Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Yesaya 32:3

TB ©

Mata orang-orang yang melihat tidak lagi akan tertutup, dan telinga orang-orang yang mendengar akan memperhatikan.

AYT

Mata orang-orang yang melihat tidak akan dibutakan, dan telinga mereka yang mendengar akan memperhatikan.

TL ©

Pada masa itu mata orang yang melihat itu tiada lagi menoleh ke belakang, dan telinga orang yang mendengar itu akan memperhatikan.

BIS ©

Orang yang dapat melihat tak akan menutup matanya, dan yang dapat mendengar akan memperhatikan.

MILT

Dan mata mereka yang melihat, tidak akan meredup, dan telinga mereka yang mendengar, akan menyimak.

Shellabear 2011

Mata orang-orang yang melihat tidak akan terbutakan dan telinga orang-orang yang mendengar akan menyimak.

AVB

Mata orang yang melihat tidak lagi akan tertutup dan telinga orang yang mendengar akan mengendahkannya.


TB ITL ©

Mata
<05869>
orang-orang yang melihat
<07200>
tidak
<03808>
lagi akan tertutup
<08159>
, dan telinga
<0241>
orang-orang yang mendengar
<08085>
akan memperhatikan
<07181>
.
TL ITL ©

Pada masa itu mata
<05869>
orang yang melihat
<07200>
itu tiada
<03808>
lagi menoleh
<08159>
ke belakang, dan telinga
<0241>
orang yang mendengar
<08085>
itu akan memperhatikan
<07181>
.
AYT ITL
Mata
<05869>
orang-orang yang melihat
<07200>
tidak
<03808>
akan dibutakan
<08159>
, dan telinga
<0241>
mereka yang mendengar
<08085>
akan memperhatikan
<07181>
.
AVB ITL
Mata
<05869>
orang yang melihat
<07200>
tidak
<03808>
lagi akan tertutup
<08159>
dan telinga
<0241>
orang yang mendengar
<08085>
akan mengendahkannya
<07181>
.
HEBREW
hnbsqt
<07181>
Myems
<08085>
ynzaw
<0241>
Myar
<07200>
ynye
<05869>
hnyest
<08159>
alw (32:3)
<03808>

TB ©

Mata orang-orang yang melihat tidak lagi akan tertutup, dan telinga orang-orang yang mendengar akan memperhatikan.

TB+TSK (1974) ©

Mata orang-orang yang melihat tidak lagi akan tertutup, dan telinga orang-orang yang mendengar akan memperhatikan.

Catatan Full Life

Yes 32:1-8 

Nas : Yes 32:1-8

Nubuat ini meramalkan pemerintahan Kristus di seluruh dunia (bd. Yes 9:7; 11:4; 16:5), yang ditandai kebenaran dan orang-orang yang hidup selaras dengan firman Allah.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=23&chapter=32&verse=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)