kecilkan semua  

Teks -- Amsal 8:23-36 (TB)

Tampilkan Strong
Konteks
8:23 Sudah pada zaman purbakala aku dibentuk, pada mula pertama, sebelum bumi ada. 8:24 Sebelum air samudera raya ada, aku telah lahir, sebelum ada sumber-sumber yang sarat dengan air. 8:25 Sebelum gunung-gunung tertanam dan lebih dahulu dari pada bukit-bukit aku telah lahir; 8:26 sebelum Ia membuat bumi dengan padang-padangnya atau debu dataran yang pertama. 8:27 Ketika Ia mempersiapkan langit, aku di sana, ketika Ia menggaris kaki langit pada permukaan air samudera raya, 8:28 ketika Ia menetapkan awan-awan di atas, dan mata air samudera raya meluap dengan deras, 8:29 ketika Ia menentukan batas kepada laut, supaya air jangan melanggar titah-Nya, dan ketika Ia menetapkan dasar-dasar bumi, 8:30 aku ada serta-Nya sebagai anak kesayangan, setiap hari aku menjadi kesenangan-Nya, dan senantiasa bermain-main di hadapan-Nya; 8:31 aku bermain-main di atas muka bumi-Nya dan anak-anak manusia menjadi kesenanganku. 8:32 Oleh sebab itu, hai anak-anak, dengarkanlah aku, karena berbahagialah mereka yang memelihara jalan-jalanku. 8:33 Dengarkanlah didikan, maka kamu menjadi bijak; janganlah mengabaikannya. 8:34 Berbahagialah orang yang mendengarkan daku, yang setiap hari menunggu pada pintuku, yang menjaga tiang pintu gerbangku. 8:35 Karena siapa mendapatkan aku, mendapatkan hidup, dan TUHAN berkenan akan dia. 8:36 Tetapi siapa tidak mendapatkan aku, merugikan dirinya; semua orang yang membenci aku, mencintai maut."
Paralel   Ref. Silang (TSK)   Ref. Silang (FULL)   ITL  

Nama Orang, Nama Tempat, Topik/Tema Kamus

Topik/Tema Kamus: Peribahasa | Kebijaksanaan | Laut | Kenan, Perkenan Allah | Awan | Jaga, Berjaga-Jaga | selebihnya
Daftar Isi

Catatan Kata/Frasa
Jerusalem , Ende , Ref. Silang FULL

Catatan Rentang Ayat
Matthew Henry , SH , Topik Teologia

kecilkan semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Kata/Frasa (per frasa)

Jerusalem: Ams 8:23 - aku dibentuk Kata Ibrani (nasak) dengan arti itu dipakai dalam Maz 2:6. Ada penterjemahan yang mengalihbahasakan kata itu dengan: mencurahkan, menuangkan (seperti ...

Kata Ibrani (nasak) dengan arti itu dipakai dalam Maz 2:6. Ada penterjemahan yang mengalihbahasakan kata itu dengan: mencurahkan, menuangkan (seperti logam dituang). Ada juga yang memperbaiki kata Ibrani itu (nasak menjadi sakak) dan menterjemahkannya: disimpan, dicadangkan.

Jerusalem: Ams 8:24 - samudera raya Yang dimaksud ialah: barang cair aseli. Baik bumi maupun kubah langit dipikirkan bertumpu pada barang cair itu, bdk Kej 1; Maz 104:2+.

Yang dimaksud ialah: barang cair aseli. Baik bumi maupun kubah langit dipikirkan bertumpu pada barang cair itu, bdk Kej 1; Maz 104:2+.

Jerusalem: Ams 8:30 - anak kesayangan Kata Ibrani (amon) jarang dipakai. Dengan memperbaiki tulisan Ibraninya kata itu dapat diterjemahkan dengan: anak kesayangan. Itu dapat ditempatkan pa...

Kata Ibrani (amon) jarang dipakai. Dengan memperbaiki tulisan Ibraninya kata itu dapat diterjemahkan dengan: anak kesayangan. Itu dapat ditempatkan pada latar-belakang mitologi Mesir di mana hikmat dikatakan puteri dewa tertinggi. Ungkapan itu dapat diartikan juga: anak kesayangan Allah ialah murid Penciptaan yang setia. Itulah hikmat. Berdasarkan Yer 52:15; Kid 7:1 sementara ahli menterjemahkan kata Ibrani amon itu dengan: karyawan, seniman, arsitek, mandur dsb. Begitu kata itu memang dimengerti oleh penterjemahan Yunani (LXX). Hikmat menjadi "mandur" Allah dalam menciptakan alam semesta.

Ende: Ams 8:22-29 - -- Lukisan ini sesuai dengan anggapan Jahudi tentang alam itu.

Lukisan ini sesuai dengan anggapan Jahudi tentang alam itu.

Ende: Ams 8:24 - samudera2 ialah samudera aseli, darimana bumi terbitnja, jang mendjadi dasar bumi dan langit.

ialah samudera aseli, darimana bumi terbitnja, jang mendjadi dasar bumi dan langit.

Ende: Ams 8:28 - menguatkan sumber2 samudera artinja: menguatkan air samudera aseli hingga dapat naik dari bahwa keatas bumi untuk mendjadi sungai2.

artinja: menguatkan air samudera aseli hingga dapat naik dari bahwa keatas bumi untuk mendjadi sungai2.

Ende: Ams 8:30-31 - -- Sebagaimana kebidjaksanaan sendiri adalah kesenangan Pentjipta, demikianlah manusia itu mendjadi kesenangan kebidjaksanaan.

Sebagaimana kebidjaksanaan sendiri adalah kesenangan Pentjipta, demikianlah manusia itu mendjadi kesenangan kebidjaksanaan.

Ref. Silang FULL: Ams 8:24 - dengan air · dengan air: Kej 7:11; Kej 7:11

· dengan air: Kej 7:11; [Lihat FULL. Kej 7:11]

Ref. Silang FULL: Ams 8:25 - gunung-gunung tertanam // telah lahir · gunung-gunung tertanam: Ayub 38:6; Ayub 38:6 · telah lahir: Ayub 15:7; Ayub 15:7

· gunung-gunung tertanam: Ayub 38:6; [Lihat FULL. Ayub 38:6]

· telah lahir: Ayub 15:7; [Lihat FULL. Ayub 15:7]

Ref. Silang FULL: Ams 8:26 - debu dataran · debu dataran: Mazm 90:2; Mazm 90:2

· debu dataran: Mazm 90:2; [Lihat FULL. Mazm 90:2]

Ref. Silang FULL: Ams 8:27 - Ia mempersiapkan // kaki langit · Ia mempersiapkan: Ayub 26:7; Ayub 26:7 · kaki langit: Ayub 22:14; Ayub 22:14

· Ia mempersiapkan: Ayub 26:7; [Lihat FULL. Ayub 26:7]

· kaki langit: Ayub 22:14; [Lihat FULL. Ayub 22:14]

Ref. Silang FULL: Ams 8:28 - di atas // mata air · di atas: Ayub 36:29; Ayub 36:29 · mata air: Kej 1:7; Kej 1:7; Ayub 9:8; Ayub 9:8; Ayub 26:10; Ayub 26:10

· di atas: Ayub 36:29; [Lihat FULL. Ayub 36:29]

· mata air: Kej 1:7; [Lihat FULL. Kej 1:7]; Ayub 9:8; [Lihat FULL. Ayub 9:8]; Ayub 26:10; [Lihat FULL. Ayub 26:10]

Ref. Silang FULL: Ams 8:29 - menentukan batas // melanggar titah-Nya // dasar-dasar bumi · menentukan batas: Kej 1:9; Kej 1:9; Mazm 16:6; Mazm 16:6 · melanggar titah-Nya: Ayub 38:8; Ayub 38:8 · dasar-dasar bumi: 1Sam 2...

· menentukan batas: Kej 1:9; [Lihat FULL. Kej 1:9]; Mazm 16:6; [Lihat FULL. Mazm 16:6]

· melanggar titah-Nya: Ayub 38:8; [Lihat FULL. Ayub 38:8]

· dasar-dasar bumi: 1Sam 2:8; [Lihat FULL. 1Sam 2:8]; Ayub 38:5; [Lihat FULL. Ayub 38:5]

Ref. Silang FULL: Ams 8:30 - ada serta-Nya · ada serta-Nya: Ams 3:19-20; Wahy 3:14

· ada serta-Nya: Ams 3:19-20; Wahy 3:14

Ref. Silang FULL: Ams 8:31 - anak-anak manusia · anak-anak manusia: Ayub 28:25-27; Ayub 28:25 s/d 27; Ayub 38:4-38; Mazm 104:1-30; Ams 30:4; Yoh 1:1-4; Kol 1:15-20

· anak-anak manusia: Ayub 28:25-27; [Lihat FULL. Ayub 28:25] s/d 27; Ayub 38:4-38; Mazm 104:1-30; Ams 30:4; Yoh 1:1-4; Kol 1:15-20

Ref. Silang FULL: Ams 8:32 - anak-anak, dengarkanlah // karena berbahagialah // memelihara jalan-jalanku · anak-anak, dengarkanlah: Ams 7:24; Ams 7:24 · karena berbahagialah: Luk 11:28 · memelihara jalan-jalanku: 2Sam 22:22; 2Sam 22:2...

