kecilkan semua  

Teks -- Lukas 2:40-52 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
2:40 Anak itu bertambah besar dan menjadi kuat, penuh hikmat, dan kasih karunia Allah ada pada-Nya.
Yesus pada umur dua belas tahun dalam Bait Allah
2:41 Tiap-tiap tahun orang tua Yesus pergi ke Yerusalem pada hari raya Paskah. 2:42 Ketika Yesus telah berumur dua belas tahun pergilah mereka ke Yerusalem seperti yang lazim pada hari raya itu. 2:43 Sehabis hari-hari perayaan itu, ketika mereka berjalan pulang, tinggallah Yesus di Yerusalem tanpa diketahui orang tua-Nya. 2:44 Karena mereka menyangka bahwa Ia ada di antara orang-orang seperjalanan mereka, berjalanlah mereka sehari perjalanan jauhnya, lalu mencari Dia di antara kaum keluarga dan kenalan mereka. 2:45 Karena mereka tidak menemukan Dia, kembalilah mereka ke Yerusalem sambil terus mencari Dia. 2:46 Sesudah tiga hari mereka menemukan Dia dalam Bait Allah; Ia sedang duduk di tengah-tengah alim ulama, sambil mendengarkan mereka dan mengajukan pertanyaan-pertanyaan kepada mereka. 2:47 Dan semua orang yang mendengar Dia sangat heran akan kecerdasan-Nya dan segala jawab yang diberikan-Nya. 2:48 Dan ketika orang tua-Nya melihat Dia, tercenganglah mereka, lalu kata ibu-Nya kepada-Nya: "Nak, mengapakah Engkau berbuat demikian terhadap kami? Bapa-Mu dan aku dengan cemas mencari Engkau." 2:49 Jawab-Nya kepada mereka: "Mengapa kamu mencari Aku? Tidakkah kamu tahu, bahwa Aku harus berada di dalam rumah Bapa-Ku?" 2:50 Tetapi mereka tidak mengerti apa yang dikatakan-Nya kepada mereka. 2:51 Lalu Ia pulang bersama-sama mereka ke Nazaret; dan Ia tetap hidup dalam asuhan mereka. Dan ibu-Nya menyimpan semua perkara itu di dalam hatinya. 2:52 Dan Yesus makin bertambah besar dan bertambah hikmat-Nya dan besar-Nya, dan makin dikasihi oleh Allah dan manusia.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Nama Orang dan Nama Tempat:
 · Nazaret a town in lower Galilee about halfway between the Sea of Galilee and the Mediterranean Sea
 · Paskah a Jewish religious feast. It may also refer to the lamb sacrificed and eaten at the feast.
 · Yerusalem the capital city of Israel,a town; the capital of Israel near the southern border of Benjamin
 · Yusuf the husband of Mary and foster-father of Jesus,a Jewish man from Arimathea in whose grave the body of Jesus was laid,two different men listed as ancestors of Jesus,a man nominated with Matthias to take the place of Judas Iscariot as apostle,a son of Jacob and Rachel; the father of Ephraim and Manasseh and ruler of Egypt,a brother of Jesus; a son of Mary,a man who was a companion of Paul,son of Jacob and Rachel; patriarch of the tribes of Ephraim and Manasseh,a tribe, actually two tribes named after Joseph's sons, Ephraim and Manasseh,father of Igal, of Issachar, who helped spy out Canaan,son of Asaph the Levite; worship leader under Asaph and King David,a man who put away his heathen wife; an Israelite descended from Binnui,priest and head of the house of Shebaniah under High Priest Joiakim in the time of Nehemiah


Topik/Tema Kamus: Maria | Yesus Kristus | Yusuf | Yesus | Lukas, Injil | Kristus, Nabi | Raya, Perayaan Ulang Tahun | Hari Raya | Anak | Kristus, Sifatnya | Nazaret | Rajin Dalam Hal Rohani | Sifat Atau Keadaan Kemanusiaan Kristus | Yerusalem | Orang Yang Bepergian Atau Pelancong | Rendah, Kerendahan Hati Kristus | Galilea | Bapa | Rumah Tuhan | Hukum, Hukum Musa | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Full Life , Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Full Life: Luk 2:40 - ANAK ITU BERTAMBAH BESAR. Nas : Luk 2:40 Sebagai seorang anak manusia yang sesungguhnya, Yesus mengalami proses pertumbuhan fisik dan rohani. Ia harus bertambah di dalam hik...

