Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

Nehemia 9:24

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb Neh 9:24

Lalu anak-anak itu memasuki dan menduduki tanah s  itu dan Engkau menundukkan t  di hadapan mereka penduduk tanah itu, yakni orang-orang Kanaan, dan menyerahkan orang-orang itu, baik raja-raja mereka, maupun bangsa-bangsa tanah itu, ke tangan mereka, supaya orang-orang itu diperlakukan sekehendak hati mereka.

AYT (2018)

Anak-anak itu memasuki dan menduduki tanah itu. Di hadapan mereka, Engkau menaklukkan penduduk tanah itu, yaitu orang-orang Kanaan. Engkau menyerahkan orang-orang Kanaan ke dalam tangan mereka, beserta raja-raja dan orang-orang di tanah itu, untuk mereka perlakukan sesuka hati.

TL (1954) ©

SABDAweb Neh 9:24

Demikianlah segala anaknyapun sudah masuk ke dalam negeri itu dan sudah beroleh dia akan bahagian pusaka, dan Engkaupun sudah menaklukkan segala orang isi negeri itu, yaitu orang Kanani, di hadapan mereka itu dan Engkau sudah menyerahkan dia kepada tangan mereka itu serta dengan segala rajanya dan segala bangsa negeri itu, supaya diperbuatnya akan dia barang kehendak hati mereka itu.

BIS (1985) ©

SABDAweb Neh 9:24

Keturunan mereka mengalahkan tanah Kanaan; penduduk di sana Engkau tundukkan. Umat-Mu Kauberi kuasa bertindak semaunya terhadap bangsa-bangsa Kanaan dan raja-rajanya.

TSI (2014)

Saat umat-Mu masuk untuk menguasai, Engkau menolong mereka menaklukkan bangsa Kanaan, penduduk negeri ini. Engkau menyerahkan raja-raja dan rakyat mereka, sehingga nenek moyang kami berkuasa penuh atas mereka.

MILT (2008)

Dan anak-anak itu memasuki dan memiliki tanah itu dan Engkau menundukkan penduduk tanah itu di hadapan mereka, yakni orang-orang Kanaan. Dan Engkau menyerahkan mereka, dan raja-raja mereka dan rakyat negeri itu ke dalam tangan mereka, untuk memperlakukan mereka seperti yang mereka inginkan.

Shellabear 2011 (2011)

Kemudian masuklah keturunan mereka dan menduduki negeri itu. Engkau menaklukkan di hadapan mereka penduduk negeri itu, yaitu orang-orang Kanaan, lalu Kauserahkan orang-orang itu beserta raja-raja dan bangsa-bangsa negeri itu ke dalam tangan mereka untuk diperlakukan sesuka hati mereka.

AVB (2015)

Kemudian masuklah keturunan mereka lalu menduduki negeri yang telah Engkau takluki di hadapan mereka dengan menundukkan penduduk negeri itu, iaitu bani Kanaan, lalu Kauserahkan semua orang itu berserta raja-raja dan bangsa-bangsa negeri itu ke dalam tangan mereka untuk diperlakukan sesuka hati mereka.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb Neh 9:24

Lalu anak-anak
<01121>
itu memasuki
<0935>
dan menduduki
<03423>
tanah
<0776>
itu dan Engkau menundukkan
<03665>
di hadapan
<06440>
mereka penduduk
<03427>
tanah
<0776>
itu, yakni orang-orang Kanaan
<03669>
, dan menyerahkan
<05414>
orang-orang itu, baik raja-raja
<04428>
mereka, maupun bangsa-bangsa
<05971>
tanah
<0776>
itu, ke tangan
<03027>
mereka, supaya orang-orang itu diperlakukan
<06213>
sekehendak hati
<07522>
mereka.
TL ITL ©

SABDAweb Neh 9:24

Demikianlah segala anaknyapun
<01121>
sudah masuk
<0935>
ke dalam negeri
<0776>
itu dan sudah beroleh
<03423>
dia akan bahagian pusaka
<03423>
, dan Engkaupun sudah menaklukkan
<03665>
segala orang isi
<03427>
negeri
<0776>
itu, yaitu orang Kanani
<03669>
, di hadapan
<06440>
mereka itu dan Engkau sudah menyerahkan
<05414>
dia kepada tangan
<03027>
mereka itu serta dengan segala rajanya
<04428>
dan segala bangsa
<05971>
negeri
<0776>
itu, supaya diperbuatnya
<06213>
akan dia barang kehendak hati
<07522>
mereka itu.
AYT ITL
Anak-anak
<01121>
itu memasuki
<0935>
dan menduduki
<03423>
tanah
<0776>
itu. Di hadapan
<06440>
mereka, Engkau menaklukkan
<03665>
penduduk
<03427>
tanah
<0776>
itu, yaitu orang-orang Kanaan
<03669>
. Engkau menyerahkan
<05414>
orang-orang Kanaan ke dalam tangan
<03027>
mereka, beserta raja-raja
<04428>
dan orang-orang
<05971>
di tanah
<0776>
itu, untuk
<06213>
mereka
<00>
perlakukan sesuka hati
<07522>
.

[<0853> <0853> <0853> <0853>]
AVB ITL
Kemudian masuklah
<0935>
keturunan
<01121>
mereka lalu menduduki
<03423>
negeri
<0776>
yang telah Engkau takluki
<03665>
di hadapan
<06440>
mereka dengan menundukkan penduduk
<03427>
negeri
<0776>
itu, iaitu bani Kanaan
<03669>
, lalu Kauserahkan
<05414>
semua orang itu berserta raja-raja
<04428>
dan bangsa-bangsa
<05971>
negeri
<0776>
itu ke dalam tangan
<03027>
mereka untuk diperlakukan
<06213>
sesuka hati
<07522>
mereka.

[<0853> <0853> <0853> <0853> <00>]
HEBREW
Mnwurk
<07522>
Mhb
<0>
twvel
<06213>
Urah
<0776>
ymme
<05971>
taw
<0853>
Mhyklm
<04428>
taw
<0853>
Mdyb
<03027>
Mnttw
<05414>
Mynenkh
<03669>
Urah
<0776>
ybsy
<03427>
ta
<0853>
Mhynpl
<06440>
enktw
<03665>
Urah
<0776>
ta
<0853>
wsryyw
<03423>
Mynbh
<01121>
wabyw (9:24)
<0935>
[+] Bhs. Inggris

TB (1974) ©

SABDAweb Neh 9:24

Lalu anak-anak itu memasuki dan menduduki tanah s  itu dan Engkau menundukkan t  di hadapan mereka penduduk tanah itu, yakni orang-orang Kanaan, dan menyerahkan orang-orang itu, baik raja-raja mereka, maupun bangsa-bangsa tanah itu, ke tangan mereka, supaya orang-orang itu diperlakukan sekehendak hati mereka.

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb Neh 9:24

Lalu anak-anak 1  itu memasuki dan menduduki tanah itu dan Engkau menundukkan 2  di hadapan mereka penduduk tanah itu, yakni orang-orang Kanaan, dan menyerahkan orang-orang itu, baik raja-raja mereka, maupun bangsa-bangsa tanah itu, ke tangan mereka, supaya orang-orang itu diperlakukan sekehendak 3  hati mereka.

Catatan Full Life

Neh 9:6-37 1

Nas : Neh 9:6-37

Tema utama dari doa yang luar biasa ini ialah usaha kasih karunia Allah untuk menyediakan penebusan dan keselamatan bagi Israel dan tanggapan yang tidak berterima kasih dari Israel kepada kasih ilahi tersebut sepanjang sejarah mereka; hal ini merupakan tema yang berulang-ulang dalam PL (lih. Dan 9:3-19; Am 2:9-12; Mi 6:1-8; bd. Luk 13:34).

[+] Bhs. Inggris



TIP #27: Arahkan mouse pada tautan ayat untuk menampilkan teks ayat dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA