Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 81 - 100 dari 1592 untuk makanan AND book:[1 TO 39] (0.002 seconds)
(0.71)1Raj 14:11

Setiap orang dari pada Yerobeam yang mati di kota akan dimakan anjing dan yang mati di padang akan dimakan burung yang di udara. Sebab TUHAN telah mengatakannya.

(0.71)1Raj 16:4

Siapa yang mati dari pada Baesa di kota, akan dimakan anjing dan yang mati dari padanya di padang akan dimakan burung yang di udara."

(0.71)1Raj 21:24

Siapa dari keluarga Ahab yang mati di kota akan dimakan anjing dan yang mati di padang akan dimakan burung di udara."

(0.71)Ayb 38:41

(38-3) Siapakah yang menyediakan mangsa bagi burung gagak, apabila anak-anaknya berkaok-kaok kepada Allah, berkeliaran karena tidak ada makanan?

(0.71)Ul 12:20

Apabila TUHAN, Allahmu, telah meluaskan daerahmu nanti, seperti yang dijanjikan-Nya kepadamu dan engkau berpikir: Aku mau makan daging, karena engkau ingin makan daging, maka bolehlah engkau makan daging sesuka hatimu.

(0.71)Kej 44:25

Kemudian ayah kami berkata: Kembalilah kamu membeli sedikit bahan makanan bagi kita.

(0.71)Mzm 78:30

Mereka belum merasa puas, sedang makanan masih ada di mulut mereka;

(0.71)Mzm 107:18

mereka muak terhadap segala makanan dan mereka sudah sampai pada pintu gerbang maut.

(0.71)Yeh 3:2

Maka kubukalah mulutku dan diberikan-Nya gulungan kitab itu kumakan.

(0.71)Kej 31:54

Dan Yakub mempersembahkan korban sembelihan di gunung itu. Ia mengundang makan sanak saudaranya, lalu mereka makan serta bermalam di gunung itu.

(0.71)Im 7:16

Jikalau korban sembelihan yang dipersembahkan itu merupakan korban nazar atau korban sukarela, haruslah itu dimakan pada hari mempersembahkannya dan yang selebihnya boleh juga dimakan pada keesokan harinya.

(0.71)Kel 16:35

Orang Israel makan manna empat puluh tahun lamanya, sampai mereka tiba di tanah yang didiami orang; mereka makan manna sampai tiba di perbatasan tanah Kanaan.

(0.71)Im 11:34

Dalam hal itu segala makanan yang boleh dimakan, kalau kena air dari belanga itu, menjadi najis, dan segala minuman yang boleh diminum dalam belanga seperti itu, menjadi najis.

(0.71)Im 17:12

Itulah sebabnya Aku berfirman kepada orang Israel: Seorangpun di antaramu janganlah makan darah. Demikian juga orang asing yang tinggal di tengah-tengahmu tidak boleh makan darah.

(0.71)Im 25:22

Dalam tahun yang kedelapan kamu akan menabur, tetapi kamu akan makan dari hasil yang lama sampai kepada tahun yang kesembilan, sampai masuk hasilnya, kamu akan memakan yang lama."

(0.71)1Raj 19:8

Maka bangunlah ia, lalu makan dan minum, dan oleh kekuatan makanan itu ia berjalan empat puluh hari empat puluh malam lamanya sampai ke gunung Allah, yakni gunung Horeb.

(0.71)Dan 10:3

makanan yang sedap tidak kumakan, daging dan anggur tidak masuk ke dalam mulutku dan aku tidak berurap sampai berlalu tiga minggu penuh.

(0.70)Yes 56:9

Hai segala binatang di padang, hai segala binatang di hutan, datanglah untuk makan!

(0.70)Ayb 31:12

Sesungguhnya, itulah api yang memakan habis, dan menghanguskan seluruh hasilku.

(0.70)Kej 41:35

Mereka harus mengumpulkan segala bahan makanan dalam tahun-tahun baik yang akan datang ini dan, di bawah kuasa tuanku Firaun, menimbun gandum di kota-kota sebagai bahan makanan, serta menyimpannya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=makanan AND book:[1 TO 39]&page=5
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)