Nas : Luk 2:40

Sebagai seorang anak manusia yang sesungguhnya, Yesus mengalami proses pertumbuhan fisik dan rohani. Ia harus bertambah di dalam hikmat karena kasih karunia Allah ada di atas-Nya. Kodrat manusiawinya sempurna, berkembang secara sempurna seperti yang diinginkan oleh Allah.

Full Life: Luk 2:52 - YESUS ... BERTAMBAH HIKMAT-NYA. Nas : Luk 2:52 Di antara Luk 2:52 dan Luk 3:1, kira-kira 18 tahun dari kehidupan Yesus berlangsung tanpa keterangan apapun. Seperti apakah kehidupa...

Nas : Luk 2:52

Di antara Luk 2:52 dan Luk 3:1, kira-kira 18 tahun dari kehidupan Yesus berlangsung tanpa keterangan apapun. Seperti apakah kehidupan-Nya selama tahun-tahun itu? Dari Mat 13:55 dan Mr 6:3, kita tahu bahwa Ia dibesarkan dalam suatu keluarga besar, bahwa ayah-Nya seorang tukang kayu dan bahwa Yesus belajar keterampilan seorang tukang kayu. Karena Yusuf tidak pernah disebut lagi di dalam kitab-kitab Injil, mungkin sekali Yusuf telah mati sebelum Yesus memulai pelayanan umum-Nya dan Yesus harus menghidupi ibu dan adik-adik laki-laki dan perempuan-Nya. Usaha tukang kayu meliputi hal memperbaiki rumah, membuat perabot rumah tangga dan alat-alat pertanian, seperti bajak dan kuk. Selama tahun-tahun ini Ia bertambah besar dan berkembang, baik secara fisik maupun secara rohani sesuai dengan kehendak Allah, serta menyadari sepenuhnya bahwa Allah adalah Bapa-Nya (ayat Luk 2:49).

Jerusalem: Luk 1:5--2:52 - -- Mulai Luk 1:5 ini sampai bab 3 Lukas (yang barang kali menggunakan di sini sumber-sumber khusus) meniru bahasa Yunani dari Septuaginta yang berbau bah...

Mulai Luk 1:5 ini sampai bab 3 Lukas (yang barang kali menggunakan di sini sumber-sumber khusus) meniru bahasa Yunani dari Septuaginta yang berbau bahasa Semit (Ibrani). Banyak ayat dalam bagian ini mengingatkan Perjanjian Lama yang kerap disinggung. Keseluruhannya memberi kesan ketuaan. Lukas menghidupkan kembali suasana kalangan "orang miskin", bdk Mat 5:3+, di mana tokoh-tokoh yang berperan dalam kisahnya ini hidup. Dari kalangan itupun Lukas mendapat informasinya.

Jerusalem: Luk 1:26--2:40 - -- Cerita-cerita tentang kelahiran dan masa muda Yesus dan Yohanes oleh Lukas disusun begitu rupa sehingga menjadi sejalan (parallel). Kelahiran dan masa...

Cerita-cerita tentang kelahiran dan masa muda Yesus dan Yohanes oleh Lukas disusun begitu rupa sehingga menjadi sejalan (parallel). Kelahiran dan masa muda Yesus disoroti dari segi Maria, sedangkan oleh Matius disoroti dari segi Yusuf.

Jerusalem: Luk 2:46 - Sesudah tiga hari Yesus yang "sesudah tiga hari" "ditemukan" dalam "Rumah BapaNya" melambangkan peristiwa Paskah.

Yesus yang "sesudah tiga hari" "ditemukan" dalam "Rumah BapaNya" melambangkan peristiwa Paskah.

Jerusalem: Luk 2:49 - di dalam rumah bapaKu Ungkapan Yunani kurang jelas artinya. Dapat diterjemahkan juga: di dalam apa yang menjadi milik (atau: urusan) BapaKu. Bagaimanapun juga duduknya perk...

Ungkapan Yunani kurang jelas artinya. Dapat diterjemahkan juga: di dalam apa yang menjadi milik (atau: urusan) BapaKu. Bagaimanapun juga duduknya perkara, di hadapan Yusuf, Luk 2:48, Yesus menyatakan bahwa BapaNya ialah Allah, bdk Luk 10:22; Luk 22:29; Yoh 20:17. Ia mengatakan mempunyai hubungan khusus dengan Allah dan hubungan itu perlu diutamakan dari hubungan keluarga, bdk Yoh 2:4. Untuk pertama kalinya Yesus menyatakan kesadaran diri sebagai "Anak", bdk Mat 4:3+.

Ende: Luk 2:49 - Didalam rumah BapaKu Ada jang menterdjemahkan: "bahwa Aku harus memperhatikan kepentingan-kepentingan BapaKu." Bagaimanapun djuga, Jesus tentu hendak menginsjafkan ibu dan...

Ada jang menterdjemahkan: "bahwa Aku harus memperhatikan kepentingan-kepentingan BapaKu." Bagaimanapun djuga, Jesus tentu hendak menginsjafkan ibu dan bapakNja Josep, bahwa bapakNja jang benar ialah Allah, dan Ia pertama-tama harus melaksanakan kehendak atau kepentingan-kepentingan Allah.

Ref. Silang FULL: Luk 2:40 - ada pada-Nya · ada pada-Nya: Luk 2:52; Luk 1:80

· ada pada-Nya: Luk 2:52; Luk 1:80

Ref. Silang FULL: Luk 2:41 - raya Paskah · raya Paskah: Kel 23:15; Ul 16:1-8; Luk 22:8

· raya Paskah: Kel 23:15; Ul 16:1-8; Luk 22:8

Ref. Silang FULL: Luk 2:47 - sangat heran · sangat heran: Mat 7:28; Mat 7:28

· sangat heran: Mat 7:28; [Lihat FULL. Mat 7:28]

Ref. Silang FULL: Luk 2:48 - kata ibu-Nya // Bapa-Mu · kata ibu-Nya: Mat 12:46; Mat 12:46 · Bapa-Mu: Luk 3:23; 4:22

· kata ibu-Nya: Mat 12:46; [Lihat FULL. Mat 12:46]

· Bapa-Mu: Luk 3:23; 4:22

Ref. Silang FULL: Luk 2:49 - dalam rumah · dalam rumah: Yoh 2:16

· dalam rumah: Yoh 2:16

Ref. Silang FULL: Luk 2:50 - kepada mereka · kepada mereka: Mr 9:32; Mr 9:32

· kepada mereka: Mr 9:32; [Lihat FULL. Mr 9:32]

Ref. Silang FULL: Luk 2:51 - ke Nazaret // dalam hatinya · ke Nazaret: Luk 2:39; Mat 2:23; Mat 2:23 · dalam hatinya: Luk 2:19

· ke Nazaret: Luk 2:39; Mat 2:23; [Lihat FULL. Mat 2:23]

· dalam hatinya: Luk 2:19

Ref. Silang FULL: Luk 2:52 - dan manusia · dan manusia: Luk 2:40; 1Sam 2:26; Ams 3:4; Luk 1:80

· dan manusia: Luk 2:40; 1Sam 2:26; Ams 3:4; Luk 1:80

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Luk 2:25-40 - Kristus, Simeon, dan Hana di Bait Allah Kristus, Simeon, dan Hana di Bait Allah (2:25-40) ...

Matthew Henry: Luk 2:41-52 - Yesus Duduk Bersama Para Alim Ulama Yesus Duduk Bersama Para Alim Ulama (2:41-52) D...

SH: Luk 2:39-52 - Bertumbuh dalam segala aspek (Kamis, 1 Januari 2004) Bertumbuh dalam segala aspek Bertumbuh dalam segala aspek. Tahun baru lagi! Usia dunia bertambah satu ...

SH: Luk 2:39-52 - Yesus: manusia dan Allah! (Senin, 1 Januari 2007) Yesus: manusia dan Allah! Judul: Yesus: manusia dan Allah! Yesus sama tetapi juga berbeda dari manusia lai...

SH: Luk 2:25-40 - Penantian kedatangan Kristus (Selasa, 30 Desember 2014) Penantian kedatangan Kristus Judul: Penantian kedatangan Kristus Kisah Yesus di Bait Allah ternyata bu...

SH: Luk 2:21-40 - Tanggung jawab spiritual (Senin, 27 Desember 1999) Tanggung jawab spiritual Tanggung jawab spiritual. Yusuf dan Maria menjalankan tanggung jawab sebagai ...

SH: Luk 2:21-40 - Makin mengenal-Nya dalam ketaatan (Jumat, 27 Desember 2002) Makin mengenal-Nya dalam ketaatan Makin mengenal-Nya dalam ketaatan. Ayat ...

SH: Luk 2:21-24 - Yesus, Persembahan Sulung bagi Allah (Selasa, 30 Desember 2003) Yesus, Persembahan Sulung bagi Allah Yesus, Persembahan Sulung bagi Allah. Sebagaimana keluarga Yahudi...

SH: Luk 2:21-24 - Jadi keluarga yang taat (Senin, 29 Desember 2014) Jadi keluarga yang taat Judul: Jadi keluarga yang taat Iman sejati terlihat di dalam ketaatan. Sulit d...