· anak-anak, dengarkanlah: Ams 7:24; [Lihat FULL. Ams 7:24]

· karena berbahagialah: Luk 11:28

· memelihara jalan-jalanku: 2Sam 22:22; [Lihat FULL. 2Sam 22:22]; Mazm 18:22; [Lihat FULL. Mazm 18:22]

Ref. Silang FULL: Ams 8:34 - yang mendengarkan · yang mendengarkan: 1Raj 10:8

· yang mendengarkan: 1Raj 10:8

Ref. Silang FULL: Ams 8:35 - mendapatkan aku // mendapatkan hidup // Tuhan berkenan · mendapatkan aku: Ams 3:13-18 · mendapatkan hidup: Ams 9:6; Yoh 5:39-40 · Tuhan berkenan: Ayub 33:26; Ayub 33:26

· mendapatkan aku: Ams 3:13-18

· mendapatkan hidup: Ams 9:6; Yoh 5:39-40

· Tuhan berkenan: Ayub 33:26; [Lihat FULL. Ayub 33:26]

Ref. Silang FULL: Ams 8:36 - merugikan dirinya // mencintai maut · merugikan dirinya: Ams 15:32; Yes 3:9; Yer 40:2 · mencintai maut: Ayub 28:22; Ayub 28:22

· merugikan dirinya: Ams 15:32; Yes 3:9; Yer 40:2

· mencintai maut: Ayub 28:22; [Lihat FULL. Ayub 28:22]

buka semua
Tafsiran/Catatan -- Catatan Rentang Ayat

Matthew Henry: Ams 8:22-31 - --Hikmat Kekal dan Ilahi (8:22-31) ...

Matthew Henry: Ams 8:32-36 - --Nasihat Hikmat (8:32-36) ...

SH: Ams 8:14-36 - Kuasa hikmat (Senin, 2 Agustus 1999) Kuasa hikmat Kuasa hikmat. Hikmat memimpin para raja memerintah dan para pembesar menetapkan keadi...

SH: Ams 8:22-36 - Panggilan Hikmat (Rabu, 10 Oktober 2007) Panggilan Hikmat Judul: Diciptakan dengan hikmat Dunia ini tidak terjadi begitu saja. Ia diciptakan. Begit...

SH: Ams 8:22-36 - Hikmat yang memberi hidup (Sabtu, 24 September 2011) Hikmat yang memberi hidup Judul: Hikmat yang memberi hidup Setelah Hikmat memperkenalkan dirinya (12-2...

SH: Ams 8:22-36 - Dapat Hikmat, Dapat Semua (Kamis, 11 Agustus 2022) Dapat Hikmat, Dapat Semua Ungkapan, "sekali mendayung, dua tiga pulau terlampaui" menyingkapkan keinginan untuk m...

Topik Teologia: Ams 8:24 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

Topik Teologia: Ams 8:27 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

Topik Teologia: Ams 8:28 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

Topik Teologia: Ams 8:30 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

Topik Teologia: Ams 8:32 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

Topik Teologia: Ams 8:34 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

Topik Teologia: Ams 8:35 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

Topik Teologia: Ams 8:36 - -- Yesus Kristus Kristus dalam Perjanjian Lama Pra-eksistensi Kristus Pra-eksistensi Kristus dalam Teologi ...

buka semua
Pendahuluan / Garis Besar

Full Life: Amsal (Pendahuluan Kitab) Penulis : Salomo dan Orang Lain Tema : Hikmat untuk Hidup dengan Benar ...

Full Life: Amsal (Garis Besar) Garis Besar I. Prolog: Maksud dan Tema-Tema Amsal (...

Matthew Henry: Amsal (Pendahuluan Kitab) Di hadapan kita sekarang kita dapati, I...

Jerusalem: Amsal (Pendahuluan Kitab) KITAB AMSAL PENGANTAR Kitab Amsal adalah karya yang paling jelas memperlih...

Ende: Amsal (Pendahuluan Kitab) AMSAL SULAIMAN PENDAHULUAN Bagian2 tertua dari kesusasteraan Kebidjaksanaan Hibrani dengan djelasnja terdapa...

BIS: Amsal (Pendahuluan Kitab) AMSAL PENGANTAR Buku Amsal adalah suatu kumpulan ajaran tentang cara hidup yang baik. Ajaran-ajaran itu diungk...

Ajaran: Amsal (Pendahuluan Kitab) Tujuan Supaya anggota kelompok mengerti seluruh Kitab Amsal yang mengajarkan asas-asas dari kehidupan yang dijalankan...

Intisari: Amsal (Pendahuluan Kitab) Jadilah bijaksana! KITAB KEBIJAKSANAANAmsal merupakan hasil karya beberapa penulis, tiga di antaranya dikenal dengan nama...

Garis Besar Intisari: Amsal (Pendahuluan Kitab) [1] PENDAHULUAN Ams 1:1-7...

Advanced Commentary (Kamus, Lagu-Lagu Himne, Gambar, Ilustrasi Khotbah, Pertanyaan-Pertanyaan, dll)


TIP #03: Coba gunakan operator (AND, OR, NOT, ALL, ANY) untuk menyaring pencarian Anda. [SEMUA]
dibuat dalam 0.12 detik
dipersembahkan oleh YLSA