Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 41 - 60 dari 20703 untuk kepunyaan orang lain (0.006 seconds)
(0.48)1Tim 5:13

Lagipula dengan keluar masuk rumah orang, mereka membiasakan diri bermalas-malas dan bukan hanya bermalas-malas saja, tetapi juga meleter dan mencampuri soal orang lain dan mengatakan hal-hal yang tidak pantas.

(0.48)Flp 2:4

dan janganlah tiap-tiap orang hanya memperhatikan kepentingannya sendiri, tetapi kepentingan orang lain juga.

(0.48)Ul 5:7

Jangan ada padamu allah lain di hadapan-Ku.

(0.47)Kel 20:3

Jangan ada padamu allah lain di hadapan-Ku.

(0.47)Yes 45:9

Celakalah orang yang berbantah dengan Pembentuknya; dia tidak lain dari beling periuk saja! Adakah tanah liat berkata kepada pembentuknya: "Apakah yang kaubuat?" atau yang telah dibuatnya: "Engkau tidak punya tangan!"

(0.46)Ibr 10:21

dan kita mempunyai seorang Imam Besar sebagai kepala Rumah Allah.

(0.46)Kej 4:19

Lamekh mengambil isteri dua orang; yang satu namanya Ada, yang lain Zila.

(0.46)Mzm 109:8

Biarlah umurnya berkurang, biarlah jabatannya diambil orang lain.

(0.46)Hak 17:5

Mikha ini mempunyai kuil. Dibuatnyalah efod dan terafim, ditahbiskannya salah seorang anaknya laki-laki, yang menjadi imamnya.

(0.46)Mrk 12:7

Tetapi penggarap-penggarap itu berkata seorang kepada yang lain: Ia adalah ahli waris, mari kita bunuh dia, maka warisan ini menjadi milik kita.

(0.46)Kej 24:29

Ribka mempunyai saudara laki-laki, namanya Laban. Laban berlari ke luar mendapatkan orang itu, ke mata air tadi,

(0.46)Yoh 1:11

Ia datang kepada milik kepunyaan-Nya, tetapi orang-orang kepunyaan-Nya itu tidak menerima-Nya.

(0.46)1Taw 2:34

Sesan tidak mempunyai anak laki-laki, hanya anak-anak perempuan; tetapi Sesan mempunyai seorang budak laki-laki, orang Mesir, yang bernama Yarha.

(0.45)Ibr 7:24

Tetapi, karena Ia tetap selama-lamanya, imamat-Nya tidak dapat beralih kepada orang lain.

(0.45)Ams 20:16

Ambillah pakaian orang yang menanggung orang lain, dan tahanlah dia sebagai sandera ganti orang asing.

(0.45)1Taw 29:8

Siapa yang mempunyai batu permata menyerahkannya kepada Yehiel, orang Gerson itu, untuk perbendaharaan rumah TUHAN.

(0.45)Yak 2:14

Apakah gunanya, saudara-saudaraku, jika seorang mengatakan, bahwa ia mempunyai iman, padahal ia tidak mempunyai perbuatan? Dapatkah iman itu menyelamatkan dia?

(0.45)Why 13:17

dan tidak seorangpun yang dapat membeli atau menjual selain dari pada mereka yang memakai tanda itu, yaitu nama binatang itu atau bilangan namanya.

(0.45)Dan 11:4

Tetapi baru saja ia muncul, maka kerajaannya akan pecah dan terbagi-bagi menurut keempat mata angin dari langit, jatuh bukan kepada keturunannya, dan tanpa kekuasaan seperti yang dipunyainya; sebab kerajaannya akan runtuh dan menjadi milik orang-orang yang lain dari pada orang-orang ini.

(0.45)Gal 1:19

Tetapi aku tidak melihat seorangpun dari rasul-rasul yang lain, kecuali Yakobus, saudara Tuhan Yesus.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kepunyaan orang lain&page=3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)