Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 221 - 240 dari 549 untuk kebetulan (0.000 seconds)
(0.02)1Tim 3:1

Benarlah perkataan ini: "Orang yang menghendaki jabatan penilik jemaat menginginkan pekerjaan yang indah."

(0.02)Tit 1:13

Kesaksian itu benar. Karena itu tegorlah mereka dengan tegas supaya mereka menjadi sehat dalam iman,

(0.02)Tit 2:2

Laki-laki yang tua hendaklah hidup sederhana, terhormat, bijaksana, sehat dalam iman, dalam kasih dan dalam ketekunan.

(0.02)Ibr 12:13

dan luruskanlah jalan bagi kakimu, sehingga yang pincang jangan terpelecok, tetapi menjadi sembuh.

(0.02)Kej 49:23

Walaupun pemanah-pemanah telah mengusiknya, memanahnya dan menyerbunya,

(0.02)Ayb 8:17

Akar-akarnya membelit timbunan batu, menyusup ke dalam sela-sela batu itu.

(0.02)Ayb 11:4

Katamu: Pengajaranku murni, dan aku bersih di mata-Mu.

(0.02)Mzm 25:21

Ketulusan dan kejujuran kiranya mengawal aku, sebab aku menanti-nantikan Engkau.

(0.02)Mzm 111:8

kokoh untuk seterusnya dan selamanya, dilakukan dalam kebenaran dan kejujuran.

(0.02)Mzm 119:1

Berbahagialah orang-orang yang hidupnya tidak bercela, yang hidup menurut Taurat TUHAN.

(0.02)Mzm 119:137

Engkau adil, ya TUHAN, dan hukum-hukum-Mu benar.

(0.02)Ams 4:21

janganlah semuanya itu menjauh dari matamu, simpanlah itu di lubuk hatimu.

(0.02)Ams 8:7

Karena lidahku mengatakan kebenaran, dan kefasikan adalah kekejian bagi bibirku.

(0.02)Ams 8:9

Semuanya itu jelas bagi yang cerdas, lurus bagi yang berpengetahuan.

(0.02)Ams 8:15

Karena aku para raja memerintah, dan para pembesar menetapkan keadilan.

(0.02)Ams 9:15

dan orang-orang yang berlalu di jalan, yang lurus jalannya diundangnya dengan kata-kata:

(0.02)Ams 11:11

Berkat orang jujur memperkembangkan kota, tetapi mulut orang fasik meruntuhkannya.

(0.02)Ams 12:5

Rancangan orang benar adalah adil, tujuan orang fasik memperdaya.

(0.02)Ams 14:11

Rumah orang fasik akan musnah, tetapi kemah orang jujur akan mekar.

(0.02)Ams 16:25

Ada jalan yang disangka lurus, tetapi ujungnya menuju maut.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=kebetulan&page=12
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)