Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Mazmur 22:15

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 22:15

(22-16) kekuatanku kering seperti beling, f  lidahku melekat pada langit-langit mulutku; g  dan dalam debu h  maut Kauletakkan aku.

AYT (2018)

(22-16) Kekuatanku menjadi kering seperti pecahan periuk; Lidahku melekat pada langit-langit mulutku. Engkau meletakkan aku di dalam debu kematian.

TL (1954) ©

SABDAweb Mzm 22:15

(22-16) Bahwa kuatku sudah menjadi kering seperti tembikar dan lidahkupun melekat pada langitan mulutku, maka Engkaupun meletakkan daku dalam lembu maut.

BIS (1985) ©

SABDAweb Mzm 22:15

(22-16) Kerongkonganku kering seperti beling, lidahku melekat di langit-langit mulutku. TUHAN, Kautinggalkan aku di atas debu seperti orang yang sudah mati.

MILT (2008)

(22-16) Kekuatanku mengering bagaikan tembikar, dan lidahku melekat pada langit-langit mulutku; dan Engkau meletakkan aku dalam debu kematian;

Shellabear 2011 (2011)

(22-16) Kekuatanku kering seperti tembikar, dan lidahku melekat pada langit-langit mulutku. Engkau menempatkan aku dalam debu maut.

AVB (2015)

Kekuatanku telah kering-kontang, dan lidahku melekat ke langit-langitku; Engkau telah membawaku ke debu maut.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Mzm 22:15

(#22-#16) kekuatanku
<03581>
kering
<03001>
seperti beling
<02789>
, lidahku
<03956>
melekat
<01692>
pada langit-langit mulutku
<04455>
; dan dalam debu
<06083>
maut
<04194>
Kauletakkan
<08239>
aku.
TL ITL ©

SABDAweb Mzm 22:15

(22-16) Bahwa kuatku
<03581>
sudah menjadi kering
<03001>
seperti tembikar
<02789>
dan lidahkupun
<03956>
melekat
<01692>
pada langitan mulutku
<04455>
, maka Engkaupun meletakkan
<08239>
daku dalam lembu
<06083>
maut
<04194>
.
AYT ITL
Kekuatanku
<03581>
menjadi kering
<03001>
seperti pecahan periuk
<02789>
; Lidahku
<03956>
melekat
<01692>
pada langit-langit mulutku
<04455>
. Engkau meletakkan
<08239>
aku di dalam debu
<06083>
kematian
<04194>
.
AVB ITL
Kekuatanku
<03581>
telah kering-kontang
<03001>
, dan lidahku
<03956>
melekat
<01692>
ke langit-langitku
<04455>
; Engkau telah membawaku
<08239>
ke debu
<06083>
maut
<04194>
.

[<02789>]
HEBREW
yntpst
<08239>
twm
<04194>
rpelw
<06083>
yxwqlm
<04455>
qbdm
<01692>
ynwslw
<03956>
yxk
<03581>
vrxk
<02789>
sby
<03001>
(22:15)
<22:16>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Mzm 22:15

(22-16) kekuatanku kering seperti beling, f  lidahku melekat pada langit-langit mulutku; g  dan dalam debu h  maut Kauletakkan aku.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Mzm 22:15

(22-16) kekuatanku 1  kering seperti beling, lidahku 2  melekat pada langit-langit mulutku; dan dalam debu 3  maut Kauletakkan aku.

Catatan Full Life

Mzm 22:1-31 1

Nas : Mazm 22:2-32

Mazmur ini, yang paling banyak dikutip dalam PB disebut "mazmur salib" karena begitu rinci melukiskan penderitaan berat Kristus di salib. Perhatikan setidak-tidaknya dua hal tentang mazmur ini:

  1. 1) Ini adalah seruan penderitaan dan kesedihan dari seorang penderita saleh yang belum dibebaskan dari pencobaan dan penderitaan. Dalam arti ini semua orang percaya yang menderita dapat menyatukan dirinya dengan kata-kata dalam doa ini.
  2. 2) Kata-kata dalam mazmur ini mengungkapkan suatu pengalaman yang jauh melebihi pengalaman manusia biasa. Dengan ilham Roh Kudus, pemazmur menubuatkan penderitaan Yesus Kristus ketika disalib dan menunjuk kepada pembenaran diri-Nya tiga hari kemudian.


Mzm 22:11-17 2

Nas : Mazm 22:12-18

Ayat-ayat ini melukiskan perasaan tidak berdaya Tuhan ketika menderita penderaan dan penyaliban yang kejam.

[+] Bhs. Inggris



TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA