kecilkan semua  

Teks -- Yohanes 12:46 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
12:46 Aku telah datang ke dalam dunia sebagai terang, supaya setiap orang yang percaya kepada-Ku, jangan tinggal di dalam kegelapan.
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Iman | Terang | Yesus Kristus | Gelap, Kegelapan | Yesus | Yohanes, Injil | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Ref. Silang FULL

Catatan Kata/Frasa
Hagelberg

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Utley , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Ref. Silang FULL: Yoh 12:46 - sebagai terang · sebagai terang: Yoh 1:4; Yoh 1:4

· sebagai terang: Yoh 1:4; [Lihat FULL. Yoh 1:4]

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per Ayat)

Hagelberg: Yoh 12:46 - -- 12:46 Aku telah datang ke dalam dunia sebagai terang, supaya setiap orang yang percaya kepada-Ku, jangan tinggal di dalam kegelapan. Di akhir bagian i...

12:46 Aku telah datang ke dalam dunia sebagai terang, supaya setiap orang yang percaya kepada-Ku, jangan tinggal di dalam kegelapan.

Di akhir bagian ini Dia mengulangi apa yang dikatakan dalam Pendahuluan Injil Yohanes: "Dalam Dia ada hidup dan hidup itu adalah terang manusia. Terang itu bercahaya di dalam kegelapan dan kegelapan itu tidak menguasainya." Tema ini dikembangkan dan diuraikan, terutama dalam pasal 9.

Hagelberg: Yoh 12:44-50 - -- 2. Wewenang di balik janji - dan ancaman - Yesus (12:44-50) Dalam nas ini Tuhan Yesus meringkaskan dan mengulangi beberapa tema yang telah diuraikan, ...

2. Wewenang di balik janji - dan ancaman - Yesus (12:44-50)

Dalam nas ini Tuhan Yesus meringkaskan dan mengulangi beberapa tema yang telah diuraikan, dan menegaskan bahwa Allah Bapa sendiri ada di balik janji keselamatan-Nya, dan di balik ancaman hukuman. Dengan demikian Dia menantang orang untuk percaya kepada-Nya. Allah sendiri adalah wewenang-Nya.

Wewenang tersebut harus juga diingat oleh mereka yang lebih mengasihi kemuliaan manusia dari pada kemuliaan Allah.

Hagelberg: Yoh 12:46 - -- 12:46 Aku telah datang ke dalam dunia sebagai terang, supaya setiap orang yang percaya kepada-Ku, jangan tinggal di dalam kegelapan. Di akhir bagian i...

12:46 Aku telah datang ke dalam dunia sebagai terang, supaya setiap orang yang percaya kepada-Ku, jangan tinggal di dalam kegelapan.

Di akhir bagian ini Dia mengulangi apa yang dikatakan dalam Pendahuluan Injil Yohanes: "Dalam Dia ada hidup dan hidup itu adalah terang manusia. Terang itu bercahaya di dalam kegelapan dan kegelapan itu tidak menguasainya." Tema ini dikembangkan dan diuraikan, terutama dalam pasal 9.

Hagelberg: Yoh 12:37-50 - -- D. Teologi ketidakpercayaan (12:37-50) Dalam bagian ini Rasul Yohanes, dan Tuhan Yesus sendiri, menanggapi ketidakpercayaan mereka. Orang yang belum p...

D. Teologi ketidakpercayaan (12:37-50)

Dalam bagian ini Rasul Yohanes, dan Tuhan Yesus sendiri, menanggapi ketidakpercayaan mereka. Orang yang belum percaya, yang membaca Injil Yohanes, dapat berkata, "Jika sekian banyak orang Yahudi - mereka dari negeri-Nya sendiri - menolak Dia, mungkin Dia bukan Mesias." Masalah itu ditanggapi dalam bagian ini. Yohanes menjelaskan bahwa sikap orang Yahudi tetap sama, sejak dahulukalah. Musa juga menghadapi sikap yang sama, dan berkata "Sudah kamu lihat segala yang dilakukan TUHAN di tanah Mesir di depan matamu terhadap Firaun dan terhadap semua pegawainya dan terhadap seluruh negerinya: cobaan-cobaan yang besar yang telah dilihat oleh matamu sendiri, tanda-tanda dan mujizat-mujizat yang besar itu. Tetapi sampai sekarang ini TUHAN tidak memberi kamu akal budi untuk mengerti atau mata untuk melihat atau telinga untuk mendengar" (Ulangan 29:2-4). Ketidakpercayaan bangsa Israel bukan merupakan bukti bahwa Yesus bukan Mesias. Sebenarnya ketidakpercayaan mereka telah dinubuatkan. TUHAN Allah tidak mengaruniakan iman kepada mereka.

Hagelberg: Yoh 11:1--12:50 - -- III. PERALIHAN: KEHIDUPAN DAN KEMATIAN, RAJA DAN HAMBA YANG MENDERITA (11:1-12:50)

III. PERALIHAN: KEHIDUPAN DAN KEMATIAN, RAJA DAN HAMBA YANG MENDERITA (11:1-12:50)

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Yoh 12:44-50 - Percakapan Terakhir Kristus dengan Orang-orang Yahudi Percakapan Terakhir Kristus dengan Orang-orang Yahudi (12:44-50) ...

SH: Yoh 12:44-50 - Firman Tuhan yang menghakimi manusia (Minggu, 10 Maret 2002) Firman Tuhan yang menghakimi manusia Firman Tuhan yang menghakimi manusia. Sabda Yesus yang sangat tajam ...

SH: Yoh 12:44-50 - Menyebar kasih (Kamis, 14 Maret 2002) Menyebar kasih Menyebar kasih. Setelah Yudas pergi, Yesus mengatakan banyak hal kepada para murid-Nya...

SH: Yoh 12:44-50 - Panggilan untuk percaya (Jumat, 3 Maret 2006) Panggilan untuk percaya Judul: Panggilan untuk percaya Yohanes mengakhiri kisah pelayanan Yesus ke...

SH: Yoh 12:44-50 - Sang Anak dan Bapa-Nya (Sabtu, 8 Februari 2014) Sang Anak dan Bapa-Nya Judul: Sang Anak dan Bapa-Nya Biasanya awam berpendapat para dalang suatu kejah...

SH: Yoh 12:44-50 - Melihat Yesus, Melihat Allah (Senin, 15 Maret 2021) Melihat Yesus, Melihat Allah Perjalanan dan pelayanan Yesus, yang Ia lakukan bersama dengan murid-murid-Nya, akan...

SH: Yoh 12:37-50 - Pilihan bebas manusia (Sabtu, 27 Februari 1999) Pilihan bebas manusia Pilihan bebas manusia. "Tetap tidak percaya sekalipun telah melihat banyak mukji...

SH: Yoh 12:37-43 - Siapa yang percaya? (Kamis, 2 Maret 2006) Siapa yang percaya? Judul: Siapa yang percaya? Yohanes kini memberikan evaluasi teologis tentang r...

Utley: Yoh 12:44-50 - --NASKAH NASB (UPDATED): Yoh 12:44-50...

Topik Teologia: Yoh 12:46 - -- Yesus Kristus Kemanusiaan Kristus Kristus Memiliki Natur Moral Manusia Yesus Melakukan Hal-hal untuk Orang Lain ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Penulis : Yohanes Tema : Yesus, Putra Allah Tanggal Penulisan: 80-95 M...

Full Life: Yohanes (Garis Besar) Garis Besar Prolog tentang Logos (Yoh 1:1-18)...

Matthew Henry: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Kita tidak sedang membahas kapan dan di mana Injil ini dituliskan. Kita yakin Injil ini diberikan melalui inspirasi Allah kepada Yohanes, saudara Y...

Jerusalem: Yohanes (Pendahuluan Kitab) INJIL YOHANES PENGANTAR INJIL YOHANES DAN SURAT-SURAT YOHANES Injil Yoh...

Ende: Yohanes (Pendahuluan Kitab) INDJIL JESUS KRISTUS KARANGAN JOANES KATA PENGANTAR Karangan Indjil ini biasa disebut "Indjil keempat". Menurut riwajat...

Hagelberg: Yohanes (Pendahuluan Kitab) PENDAHULUAN Prakata Pendahuluan Injil Yohanes dapat diumpamakan sebagai sebuah kolam yang b...

Hagelberg: Yohanes (Garis Besar) GARIS BESAR I. KATA PENGANTAR (1:1-18...

Hagelberg: Yohanes DAFTAR PUSTAKA Daftar Kepustakaan Barrett, C. K., The Gospel According to St. John, an Introduction with C...

BIS: Yohanes (Pendahuluan Kitab) KABAR BAIK YANG DISAMPAIKAN OLEH YOHANES PENGANTAR Dalam Kabar Baik yang disampaikan oleh Yohanes ini, Yesus d...

Ajaran: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya dengan mengenal isi Kitab Injil Yohanes, orang-orang Kristen mengerti bahwa Allah mengambil rupa manusi...

Intisari: Yohanes (Pendahuluan Kitab) Firman Allah terakhir kepada manusia INJIL YANG BERBEDA.Yohanes mempunyai cara pendekatan tersendiri pada kehidupan dan p...

Garis Besar Intisari: Yohanes (Pendahuluan Kitab) [1] PENDAHULUAN Yoh 1:1-51...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #25: Tekan Tombol pada halaman Studi Kamus untuk melihat bahan lain berbahasa inggris. [SEMUA]
dibuat dalam 0.06 detik
dipersembahkan oleh YLSA