Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Ayub 42:5

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Ayb 42:5

Hanya dari kata orang saja aku mendengar tentang Engkau, n  tetapi sekarang mataku sendiri memandang Engkau 1 . o 

AYT (2018)

Aku sudah mendengar kabar tentang Engkau hanya dengan telinga, tetapi sekarang, mataku telah melihat Engkau.

TL (1954) ©

SABDAweb Ayb 42:5

Bahwa dengan pendengaran telingaku sudah kudengar bunyi-Mu, tetapi sekarang aku melihat Engkau dengan mataku.

BIS (1985) ©

SABDAweb Ayb 42:5

Dahulu, pengetahuanku tentang Engkau hanya kudengar dari orang saja, tetapi sekarang kukenal Engkau dengan berhadapan muka.

MILT (2008)

Aku telah mendengar Engkau hanya dengan telinga saja, tetapi sekarang mataku telah melihat Engkau;

Shellabear 2011 (2011)

Dahulu, Engkau hanya kudengar melalui telinga, tetapi sekarang aku melihat Engkau dengan mataku.

AVB (2015)

Dahulunya, Engkau hanya kudengar melalui telinga, tetapi sekarang aku melihat Engkau dengan mataku.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Ayb 42:5

Hanya dari kata orang
<08088>
saja aku mendengar
<08085>
tentang Engkau, tetapi sekarang
<06258>
mataku
<05869>
sendiri memandang
<07200>
Engkau.

[<0241>]
TL ITL ©

SABDAweb Ayb 42:5

Bahwa
<08085>
dengan pendengaran
<0241>
telingaku sudah kudengar
<08085>
bunyi-Mu
<08088>
, tetapi sekarang
<06258>
aku melihat
<07200>
Engkau dengan mataku
<05869>
.
AYT ITL
Aku sudah mendengar
<08085>
kabar
<08088>
tentang Engkau hanya dengan telinga
<0241>
, tetapi sekarang
<06258>
, mataku
<05869>
telah melihat
<07200>
Engkau.
AVB ITL
Dahulunya, Engkau hanya kudengar
<08085>
melalui telinga
<0241>
, tetapi sekarang
<06258>
aku melihat
<07200>
Engkau dengan mataku
<05869>
.

[<08088>]
HEBREW
Ktar
<07200>
ynye
<05869>
htew
<06258>
Kytems
<08088>
Nza
<0241>
emsl (42:5)
<08085>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Ayb 42:5

Hanya dari kata orang saja aku mendengar tentang Engkau, n  tetapi sekarang mataku sendiri memandang Engkau 1 . o 

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Ayb 42:5

Hanya dari kata orang saja aku mendengar 1  tentang Engkau, tetapi sekarang mataku 2  sendiri memandang Engkau.

Catatan Full Life

Ayb 42:5 1

Nas : Ayub 42:5

Ayub sebelumnya berdoa untuk melihat Sang Penebus (Ayub 19:27); kini kerinduan itu terpenuhi. Firman dan kehadiran Allah membawa suatu penyataan yang lebih besar tentang sifat dan jalan Allah bagi Ayub. Melalui pengalaman pribadi ini, Ayub diubah oleh suatu kesadaran akan pengampunan, kepercayaan yang dibaharui akan kebaikan Allah dan pengalaman yang menenteramkan hati akan kasih Allah.

  1. 1) Penampakan Allah kepada Ayub membuktikan kebenaran Ayub, dan ini juga merupakan jaminan bagi semua orang percaya yang setia bahwa Tuhan akan menerima pertanyaan kita yang tulus ketika kita mengalami kesulitan atau penderitaan yang tidak bisa dijelaskan.
  2. 2) Allah itu sabar dengan umat-Nya dan menaruh simpati terhadap kelemahan-kelemahan, salah pengertian, dan bahkan kemarahan kita (Ibr 4:15). Seperti halnya dengan Ayub, apabila kita tahan menderita, Allah akan menyatakan kehadiran-Nya dan menyampaikan perhatian-Nya kepada kita.

[+] Bhs. Inggris



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA