Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Wahyu 16:11

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Why 16:11

dan mereka menghujat g  Allah yang di sorga h  karena kesakitan dan karena bisul i  mereka, tetapi mereka tidak bertobat 1  dari perbuatan-perbuatan j  mereka.

AYT (2018)

dan menghujat Allah yang di surga karena rasa sakit dan bisul-bisul mereka; tetapi mereka tidak bertobat dari perbuatan-perbuatan mereka.

TL (1954) ©

SABDAweb Why 16:11

serta menghujat Allah yang di surga sebab sakitnya dan pekungnya itu; maka tiada juga mereka itu bertobat daripada perbuatannya itu.

BIS (1985) ©

SABDAweb Why 16:11

Lalu mereka mengutuki Allah di surga karena mereka kesakitan dan karena bisul-bisul mereka. Tetapi mereka tidak juga bertobat dari perbuatan-perbuatan mereka yang jahat.

TSI (2014)

Mereka semua semakin menghina Allah di surga karena bisul, luka bakar, dan rasa tersiksa itu. Namun mereka tetap tidak mau bertobat dari segala kejahatan.

MILT (2008)

Dan mereka menghujat Allah Elohim 2316 di surga oleh karena rasa sakit mereka dan oleh karena luka-luka mereka, tetapi mereka tidak bertobat dari perbuatan-perbuatan mereka.

Shellabear 2011 (2011)

Mereka menghujah Allah yang di surga karena mereka kesakitan dan karena bisul-bisul mereka. Meskipun begitu, mereka tidak juga mau bertobat dari perbuatan-perbuatan mereka.

AVB (2015)

Mereka mengkufuri Allah yang memerintah syurga kerana kesakitan dan pekung di tubuh mereka. Mereka tidak bertaubat daripada perbuatan mereka.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Why 16:11

dan
<2532>
mereka menghujat
<987>
Allah
<2316>
yang di sorga
<3772>
karena
<1537>
kesakitan
<4192>
dan
<2532>
karena
<1537>
bisul
<1668>
mereka
<846>
, tetapi
<2532>
mereka
<3340> <0>
tidak
<3756>
bertobat
<0> <3340>
dari
<1537>
perbuatan-perbuatan
<2041>
mereka
<846>
.

[<846>]
TL ITL ©

SABDAweb Why 16:11

serta
<2532>
menghujat
<987>
Allah
<2316>
yang di surga
<3772>
sebab
<1537>
sakitnya
<4192>
dan
<2532>
pekungnya
<1668>
itu; maka
<2532>
tiada
<3756>
juga mereka itu bertobat
<3340>
daripada
<1537>
perbuatannya
<2041>
itu.
AYT ITL
dan
<2532>
menghujat
<987>
Allah
<2316>
yang
<3588>
di surga
<3772>
karena
<1537>
rasa sakit
<4192>
dan
<2532>
bisul-bisul
<1668>
mereka
<846>
; tetapi
<2532>
mereka tidak
<3756>
bertobat
<3340>
dari
<1537>
perbuatan-perbuatan
<2041>
mereka
<846>
.

[<846> <1537>]
AVB ITL
Mereka mengkufuri
<987>
Allah
<2316>
yang
<3588>
memerintah syurga
<3772>
kerana
<1537>
kesakitan
<4192>
dan
<2532>
pekung
<1668>
di tubuh mereka
<846>
. Mereka tidak
<3756>
bertaubat
<3340>
daripada
<1537>
perbuatan
<2041>
mereka
<846>
.

[<2532> <846> <1537> <2532>]
GREEK
και
<2532>
CONJ
εβλασφημησαν
<987> <5656>
V-AAI-3P
τον
<3588>
T-ASM
θεον
<2316>
N-ASM
του
<3588>
T-GSM
ουρανου
<3772>
N-GSM
εκ
<1537>
PREP
των
<3588>
T-GPM
πονων
<4192>
N-GPM
αυτων
<846>
P-GPM
και
<2532>
CONJ
εκ
<1537>
PREP
των
<3588>
T-GPN
ελκων
<1668>
N-GPN
αυτων
<846>
P-GPM
και
<2532>
CONJ
ου
<3756>
PRT-N
μετενοησαν
<3340> <5656>
V-AAI-3P
εκ
<1537>
PREP
των
<3588>
T-GPN
εργων
<2041>
N-GPN
αυτων
<846>
P-GPM
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Why 16:11

dan mereka menghujat g  Allah yang di sorga h  karena kesakitan dan karena bisul i  mereka, tetapi mereka tidak bertobat 1  dari perbuatan-perbuatan j  mereka.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Why 16:11

dan 4  mereka menghujat 1  Allah 2  yang di sorga karena 3  kesakitan dan 4  karena 3  bisul mereka, tetapi mereka tidak bertobat 4  dari 3  perbuatan-perbuatan mereka.

Catatan Full Life

Why 16:11 1

Nas : Wahy 16:11

Sekalipun berada di tengah-tengah hukuman Allah yang dahsyat, manusia akan memilih untuk hidup dalam dosa dan bertahan dalam pemberontakan menentang kebenaran. Pertobatan adalah satu-satunya tindakan yang akan menghentikan hukuman-hukuman Allah (bd. Wahy 2:21; 9:21; Wahy 16:9), namun mereka menolak untuk melakukan hal ini.

[+] Bhs. Inggris



TIP #29: Klik ikon untuk merubah popup menjadi mode sticky, untuk merubah mode sticky menjadi mode popup kembali. [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA