Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 67 untuk greek:2453 AND book:43 (0.000 seconds)
(1.00)Yoh 19:21

Maka kata imam-imam kepala orang Yahudi kepada Pilatus: "Jangan engkau menulis: Raja orang Yahudi, tetapi bahwa Ia mengatakan: Aku adalah Raja orang Yahudi."

(0.99)Yoh 2:13

Ketika hari raya Paskah orang Yahudi sudah dekat, Yesus berangkat ke Yerusalem.

(0.99)Yoh 3:1

Adalah seorang Farisi yang bernama Nikodemus, seorang pemimpin agama Yahudi.

(0.99)Yoh 3:25

Maka timbullah perselisihan di antara murid-murid Yohanes dengan seorang Yahudi tentang penyucian.

(0.99)Yoh 5:1

Sesudah itu ada hari raya orang Yahudi, dan Yesus berangkat ke Yerusalem.

(0.99)Yoh 5:16

Dan karena itu orang-orang Yahudi berusaha menganiaya Yesus, karena Ia melakukan hal-hal itu pada hari Sabat.

(0.99)Yoh 6:4

Dan Paskah, hari raya orang Yahudi, sudah dekat.

(0.99)Yoh 7:2

Ketika itu sudah dekat hari raya orang Yahudi, yaitu hari raya Pondok Daun.

(0.99)Yoh 7:13

Tetapi tidak seorangpun yang berani berkata terang-terangan tentang Dia karena takut terhadap orang-orang Yahudi.

(0.99)Yoh 7:15

Maka heranlah orang-orang Yahudi dan berkata: "Bagaimanakah orang ini mempunyai pengetahuan demikian tanpa belajar!"

(0.99)Yoh 10:19

Maka timbullah pula pertentangan di antara orang-orang Yahudi karena perkataan itu. Banyak di antara mereka berkata:

(0.99)Yoh 10:31

Sekali lagi orang-orang Yahudi mengambil batu untuk melempari Yesus.

(0.99)Yoh 11:36

Kata orang-orang Yahudi: "Lihatlah, betapa kasih-Nya kepadanya!"

(0.99)Yoh 12:11

sebab karena dia banyak orang Yahudi meninggalkan mereka dan percaya kepada Yesus.

(0.96)Yoh 4:9

Maka kata perempuan Samaria itu kepada-Nya: "Masakan Engkau, seorang Yahudi, minta minum kepadaku, seorang Samaria?" (Sebab orang Yahudi tidak bergaul dengan orang Samaria.)

(0.96)Yoh 9:22

Orang tuanya berkata demikian, karena mereka takut kepada orang-orang Yahudi, sebab orang-orang Yahudi itu telah sepakat bahwa setiap orang yang mengaku Dia sebagai Mesias, akan dikucilkan.

(0.96)Yoh 2:18

Orang-orang Yahudi menantang Yesus, katanya: "Tanda apakah dapat Engkau tunjukkan kepada kami, bahwa Engkau berhak bertindak demikian?"

(0.96)Yoh 5:10

Karena itu orang-orang Yahudi berkata kepada orang yang baru sembuh itu: "Hari ini hari Sabat dan tidak boleh engkau memikul tilammu."

(0.96)Yoh 5:15

Orang itu keluar, lalu menceriterakan kepada orang-orang Yahudi, bahwa Yesuslah yang telah menyembuhkan dia.

(0.96)Yoh 7:11

Orang-orang Yahudi mencari Dia di pesta itu dan berkata: "Di manakah Ia?"


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=greek:2453 AND book:43&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)