Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 185 untuk lelahnya (0.001 seconds)
(1.00)2Sam 16:14

Dengan lelah sampailah raja dan seluruh rakyat yang ada bersama-sama dengan dia ke Yordan, lalu mereka beristirahat di sana.

(0.94)Why 2:3

Dan engkau tetap sabar dan menderita oleh karena nama-Ku; dan engkau tidak mengenal lelah.

(0.83)Kel 18:18

Engkau akan menjadi sangat lelah, baik engkau baik bangsa yang beserta engkau ini; sebab pekerjaan ini terlalu berat bagimu, takkan sanggup engkau melakukannya seorang diri saja.

(0.83)Ul 25:18

bahwa engkau didatangi mereka di jalan dan semua orang lemah pada barisan belakangmu dihantam mereka, sedang engkau lelah dan lesu. Mereka tidak takut akan Allah.

(0.70)Mat 9:36

Melihat orang banyak itu, tergeraklah hati Yesus oleh belas kasihan kepada mereka, karena mereka lelah dan terlantar seperti domba yang tidak bergembala.

(0.55)Why 14:13

Dan aku mendengar suara dari sorga berkata: Tuliskan: "Berbahagialah orang-orang mati yang mati dalam Tuhan, sejak sekarang ini." "Sungguh," kata Roh, "supaya mereka boleh beristirahat dari jerih lelah mereka, karena segala perbuatan mereka menyertai mereka."

(0.53)2Kor 11:23

Apakah mereka pelayan Kristus? --aku berkata seperti orang gila--aku lebih lagi! Aku lebih banyak berjerih lelah; lebih sering di dalam penjara; didera di luar batas; kerap kali dalam bahaya maut.

(0.53)1Tes 2:9

Sebab kamu masih ingat, saudara-saudara, akan usaha dan jerih lelah kami. Sementara kami bekerja siang malam, supaya jangan menjadi beban bagi siapapun juga di antara kamu, kami memberitakan Injil Allah kepada kamu.

(0.51)Ams 30:1

Perkataan Agur bin Yake dari Masa. Tutur kata orang itu: Aku berlelah-lelah, ya Allah, aku berlelah-lelah, sampai habis tenagaku.

(0.50)Yes 40:30

Orang-orang muda menjadi lelah dan lesu dan teruna-teruna jatuh tersandung,

(0.49)Rat 5:5

Kami dikejar dekat-dekat, kami lelah, bagi kami tak ada istirahat.

(0.46)Yes 7:13

Lalu berkatalah nabi Yesaya: "Baiklah dengarkan, hai keluarga Daud! Belum cukupkah kamu melelahkan orang, sehingga kamu melelahkan Allahku juga?

(0.44)Yer 31:25

Sebab Aku akan membuat segar orang yang lelah, dan setiap orang yang merana akan Kubuat puas."

(0.43)Pkh 2:21

Sebab, kalau ada orang berlelah-lelah dengan hikmat, pengetahuan dan kecakapan, maka ia harus meninggalkan bahagiannya kepada orang yang tidak berlelah-lelah untuk itu. Inipun kesia-siaan dan kemalangan yang besar.

(0.42)Pkh 12:12

Lagipula, anakku, waspadalah! Membuat banyak buku tak akan ada akhirnya, dan banyak belajar melelahkan badan.

(0.41)Kej 25:29

Pada suatu kali Yakub sedang memasak sesuatu, lalu datanglah Esau dengan lelah dari padang.

(0.41)Ams 26:15

Si pemalas mencelupkan tangannya ke dalam pinggan, tetapi ia terlalu lelah untuk mengembalikannya ke mulutnya.

(0.41)Pkh 3:10

Aku telah melihat pekerjaan yang diberikan Allah kepada anak-anak manusia untuk melelahkan dirinya.

(0.41)Yes 40:29

Dia memberi kekuatan kepada yang lelah dan menambah semangat kepada yang tiada berdaya.

(0.40)Pkh 10:15

Jerih payah orang bodoh melelahkan orang itu sendiri, karena ia tidak mengetahui jalan ke kota.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=lelahnya&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)