Teks Tafsiran/Catatan Daftar Ayat
 
Hasil pencarian 1 - 6 dari 6 ayat untuk terdapatlah [Pencarian Tepat] (0.000 detik)
Urutkan berdasar: Relevansi | Kitab
  Boks Temuan
(1.00) (Im 4:6) (ende)

Tabir ini membagi kemah sutji atas dua bagian. Dibelakang tabir itu (kudus-mukadas) terdapatlah peti perdjandjian (setidak-tidaknja sebelum pembuangan). Imam agung masuk bagian depan sadja, tempat ada mesbah dupa (aj. #TB Ima 4:7). Angka tudjuh adalah angka sutji. Itulah sebabnja maka angka itu demikian penting dalam upatjara keigamaan

(1.00) (Yos 2:9) (ende)

Rahab mengakui, bahwa Allah Israil berkuasa djuga diluar wilajahNja sendiri, dan Ia lebih berkuasa daripada dewa2 Rahab. Dengan demikian Rahab mendjadi teladan imam dan kepertjajaan pada Allah jang satu2nja benar. Setelah ia selamat agaknja masuk Jahudi dan meninggalkan agama kafir. Dalam ajat ini terdapatlah langkah pertama pertobatannja.

(1.00) (Yud 1:18) (jerusalem) Ucapan yang dikutip ini tidak ada dalam Kitab Suci. Tetapi terdapatlah ucapan-ucapan yang serupa, Kis 20:19-31; 1Ti 4:1; 2Ti 3:1-5; 4:3, dan sudah ada dalam Mat 24:24; Mar 13:22.
(0.87) (Yes 6:1) (ende)

Dalam kitab nabi2 lainpun terdapatlah tjerita tentang panggilan nabi dan selajaknja ditaruh pada permulaan kitabnja. Kurang djelas mengapa si penghimpun nubuat2 Jesaja menaruh panggilan nabinja disini. Mungkin Yes 6:1-12:6 dahulu suatu kumpulan tersendiri jang kemudian digandingkan dengan nubuat2 lain.

(0.75) (Mzm 4:1) (jerusalem: Doa pada malam hari) Mazmur 4 adalah sebuah doa kepercayaan dan syukur untuk segala karunia yang sudah diterima dari Tuhan, Maz 2,7-9. Agaknya kidung ini dipakai sebagai doa malam, Maz 5,9, dan mengirimkan korban perang. Pesajak mengingatkan kepada mereka yang suka foya-foya dan yang acuh-tak-acuh, di mana terdapatlah kebahagiaan sejati, Maz 3-6.
(0.75) (Mat 27:52) (jerusalem) Kebangkitan orang benar itu adalah tanda bukti bahwa zaman Mesias sudah ada (Yes 26:19; Yeh 37; Dan 12:2). Berkat kematian Kristus orang itu dibebaskan dari dunia orang mati (syeol), bdk Mat 16:18+, lalu menunggu kebangkitan Yesus dan bersama denganNya memasuki Kota Suci, ialah Yerusalem sorgawi (Wah 21:2, Wah 22:19). Begitulah cerita ini diartikan oleh pujangga-pujangga Gereja dahulu. Kalau demikian, terdapatlah di sini suatu pengungkapan tua dari kepercayaan bahwa orang-orang mati dibebaskan waktu Yesus turun ke dalam dunia orang mati, bdk 1Pe 3:19+.


TIP #28: Arahkan mouse pada tautan catatan yang terdapat pada teks alkitab untuk melihat catatan ayat tersebut dalam popup. [SEMUA]
dibuat dalam 0.05 detik
dipersembahkan oleh YLSA