Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 21 - 40 dari 353 untuk roti AND book:[1 TO 39] (0.004 seconds)
(0.72)Bil 6:15

juga sebakul roti yang tidak beragi, yakni roti bundar dari tepung yang terbaik, yang diolah dengan minyak, dan roti tipis yang tidak beragi diolesi dengan minyak, serta dengan korban sajian dan korban-korban curahannya.

(0.71)1Raj 17:6

Pada waktu pagi dan petang burung-burung gagak membawa roti dan daging kepadanya, dan ia minum dari sungai itu.

(0.70)Mzm 78:25

setiap orang telah makan roti malaikat, Ia mengirimkan perbekalan kepada mereka berlimpah-limpah.

(0.70)1Sam 10:4

Mereka akan memberi salam kepadamu dan memberikan kepadamu dua ketul roti yang akan kauterima dari mereka.

(0.70)Mzm 102:9

(102-10) Sebab aku makan abu seperti roti, dan mencampur minumanku dengan tangisan,

(0.68)Mzm 132:15

Perbekalannya akan Kuberkati dengan limpahnya, orang-orangnya yang miskin akan Kukenyangkan dengan roti,

(0.68)Ams 20:17

Roti hasil tipuan sedap rasanya, tetapi kemudian mulutnya penuh dengan kerikil.

(0.68)Pkh 11:1

Lemparkanlah rotimu ke air, maka engkau akan mendapatnya kembali lama setelah itu.

(0.68)Yeh 4:12

Makanlah roti itu seperti roti jelai yang bundar dan engkau harus membakarnya di atas kotoran manusia yang sudah kering di hadapan mereka."

(0.68)1Taw 23:29

Juga mereka harus menyediakan sajian dan tepung yang terbaik untuk korban sajian, roti tipis yang tidak beragi, apa yang dipanggang di atas panggangan, apa yang teraduk dan segala sukatan dan ukuran.

(0.68)1Raj 17:11

Ketika perempuan itu pergi mengambilnya, ia berseru lagi: "Cobalah ambil juga bagiku sepotong roti."

(0.67)Bil 4:7

Lagipula di atas meja roti sajian mereka harus membentangkan sehelai kain ungu tua, dan di atasnya mereka harus meletakkan pinggan, cawan, piala dan kendi korban curahan; juga roti sajian harus tetap ada di atasnya.

(0.67)1Sam 21:3

Maka sekarang, apa yang ada padamu? Berikanlah kepadaku lima roti atau apapun yang ada."

(0.67)Im 7:13

Ia harus mempersembahkan persembahannya itu beserta dengan roti bundar yang beragi, di samping korban syukur yang menjadi korban keselamatannya.

(0.66)Ams 23:6

Jangan makan roti orang yang kikir, jangan ingin akan makanannya yang lezat.

(0.66)Ams 25:21

Jikalau seterumu lapar, berilah dia makan roti, dan jikalau ia dahaga, berilah dia minum air.

(0.66)Bil 28:17

Pada hari yang kelima belas bulan itu ada hari raya; tujuh hari lamanya harus dimakan roti yang tidak beragi.

(0.65)Yeh 4:15

Lalu firman-Nya kepadaku: "Lihat, kalau begitu Aku mengizinkan engkau memakai kotoran lembu ganti kotoran manusia dan bakarlah rotimu di atasnya."

(0.65)Ams 28:21

Memandang bulu tidaklah baik, tetapi untuk sekerat roti orang membuat pelanggaran.

(0.64)Mzm 102:4

(102-5) Hatiku terpukul dan layu seperti rumput, sehingga aku lupa makan rotiku.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=roti AND book:[1 TO 39]&page=2
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)