Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Mazmur 104:19

TB ©

Engkau yang telah membuat bulan menjadi penentu waktu, matahari yang tahu akan saat terbenamnya.

AYT

Engkau menjadikan bulan sebagai penanda musim; matahari tahu kapan terbenam.

TL ©

Maka telah dijadikan-Nya bulan akan ketentuan masa, dan mataharipun mengetahui akan tempat masuknya.

BIS ©

Engkau membuat bulan menjadi penanda waktu, matahari tahu saat terbenamnya.

MILT

Dia membuat bulan sebagai penentu musim, matahari mengetahui terbenamnya.

Shellabear 2011

Bulan menentukan masa, dan matahari tahu kapan saatnya terbenam.

AVB

Dia menentukan bulan untuk menandakan musim, matahari tahu bila waktu untuknya terbenam.


TB ITL ©

Engkau yang telah membuat
<06213>
bulan
<03394>
menjadi penentu waktu
<04150>
, matahari
<08121>
yang tahu
<03045>
akan saat terbenamnya
<03996>
.
TL ITL ©

Maka telah dijadikan-Nya
<06213>
bulan
<03394>
akan ketentuan
<04150>
masa, dan mataharipun
<08121>
mengetahui
<03045>
akan tempat masuknya
<03996>
.
AYT ITL
Dia menjadikan
<06213>
bulan
<03394>
sebagai penanda musim
<04150>
; matahari
<08121>
tahu
<03045>
kapan terbenam
<03996>
.
AVB ITL
Dia menentukan
<06213>
bulan
<03394>
untuk menandakan musim
<04150>
, matahari
<08121>
tahu
<03045>
bila waktu untuknya terbenam
<03996>
.
HEBREW
wawbm
<03996>
edy
<03045>
sms
<08121>
Mydewml
<04150>
xry
<03394>
hve (104:19)
<06213>

TB ©

Engkau yang telah membuat bulan menjadi penentu waktu, matahari yang tahu akan saat terbenamnya.

TB+TSK (1974) ©

Engkau yang telah membuat bulan menjadi penentu waktu, matahari yang tahu akan saat terbenamnya.

Catatan Full Life

Mzm 104:1-35 

Nas : Mazm 104:1-35

Mazmur ini adalah nyanyian mengenai Allah yang menciptakan segala sesuatu dan pemeliharaan atas hasil pekerjaan-Nya. Mazmur ini menekankan keterlibatan Allah dengan segala hal yang telah diciptakan-Nya karena Ia tinggal di dunia serta menopangnya

(lihat art. PEMELIHARAAN ALLAH).

Apa yang terus dilakukan oleh Allah di alam semesta ini mencerminkan kemuliaan-Nya. Namun ciptaan Allah tercemar karena dosa dan kejahatan; jadi mazmur ini diakhiri dengan doa agar Allah menyingkirkan semua hal yang jahat dan semua orang berdosa (Rom 8:19-23; Kej 1:1-2:25;

lihat cat. --> Kej 1:1 dst.).

[atau ref. Kej 1:1]


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=19&chapter=104&verse=19
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)