Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Kisah Para Rasul 21:36

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Kis 21:36

yang berbondong-bondong mengikuti dia, sambil berteriak: "Enyahkanlah dia! q "

AYT (2018)

sebab, orang banyak itu terus mengikuti mereka, sambil berteriak, “Enyahkan dia!”

TL (1954) ©

SABDAweb Kis 21:36

Karena sekalian orang banyak itu mengikut dari belakang sambil berteriak-teriak, "Lenyapkanlah dia!"

BIS (1985) ©

SABDAweb Kis 21:36

Mereka diikuti dari belakang oleh gerombolan perusuh-perusuh itu yang berteriak-teriak, "Bunuh dia!"

TSI (2014)

dan karena begitu banyaknya orang yang mengikuti sambil berteriak-teriak, “Binasakan dia!”

MILT (2008)

sebab sekumpulan massa mengikutinya sambil berteriak, "Enyahkan dia!"

Shellabear 2011 (2011)

Mereka mengikuti prajurit-prajurit itu dari belakang sambil berteriak-teriak, "Enyahkan dia!"

AVB (2015)

Mereka mengikut sambil berseru-seru, “Hapuskan dia!”

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Kis 21:36

yang berbondong-bondong mengikuti
<190>
dia, sambil berteriak
<2896>
: "Enyahkanlah
<142>
dia
<846>
!"

[<1063> <4128> <2992>]
TL ITL ©

SABDAweb Kis 21:36

Karena
<1063>
sekalian
<4128>
orang banyak
<4128>
itu mengikut
<190>
dari belakang
<4128>
sambil berteriak-teriak
<2896>
, "Lenyapkanlah
<142>
dia
<846>
!"
AYT ITL
sebab
<1063>
, orang banyak
<4128> <2992>
itu terus mengikuti
<190>
mereka, sambil berteriak
<2896>
, "Enyahkan
<142>
dia
<846>
!"
AVB ITL
Mereka mengikut
<190>
sambil berseru-seru
<2896>
, “Hapuskan
<142>
dia
<846>
!”

[<1063> <4128> <2992>]
GREEK
ηκολουθει
<190> <5707>
V-IAI-3S
γαρ
<1063>
CONJ
το
<3588>
T-NSN
πληθος
<4128>
N-NSN
του
<3588>
T-GSM
λαου
<2992>
N-GSM
κραζοντες
<2896> <5723>
V-PAP-NPM
αιρε
<142> <5720>
V-PAM-2S
αυτον
<846>
P-ASM
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Kis 21:36

1 yang berbondong-bondong mengikuti dia, sambil berteriak: "Enyahkanlah dia!"

[+] Bhs. Inggris



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.02 detik
dipersembahkan oleh YLSA