SH: Luk 2:41-52 - Materi terbesar (Selasa, 28 Desember 1999) Materi terbesar Materi terbesar. Dalam perikop ini, Lukas memaparkan dengan cukup gamblang tentang ...

SH: Luk 2:41-52 - Sisi lain dari Inkarnasi Kristus (Sabtu, 28 Desember 2002) Sisi lain dari Inkarnasi Kristus Sisi lain dari Inkarnasi Kristus. Sekali lagi, Yusuf dan Maria m...

SH: Luk 2:41-52 - Bertumbuh secara sehat (Selasa, 28 Desember 2010) Bertumbuh secara sehat Judul: Bertumbuh secara sehat Beberapa hari lagi, usia kita akan bertambah satu...

SH: Luk 2:41-52 - Menjalani proses (Rabu, 31 Desember 2014) Menjalani proses Judul: Menjalani proses Pernahkah Anda membayangkan bagaimana rasanya menjadi orang t...

SH: Luk 2:41-52 - Anak Tuhan di Rumah Tuhan (Kamis, 27 Desember 2018) Anak Tuhan di Rumah Tuhan Yesus berusia dua belas tahun. Penganut agama Yahudi menyebut anak seusia itu sebagai A...

Topik Teologia: Luk 2:41 - -- Yesus Kristus Kemanusiaan Kristus Kristus Memiliki Tubuh Manusia Yesus Bertumbuh Secara Jasmaniah Di...

Topik Teologia: Luk 2:43 - -- Kehidupan Kristen: Tanggung Jawab kepada Allah Menaati Allah Taat kepada Allah Teladan-teladan Ketaatan ...

Topik Teologia: Luk 2:46 - -- Yesus Kristus Kemanusiaan Kristus Kristus Memiliki Natur Intelektual Manusia Yesus Berpengetahuan Luas ...

Topik Teologia: Luk 2:48 - -- Umat Manusia: Wanita Wanita sebagai Anggota Masyarakat Wanita Dalam Keluarga Teladan-teladan Kasih Ibu ...

Topik Teologia: Luk 2:49 - -- Allah yang Berpribadi Pribadi Allah Kebapaan Allah Allah sebagai Bapa Yesus Kristus ...

Topik Teologia: Luk 2:51 - -- Umat Manusia: Wanita Wanita sebagai Anggota Masyarakat Wanita Dalam Keluarga Teladan-teladan Kasih Ibu ...

Topik Teologia: Luk 2:52 - -- Yesus Kristus Kemanusiaan Kristus ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Lukas (Pendahuluan Kitab) Penulis : Lukas Tema : Yesus, Juruselamat yang Ilahi dan Manusiawi Tan...

Full Life: Lukas (Garis Besar) Garis Besar I. Pendahuluan Injil Lukas (...

Matthew Henry: Lukas (Pendahuluan Kitab) Kita sekarang sedang memasuki karya seorang pemberita Injil lain bernama Lukas, yang menurut beberapa orang merupakan singkatan nama Luci...

Jerusalem: Lukas (Pendahuluan Kitab) INJIL-INJIL SINOPTIK PENGANTAR Ada empat kitab dalam Perjanjian Baru yang ...

Jerusalem: Lukas (Pendahuluan Kitab) Injil karangan Lukas Ciri khas yang ada pada injil ketiga berasal dari kepribadian pengarangnya yang s...

Ende: Lukas (Pendahuluan Kitab) INDJIL JESUS KRISTUS KARANGAN LUKAS KATA PENGANTAR Tentang pribadi pengarang Lukas dari semula terkenal s...

BIS: Lukas (Pendahuluan Kitab) KABAR BAIK YANG DISAMPAIKAN OLEH LUKAS PENGANTAR Buku Kabar Baik oleh Lukas mengemukakan Yesus sebagai Raja Pe...

Ajaran: Lukas (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi Injil Lukas, orang-orang Kristen mengerti sejarah kehidupan Tuhan Yesus sebagai man...

Intisari: Lukas (Pendahuluan Kitab) Yang paling manusiawi dari semua Injil SIAPA PENULIS INJIL LUKAS?Injil ini ditulis oleh seorang dokter yang bernama Lukas...

Garis Besar Intisari: Lukas (Pendahuluan Kitab) [1] PENDAHULUAN Luk 1:1-4 [2] MASA MUDA SANG JURUSELAMAT...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #20: Untuk penyelidikan lebih dalam, silakan baca artikel-artikel terkait melalui Tab Artikel. [SEMUA]
dibuat dalam 0.19 detik
dipersembahkan oleh YLSA