Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Mazmur 106:15

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 106:15

Diberikan-Nya kepada mereka b  apa yang mereka minta, dan didatangkan-Nya penyakit paru-paru 1  c  di antara mereka.

AYT (2018)

Dia memberikan kepada mereka permintaan mereka, tetapi mengirimkan wabah kekurusan di antara mereka.

TL (1954) ©

SABDAweb Mzm 106:15

Maka diberikan-Nya kepada mereka itu barang yang diinginkannya, tetapi disuruhkan-Nya bala samparpun di antaranya.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mzm 106:15

Ia memberi apa yang mereka minta, tetapi juga wabah penyakit yang menyerang mereka.

MILT (2008)

Dan Dia mengabulkan permintaan mereka, tetapi mengirimkan kesia-siaan ke dalam hati mereka.

Shellabear 2011 (2011)

Diberikan-Nya kepada mereka apa yang mereka minta, tetapi dikirim-Nya pula penyakit yang menjadikan mereka kurus.

AVB (2015)

Dia memberi mereka apa yang diminta oleh mereka, tetapi menghantar kelemahan ke dalam jiwa mereka.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mzm 106:15

Diberikan-Nya
<05414>
kepada mereka
<01992>
apa yang mereka minta
<07596>
, dan didatangkan-Nya
<07971>
penyakit paru-paru
<07332>
di antara mereka.

[<05315>]
TL ITL ©

SABDAweb Mzm 106:15

Maka diberikan-Nya
<05414>
kepada mereka
<01992>
itu barang yang diinginkannya
<07596>
, tetapi disuruhkan-Nya
<07971>
bala samparpun
<07332>
di antaranya.
AYT ITL
Dia memberikan
<05414>
kepada mereka
<01992>
permintaan
<07596>
mereka, tetapi mengirimkan
<07971>
wabah kekurusan
<07332>
di antara mereka.

[<05315>]
AVB ITL
Dia memberi
<05414>
mereka
<01992>
apa yang diminta
<07596>
oleh mereka, tetapi menghantar
<07971>
kelemahan
<07332>
ke dalam jiwa
<05315>
mereka.
HEBREW
Mspnb
<05315>
Nwzr
<07332>
xlsyw
<07971>
Mtlas
<07596>
Mhl
<01992>
Ntyw (106:15)
<05414>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 106:15

Diberikan-Nya kepada mereka b  apa yang mereka minta, dan didatangkan-Nya penyakit paru-paru 1  c  di antara mereka.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mzm 106:15

Diberikan-Nya 1  kepada mereka apa yang mereka minta, dan didatangkan-Nya 2  penyakit paru-paru di antara mereka.

Catatan Full Life

Mzm 106:1-48 1

Nas : Mazm 106:1-48

Mazmur ini mengisahkan pemberontakan Israel dan kemurtadan yang berkali-kali berhubungan dengan firman dan jalan-jalan Allah. Pemazmur mengakui dosa-dosa dan ketidaksetiaan mereka serta berdoa agar Allah akan mengunjungi umat-Nya yang bertobat kembali dengan keselamatan dan berkat yang penuh. Umat Allah seharusnya secara pribadi dan secara bersama mengakui kekurangan mereka di hadapan Tuhan. Apabila kita mengakui kegagalan rohani kita dan bertobat, maka suatu kebangunan dan pembaharuan sejati dapat terjadi

(lih. art. PESAN KRISTUS KEPADA TUJUH JEMAAT).


Mzm 106:15 2

Nas : Mazm 106:15

Kita harus berhati-hati agar jangan menginginkan dan mencari yang bukan menjadi kehendak Allah. Apabila kita bersikeras untuk memuaskan keinginan yang mementingkan diri kita, Allah kadang-kadang membiarkan saja, tetapi bersama dengannya datanglah kekeringan rohani atau bencana jasmaniah. Allah mungkin membiarkan kita mengejar hal-hal yang bertentangan dengan kehendak-Nya yang dinyatakan, seperti ambisi yang tidak kudus dalam karier, hubungan asmara yang tidak kudus, kesenangan duniawi, nafsu serakah atau persekutuan dengan orang tidak beriman, tetapi pada akhirnya hal-hal itu akan mempunyai dampak yang merusak (mis. Kej 13:12-13; 19:1-38; Hos 13:11).

[+] Bhs. Inggris



TIP #33: Situs ini membutuhkan masukan, ide, dan partisipasi Anda! Klik "Laporan Masalah/Saran" di bagian bawah halaman. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA