Versi Paralel Tafsiran/Catatan Analisa Kata ITL - draft

2 Tawarikh 20:35

Konteks
TB (1974) ©

SABDAweb 2Taw 20:35

Kemudian Yosafat, raja Yehuda, bersekutu m  dengan Ahazia, raja Israel, yang fasik n  perbuatannya.

AYT (2018)

Lalu, Yosafat, raja Yehuda, bersekutu dengan Ahazia, raja Israel, yang berlaku fasik.

TL (1954) ©

SABDAweb 2Taw 20:35

Maka kemudian dari pada itu berjanji-janjianlah Yosafat, raja Yehuda, dengan Ahazia, raja Israel; maka raja itu jahatlah perbuatannya.

BIS (1985) ©

SABDAweb 2Taw 20:35

Pada suatu waktu Yosafat raja Yehuda mengadakan hubungan persahabatan dengan Ahazia raja Israel, yang melakukan banyak kejahatan.

MILT (2008)

Dan sesudah itu Yosafat, raja Yehuda, bersekutu dengan Ahazia, raja Israel; dengan berbuat demikian dia berlaku fasik.

Shellabear 2011 (2011)

Sesudah itu Yosafat, raja Yuda, bekerja sama dengan Ahazia, raja Israil, yang fasik perbuatannya.

AVB (2015)

Sesudah itu Yosafat, raja Yehuda, bekerjasama dengan Ahazia, raja Israel, yang fasiq perbuatannya.

[+] Bhs. Inggris
[+] Bhs. Indonesia
[+] Bhs. Suku
[+] Kuno

TB ITL ©

SABDAweb 2Taw 20:35

Kemudian
<0310>
Yosafat
<03092>
, raja
<04428>
Yehuda
<03063>
, bersekutu
<02266>
dengan
<05973>
Ahazia
<0274>
, raja
<04428>
Israel
<03478>
, yang
<01931>
fasik
<07561>
perbuatannya
<06213>
.
TL ITL ©

SABDAweb 2Taw 20:35

Maka kemudian
<0310>
dari pada itu berjanji-janjianlah
<02266>
Yosafat
<03092>
, raja
<04428>
Yehuda
<03063>
, dengan
<05973>
Ahazia
<0274>
, raja
<04428>
Israel
<03478>
; maka raja itu jahatlah
<07561>
perbuatannya
<06213>
.
AYT ITL
Lalu, Yosafat
<03092>
, raja
<04428>
Yehuda
<03063>
, bersekutu
<02266>
dengan
<05973>
Ahazia
<0274>
, raja
<04428>
Israel
<03478>
, yang
<01931>
berlaku fasik
<07561>
.

[<0310> <06213>]
AVB ITL
Sesudah
<0310>
itu Yosafat
<03092>
, raja
<04428>
Yehuda
<03063>
, bekerjasama
<02266>
dengan
<05973>
Ahazia
<0274>
, raja
<04428>
Israel
<03478>
, yang
<01931>
fasiq
<07561>
perbuatannya
<06213>
.
HEBREW
twvel
<06213>
eysrh
<07561>
awh
<01931>
larvy
<03478>
Klm
<04428>
hyzxa
<0274>
Me
<05973>
hdwhy
<03063>
Klm
<04428>
jpswhy
<03092>
rbxta
<02266>
Nkyrxaw (20:35)
<0310>
[+] Bhs. Inggris

TB+TSK (1974) ©

SABDAweb 2Taw 20:35

Kemudian Yosafat 1 , raja Yehuda, bersekutu dengan Ahazia, raja Israel, yang fasik perbuatannya 2 .

[+] Bhs. Inggris



TIP #13: Klik ikon untuk membuka halaman teks alkitab dalam format PDF. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA