Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Kisah Para Rasul 27:20

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kis 27:20

Setelah beberapa hari lamanya baik matahari maupun bintang-bintang tidak kelihatan, dan angin badai yang dahsyat terus-menerus mengancam kami, akhirnya putuslah segala harapan kami untuk dapat menyelamatkan diri kami.

AYT (2018)

Karena baik matahari maupun bintang-bintang tidak muncul selama beberapa hari dan badai yang tidak kecil menerjang kami, lenyaplah semua harapan kami untuk diselamatkan.

TL (1954) ©

SABDAweb Kis 27:20

Tatkala tiada kelihatan matahari dan bintang beberapa hari lamanya, dan angin ribut tersangat kuat menimpa kami, maka akhirnya putuslah segala pengharapan kami akan beroleh selamat.

BIS (1985) ©

SABDAweb Kis 27:20

Berhari-hari lamanya kami tidak melihat matahari dan bintang, dan angin pun terus-menerus mengamuk. Akhirnya lenyaplah harapan kami untuk selamat.

TSI (2014)

Berhari-hari lamanya kami tidak melihat matahari atau bintang. Angin topan terus saja bertiup kencang, sampai akhirnya kami tidak punya harapan lagi untuk bisa selamat.

MILT (2008)

Namun, karena baik matahari maupun bintang-bintang tidak tampak selama beberapa hari, dan karena bukan badai yang kecil yang menerpa kami, maka semua harapan agar kami selamat, telah lenyap.

Shellabear 2011 (2011)

Beberapa hari lamanya matahari dan bintang pun tidak nampak serta angin badai yang dahsyat terus menghantam kapal kami sehingga akhirnya putuslah harapan kami untuk dapat selamat.

AVB (2015)

Beberapa hari kami tidak melihat matahari dan bintang serta dipukul ribut yang dahsyat; akhirnya putuslah harapan kami diselamatkan.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kis 27:20

Setelah beberapa hari
<2250>
lamanya baik matahari
<2246>
maupun
<3383>
bintang-bintang
<798>
tidak
<3756>
kelihatan
<2014>
, dan angin badai
<5494>
yang dahsyat terus-menerus mengancam
<1945>
kami, akhirnya
<3063>
putuslah
<4014>
segala
<3956>
harapan kami untuk dapat menyelamatkan
<4982>
diri kami
<2248>
.

[<3383> <1161> <1909> <4119> <5037> <3641> <1680>]
TL ITL ©

SABDAweb Kis 27:20

Tatkala
<1161>
tiada
<3383>
kelihatan
<2014>
matahari
<2246>
dan
<3383>
bintang
<798>
beberapa
<4119>
hari
<2250>
lamanya, dan
<5037>
angin ribut
<5494>
tersangat kuat
<3756> <3641>
menimpa
<1945>
kami, maka akhirnya
<3063>
putuslah
<4014>
segala
<3956>
pengharapan
<1680>
kami
<2248>
akan beroleh selamat
<4982>
.
AYT ITL
Karena
<1161>
baik matahari
<2246>
maupun
<3383> <0>
bintang-bintang
<798>
tidak
<0> <3383>
muncul
<2014>
selama
<1909>
beberapa
<4119>
hari
<2250>
dan
<5037>
badai
<5494>
yang tidak
<3756>
kecil
<3641>
menerjang
<1945>
kami, lenyaplah
<4014>
semua
<3956>
harapan
<1680>
kami
<2248>
untuk diselamatkan
<4982>
.

[<3383> <3063>]
AVB ITL
Beberapa
<4119>
hari
<2250>
kami tidak
<3756>
melihat
<2014>
matahari
<2246>
dan
<3383>
bintang
<798>
serta
<5037>
dipukul
<1945>
ribut
<5494>
yang dahsyat; akhirnya
<3063>
putuslah
<4014>
harapan
<1680>
kami
<2248>
diselamatkan
<4982>
.

[<1161> <3383> <1909> <3641> <3956>]
GREEK
μητε
<3383>
CONJ
δε
<1161>
CONJ
ηλιου
<2246>
N-GSM
μητε
<3383>
CONJ
αστρων
<798>
N-GPN
επιφαινοντων
<2014> <5723>
V-PAP-GPN
επι
<1909>
PREP
πλειονας
<4119>
A-APM-C
ημερας
<2250>
N-APF
χειμωνος
<5494>
N-GSM
τε
<5037>
PRT
ουκ
<3756>
PRT-N
ολιγου
<3641>
A-GSM
επικειμενου
<1945> <5740>
V-PNP-GSM
λοιπον
<3063>
A-ASN
περιηρειτο
<4014> <5712>
V-IPI-3S
ελπις
<1680>
N-NSF
πασα
<3956>
A-NSF
του
<3588>
T-GSM
σωζεσθαι
<4982> <5745>
V-PPN
ημας
<2248>
P-1AP
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kis 27:20

Setelah beberapa hari lamanya baik matahari maupun 1  bintang-bintang tidak 2  kelihatan, dan angin badai yang dahsyat terus-menerus mengancam kami, akhirnya putuslah segala 3  harapan kami untuk dapat menyelamatkan diri kami.

[+] Bhs. Inggris



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA