Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

1 Raja-raja 9:16

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 1Raj 9:16

--Sebab Firaun, raja Mesir, telah maju berperang dan merebut Gezer, lalu membakarnya dan membunuh orang-orang Kanaan yang diam di kota itu. Kemudian diberikannya kota itu sebagai hadiah kawin kepada anaknya, t  isteri Salomo,

AYT (2018)

Sebab dahulu Firaun, raja Mesir, menyerang dan merebut Gezer lalu membakarnya dengan api. Orang-orang Kanaan yang tinggal di kota itu dibunuhnya dan diberikannya sebagai hadiah perkawinan untuk anak perempuannya, istri Salomo.

TL (1954) ©

SABDAweb 1Raj 9:16

Karena Firaun, raja Mesir itu, sudah datang ke hulu mengalahkan Gezer, dibakarnya habis akan dia dengan api dan dibunuhnya akan segala orang Kanani, yang duduk dalam negeri itu, lalu diberikannya negeri itu kepada anaknya, yaitu isteri raja Sulaiman, akan isi kawin.

BIS (1985) ©

SABDAweb 1Raj 9:16

(Kota Gezer adalah kota yang dahulu diserang dan dikalahkan oleh raja Mesir, lalu penduduknya dibunuh dan kotanya dibakar. Kota itu kemudian diberikan oleh raja Mesir kepada putrinya sebagai hadiah pada hari pernikahannya dengan Salomo.

MILT (2008)

Firaun, raja Mesir, telah maju berperang dan merebut Gezer, lalu membakarnya dengan api dan membunuh orang-orang Kanaan yang diam di kota itu, kemudian memberikannya sebagai hadiah perkawinan kepada anaknya, istri Salomo.

Shellabear 2011 (2011)

(Dulu Firaun, raja Mesir, maju berperang merebut Gezer. Ia membakar habis kota itu dan membunuh orang-orang Kanaan yang tinggal di situ. Kemudian ia memberikan kota itu kepada anaknya, istri Sulaiman, sebagai hadiah pernikahan.

AVB (2015)

(Dahulunya Firaun, raja Mesir, maju berperang merebut Gezer. Dia membakar habis kota itu dan membunuh warga Kanaan yang tinggal di situ. Kemudian dia memberikan kota itu kepada anaknya, isteri Salomo, sebagai hadiah pernikahan.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 1Raj 9:16

-- Sebab Firaun
<06547>
, raja
<04428>
Mesir
<04714>
, telah maju berperang
<05927>
dan merebut
<03920>
Gezer
<01507>
, lalu membakarnya
<0784> <08313>
dan membunuh
<02026>
orang-orang Kanaan
<03669>
yang diam
<03427>
di kota
<05892>
itu. Kemudian diberikannya
<05414>
kota itu sebagai hadiah kawin
<07964>
kepada anaknya
<01323>
, isteri
<0802>
Salomo
<08010>
,
TL ITL ©

SABDAweb 1Raj 9:16

Karena Firaun
<06547>
, raja
<04428>
Mesir
<04714>
itu, sudah datang
<05927>
ke hulu mengalahkan
<03920>
Gezer
<01507>
, dibakarnya habis
<08313>
akan dia dengan api
<0784>
dan dibunuhnya
<02026>
akan segala orang Kanani
<03669>
, yang duduk
<03427>
dalam negeri
<05892>
itu, lalu diberikannya
<05414>
negeri itu kepada anaknya
<01323>
, yaitu isteri
<0802>
raja Sulaiman
<08010>
, akan isi kawin.
AYT ITL
Sebab dahulu Firaun
<06547>
, raja
<04428>
Mesir
<04714>
, menyerang
<05927>
dan merebut
<03920>
Gezer
<01507>
lalu membakarnya
<08313>
dengan api
<0784>
. Orang-orang Kanaan
<03669>
yang tinggal
<03427>
di kota
<05892>
itu dibunuhnya
<02026>
dan diberikannya sebagai hadiah
<07964>
perkawinan untuk anak perempuannya
<01323>
, istri
<0802>
Salomo
<08010>
.

[<0853> <0853> <05414>]
AVB ITL
(Dahulunya Firaun
<06547>
, raja
<04428>
Mesir
<04714>
, maju
<05927>
berperang merebut
<03920>
Gezer
<01507>
. Dia membakar habis
<08313> <0784>
kota itu dan membunuh
<02026>
warga Kanaan
<03669>
yang tinggal
<03427>
di situ. Kemudian dia memberikan
<05414>
kota
<05892>
itu kepada anaknya
<01323>
, isteri
<0802>
Salomo
<08010>
, sebagai hadiah pernikahan
<07964>
.

[<0853> <0853>]
HEBREW
hmls
<08010>
tsa
<0802>
wtbl
<01323>
Myxls
<07964>
hntyw
<05414>
grh
<02026>
ryeb
<05892>
bsyh
<03427>
ynenkh
<03669>
taw
<0853>
sab
<0784>
hprvyw
<08313>
rzg
<01507>
ta
<0853>
dklyw
<03920>
hle
<05927>
Myrum
<04714>
Klm
<04428>
herp (9:16)
<06547>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 1Raj 9:16

--Sebab Firaun, raja Mesir, telah maju berperang dan merebut Gezer, lalu membakarnya dan membunuh orang-orang Kanaan yang diam di kota itu. Kemudian diberikannya kota itu sebagai hadiah kawin kepada anaknya 1 , isteri Salomo,

[+] Bhs. Inggris



TIP #01: Selamat Datang di Antarmuka dan Sistem Belajar Alkitab SABDA™!! [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA