Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Roma 15:3

TB ©

Karena Kristus juga tidak mencari kesenangan-Nya sendiri, tetapi seperti ada tertulis: "Kata-kata cercaan mereka, yang mencerca Engkau, telah mengenai aku."

AYT

Sebab, Kristus pun tidak menyenangkan diri-Nya sendiri, tetapi seperti ada tertulis, “Kata-kata hinaan mereka, yang menghinamu, telah menimpa Aku.”

TL ©

Karena Kristus pun tiada menyukakan diri-Nya sendiri, melainkan seperti yang tersurat: Bahwa segala cela orang, yang mencela Engkau, sudah menimpa aku.

BIS ©

Sebab Kristus pun tidak memikirkan kesenangan diri-Nya sendiri. Di dalam Alkitab tertulis begini, "Segala celaan yang ditujukan kepada-Mu telah jatuh ke atasku."

TSI

Karena selama Kristus berada di dunia ini, Dia tidak hidup untuk menyenangkan diri-Nya sendiri. Dia memenuhi apa yang tertulis dalam Kitab Suci, termasuk keluhan seorang pemazmur, “Ya TUHAN, ketika orang-orang menghina Engkau, aku juga turut dihina dan menderita.”

MILT

Sebab Kristus juga tidak menyenangkan diri-Nya sendiri, tetapi sebagaimana yang telah tertulis, "Cercaan dari mereka yang mencerca Engkau telah menimpa ke atasku."

Shellabear 2011

Al Masih pun tidak menyukakan diri-Nya sendiri, melainkan seperti telah tertulis, "Segala cercaan dari orang-orang yang mencerca Engkau telah menimpa Aku."

AVB

Kristus tidak menyukakan hati-Nya sendiri; sebaliknya telah tersurat: “Segala celaan daripada mereka yang mencela-Mu telah menimpa-Ku.”


TB ITL ©

Karena
<1063>
Kristus
<5547>
juga
<2532>
tidak
<3756>
mencari
<700>
kesenangan-Nya sendiri
<1438>
, tetapi
<235>
seperti
<2531>
ada tertulis
<1125>
: "Kata-kata cercaan
<3680>
mereka, yang mencerca
<3679>
Engkau
<4571>
, telah mengenai
<1968>
aku
<1691>
." [
<1909>
]
TL ITL ©

Karena
<1063>
Kristus
<5547>
pun tiada
<3756>
menyukakan
<700>
diri-Nya
<1438>
sendiri, melainkan
<235>
seperti
<2531>
yang tersurat
<1125>
: Bahwa segala cela
<3680>
orang, yang mencela
<3679>
Engkau
<4571>
, sudah menimpa
<1968>
aku
<1691>
.
AYT ITL
Sebab
<1063>
, Kristus
<5547>
tidak
<3756>
menyenangkan
<700>
diri-Nya sendiri
<1438>
, tetapi
<235>
seperti
<2531>
ada tertulis
<1125>
, "Kata-kata hinaan
<3680>
mereka
<4571>
, yang menghina-Mu
<3679>
, telah menimpa
<1968>
Aku
<1691>
." [
<2532>

<1909>
]
AVB ITL
Kristus
<5547>
tidak
<3756>
menyukakan hati-Nya
<700>
sendiri; sebaliknya
<235>
telah tersurat
<1125>
: “Segala celaan
<3680>
daripada mereka yang
<3588>
mencela-Mu
<3679>
telah menimpa-Ku
<1968>
.” [
<2532>

<1063>

<1438>

<2531>

<4571>

<1909>

<1691>
]
GREEK
και
<2532>
CONJ
γαρ
<1063>
CONJ
ο
<3588>
T-NSM
χριστος
<5547>
N-NSM
ουχ
<3756>
PRT-N
εαυτω
<1438>
F-3DSM
ηρεσεν
<700> <5656>
V-AAI-3S
αλλα
<235>
CONJ
καθως
<2531>
ADV
γεγραπται
<1125> <5769>
V-RPI-3S
οι
<3588>
T-NPM
ονειδισμοι
<3680>
N-NPM
των
<3588>
T-GPM
ονειδιζοντων
<3679> <5723>
V-PAP-GPM
σε
<4571>
P-2AS
επεπεσαν
<1968> <5656>
V-AAI-3P
επ
<1909>
PREP
εμε
<1691>
P-1AS

TB ©

Karena Kristus juga tidak mencari kesenangan-Nya sendiri, tetapi seperti ada tertulis: "Kata-kata cercaan mereka, yang mencerca Engkau, telah mengenai aku."

TB+TSK (1974) ©

Karena Kristus juga tidak mencari kesenangan-Nya sendiri, tetapi seperti ada tertulis: "Kata-kata cercaan mereka, yang mencerca Engkau, telah mengenai aku."

Catatan Full Life

Rm 15:3 

Nas : Rom 15:3

Tidak mempertimbangkan keyakinan orang lain supaya menyenangkan diri sendiri menghancurkan pekerjaan Allah (Rom 14:15,20); hidup penuh pengorbanan supaya menolong sesama akan memperkuat kerajaan Allah. Paulus menunjuk kepada teladan Kristus, yang tidak hidup untuk diri-Nya sendiri, tetapi untuk kesejahteraan orang lain.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=45&chapter=15&verse=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)