Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Ayub 27:14

TB ©

kalau anak-anaknya bertambah banyak mereka menjadi makanan pedang, dan anak cucunya tidak mendapat cukup makan;

AYT

Meskipun anak-anaknya bertambah banyak, itu adalah untuk pedang, dan keturunannya tidak memiliki cukup makanan.

TL ©

Jikalau anak-anaknya bertambah-tambah banyaknya, mereka itu akan dimakan pedang, dan anak cucunyapun tiada akan beroleh makan sampai kenyang.

BIS ©

Jika anaknya banyak, mereka akan mati dalam perang dan anak cucunya akan hidup berkekurangan.

MILT

Jika keturunannya bertambah banyak, pedang adalah bagi mereka; dan keturunannya tidak akan dipuaskan dengan roti.

Shellabear 2011

Jika anak-anaknya bertambah banyak, mereka dimakan pedang. Anak cucunya tidak kenyang dengan makanan.

AVB

Jika anak-pinaknya bertambah ramai, mereka dimakan pedang. Anak cucunya tidak kenyang dengan makanan.


TB ITL ©

kalau
<0518>
anak-anaknya
<01121>
bertambah banyak
<07235>
mereka menjadi makanan
<03926>
pedang
<02719>
, dan anak cucunya
<06631>
tidak
<03808>
mendapat cukup
<07646>
makan
<03899>
;
TL ITL ©

Jikalau
<0518>
anak-anaknya
<01121>
bertambah-tambah
<07235>
banyaknya, mereka itu akan dimakan pedang
<02719>
, dan anak cucunyapun
<06631>
tiada
<03808>
akan beroleh
<03926>
makan
<03899>
sampai kenyang
<07646>
.
AYT ITL
Meskipun
<0518>
anak-anaknya
<01121>
bertambah banyak
<07235>
, itu adalah untuk
<03926>
pedang
<02719>
, dan keturunannya
<06631>
tidak
<03808>
memiliki cukup
<07646>
makanan
<03899>
.
AVB ITL
Jika
<0518>
anak-pinaknya
<01121>
bertambah ramai
<07235>
, mereka dimakan pedang
<02719>
. Anak cucunya
<06631>
tidak
<03808>
kenyang
<07646>
dengan makanan
<03899>
. [
<03926>
]
HEBREW
Mxl
<03899>
webvy
<07646>
al
<03808>
wyauauw
<06631>
brx
<02719>
wml
<03926>
wynb
<01121>
wbry
<07235>
Ma (27:14)
<0518>

TB+TSK (1974) ©

kalau anak-anaknya bertambah banyak mereka menjadi makanan pedang, dan anak cucunya tidak mendapat cukup makan;


Sumber: http://alkitab.sabda.org/verse.php?book=18&chapter=27&verse=14
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)