Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ayub 17:5

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ayb 17:5

Barangsiapa mengadukan sahabatnya untuk mencari keuntungan, p  mata anak-anaknya akan menjadi rabun. q 

AYT (2018)

Dia, yang mengkhianati sahabat-sahabatnya demi mendapatkan bagian dari hartanya, mata anak-anaknya akan menjadi rabun.

TL (1954) ©

SABDAweb Ayb 17:5

Barangsiapa yang menipu sahabatnya, maka mata anak-anaknyapun akan jadi kabur.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ayb 17:5

Menurut pepatah, siapa mengadukan teman demi keuntungan, anak-anaknya sendiri akan menerima pembalasan.

MILT (2008)

Dia mengatakan terhadap teman-temannya untuk suatu keuntungan; bahkan mata anak-anaknya akan ditelan.

Shellabear 2011 (2011)

Siapa mengadukan sahabatnya demi keuntungan, mata anak-anaknya akan menjadi rabun.

AVB (2015)

Sesiapa yang mengadukan sahabatnya demi keuntungan, mata anak-anaknya akan menjadi rabun.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ayb 17:5

Barangsiapa mengadukan
<05046>
sahabatnya
<07453>
untuk mencari keuntungan
<02506>
, mata
<05869>
anak-anaknya
<01121>
akan menjadi rabun
<03615>
.
TL ITL ©

SABDAweb Ayb 17:5

Barangsiapa yang menipu
<02506>
sahabatnya
<07453>
, maka mata
<05869>
anak-anaknyapun
<01121>
akan jadi kabur
<03615>
.
AYT ITL
Dia, yang mengkhianati
<05046>
sahabat-sahabatnya
<07453>
demi mendapatkan bagian
<02506>
dari hartanya, mata
<05869>
anak-anaknya
<01121>
akan menjadi rabun
<03615>
.
AVB ITL
Sesiapa yang mengadukan
<05046>
sahabatnya
<07453>
demi keuntungan
<02506>
, mata
<05869>
anak-anaknya
<01121>
akan menjadi rabun
<03615>
.
HEBREW
hnlkt
<03615>
wynb
<01121>
ynyew
<05869>
Myer
<07453>
dygy
<05046>
qlxl (17:5)
<02506>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ayb 17:5

Barangsiapa mengadukan 1  sahabatnya untuk mencari keuntungan, mata 2  anak-anaknya akan menjadi rabun.

[+] Bhs. Inggris



TIP #22: Untuk membuka tautan pada Boks Temuan di jendela baru, gunakan klik kanan. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA