Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 101 - 120 dari 299 untuk meliputinya (0.000 seconds)
(0.05)Kel 15:5

Samudera raya menutupi mereka; ke air yang dalam mereka tenggelam seperti batu.

(0.05)Mzm 124:4

maka air telah menghanyutkan kita, dan sungai telah mengalir melingkupi diri kita,

(0.05)Rat 3:54

Air membanjir di atas kepalaku, kusangka: "Binasa aku!"

(0.05)2Raj 3:20

Keesokan harinya ketika orang mempersembahkan korban, datanglah dengan tiba-tiba air dari arah Edom, lalu penuhlah negeri itu dengan air.

(0.05)Yos 19:25

Daerah mereka ialah Helkat, Hali, Beten, Akhsaf,

(0.05)Mzm 124:5

maka telah mengalir melingkupi diri kita air yang meluap-luap itu.

(0.05)Luk 9:34

Sementara ia berkata demikian, datanglah awan menaungi mereka. Dan ketika mereka masuk ke dalam awan itu, takutlah mereka.

(0.05)Mzm 109:29

Biarlah orang-orang yang mendakwa aku berpakaikan noda, dan berselimutkan malunya sebagai jubah.

(0.05)Dan 11:22

Seluruh tentara yang datang melanda akan dihanyutkan di hadapannya dan dihancurkan, bahkan juga seorang raja Perjanjian.

(0.05)Luk 12:7

bahkan rambut kepalamupun terhitung semuanya. Karena itu jangan takut, karena kamu lebih berharga dari pada banyak burung pipit.

(0.05)Luk 21:23

Celakalah ibu-ibu yang sedang hamil atau yang menyusukan bayi pada masa itu! Sebab akan datang kesesakan yang dahsyat atas seluruh negeri dan murka atas bangsa ini,

(0.05)2Kor 4:17

Sebab penderitaan ringan yang sekarang ini, mengerjakan bagi kami kemuliaan kekal yang melebihi segala-galanya, jauh lebih besar dari pada penderitaan kami.

(0.05)2Kor 8:2

Selagi dicobai dengan berat dalam pelbagai penderitaan, sukacita mereka meluap dan meskipun mereka sangat miskin, namun mereka kaya dalam kemurahan.

(0.05)Flp 4:7

Damai sejahtera Allah, yang melampaui segala akal, akan memelihara hati dan pikiranmu dalam Kristus Yesus.

(0.04)Kel 10:22

Lalu Musa mengulurkan tangannya ke langit dan datanglah gelap gulita di seluruh tanah Mesir selama tiga hari.

(0.04)Kel 15:10

Engkau meniup dengan taufan-Mu, lautpun menutupi mereka; sebagai timah mereka tenggelam dalam air yang hebat.

(0.04)Yos 13:25

daerah kepunyaan mereka ialah Yaezer dan segala kota negeri Gilead, serta setengah negeri orang Amon sampai ke Aroer, yang di sebelah timur Raba,

(0.04)Yos 19:15

Lagi Katat, Nahalal, Simron, Yidala dan Betlehem; dua belas kota dengan desa-desanya.

(0.04)Mzm 69:2

(69-3) Aku tenggelam ke dalam rawa yang dalam, tidak ada tempat bertumpu; aku telah terperosok ke air yang dalam, gelombang pasang menghanyutkan aku.

(0.04)Mzm 69:15

(69-16) Janganlah gelombang air menghanyutkan aku, atau tubir menelan aku, atau sumur menutup mulutnya di atasku.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=meliputinya&page=6
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)