zerubbabel


Topik/Tema Kamus: Orang Filistin | Tabut Perjanjian | Filistin | Peti Perjanjian | Samuel | Mezbah | Lembah | Korban Bakaran | Bet-Semes | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ende , Endetn , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: 1Sam 6:14 - batu besar Setiap batu yang cukup besar dapat dijadikan mezbah, 1Sa 14:33.

Setiap batu yang cukup besar dapat dijadikan mezbah, 1Sa 14:33.

Ende: 1Sam 4:1--7:1 - -- Disini mulailah suatu kisah lain mengenai Peti Perdjandjian dan peperangan dengan orang2 Felesjet, jang mengalahkan serta hampir membinasakan bangsa I...

Disini mulailah suatu kisah lain mengenai Peti Perdjandjian dan peperangan dengan orang2 Felesjet, jang mengalahkan serta hampir membinasakan bangsa Israil. Untuk mentjegah bahaja jang mahabesar, maka muntjullah keradjaan di Israil. Hubungan2 tjerita ini dengan kisah mengenai Sjemuel sangat tipis sekali. Tokoh Sjemuel disini samasekali tidak nampak.

Endetn: 1Sam 6:13 - -- menjongsongnja", diperbaiki menurut terdjemahan Junani. Tertulis: "untuk melihat".

menjongsongnja", diperbaiki menurut terdjemahan Junani. Tertulis: "untuk melihat".

Ref. Silang FULL: 1Sam 6:13 - menuai gandum · menuai gandum: Kej 30:14; Kej 30:14; Rut 2:23; 1Sam 12:17

· menuai gandum: Kej 30:14; [Lihat FULL. Kej 30:14]; Rut 2:23; 1Sam 12:17

Ref. Silang FULL: 1Sam 6:14 - korban bakaran · korban bakaran: 1Sam 11:7; 2Sam 24:22; 1Raj 19:21

· korban bakaran: 1Sam 11:7; 2Sam 24:22; 1Raj 19:21

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: 1Sam 6:10-18 - Pengembalian Tabut TUHAN Pengembalian Tabut TUHAN (6:10-18) ...

SH: 1Sam 6:1--7:1 - Mencoba kuasa Tuhan. (Rabu, 26 November 1997) Mencoba kuasa Tuhan. Mencoba kuasa Tuhan. Putus asa melawan kuasa Allah, orang Filistin meminta nasiha...

SH: 1Sam 6:1--7:1 - Judul: Baca Gali Alkitab 1 (Jumat, 2 Mei 2014) Judul: Baca Gali Alkitab 1 Apa saja yang Anda baca? 1. Bagaimana cara orang Filistin memulangkan tabut Allah ...

SH: 1Sam 6:1--7:1 - Merespons anugerah dan janji (Jumat, 2 Mei 2014) Merespons anugerah dan janji Judul: Merespons anugerah dan janji Keistimewaan bangsa Israel dibandingk...

SH: 1Sam 6:1--7:1 - Perlakukan Semestinya (Kamis, 8 Agustus 2019) Perlakukan Semestinya Sering kali orang gegabah dalam bertindak. Akibatnya, ada hal yang tidak baik terjadi. Sepe...

SH: 1Sam 6:1-18 - Introspeksi dan pertobatan (Senin, 16 Juni 2008) Introspeksi dan pertobatan Judul: Introspeksi dan pertobatan Berkali-kali bangsa kita mengalami deraan...

Topik Teologia: 1Sam 6:13 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Menikmati Allah Sukacita dalam Allah Alasan-alasan Bersukacita bagi...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Penulis : Tidak Diketahui Tema : Kerajaan Teokratis Tanggal Penulisan:...

Full Life: 1 Samuel (Garis Besar) Garis Besar I. Samuel: Seorang Nabi yang Menjadi Pemimpin Israel (...

Matthew Henry: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Kitab ini beserta kitab yang mengikutinya membawa nama Samuel sebagai...

Ende: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) SJEMUEL PENDAHULUAN Kedua kitab Sjemuel mula2 hanjalah satu karja besar, jang malahan dilandjutkan dalan I R...

BIS: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) I SAMUEL PENGANTAR Buku I Samuel berisi sejarah Israel dalam masa peralihan dari zaman Hakim-hakim kepada zama...

Ajaran: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya anggota jemaat, dengan mengetahui isi kitab I Samuel, dapat mengerti bahwa kesejahteraan umat Allah ter...

Intisari: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) Bagaimana bangsa Israel mendapat seorang raja KISAH TENTANG TIGA ORANGPada mulanya 1 dan 2 Samuel merupakan satu kitab. N...

Garis Besar Intisari: 1 Samuel (Pendahuluan Kitab) [1] ELI DAN SAMUEL 1Sa 1:1-7:17...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #24: Gunakan Studi Kamus untuk mempelajari dan menyelidiki segala aspek dari 20,000+ istilah/kata. [SEMUA]
dibuat dalam 0.11 detik
dipersembahkan oleh YLSA