Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 181 - 200 dari 314 untuk beruntunglah (0.000 seconds)
(0.03)Ayb 35:7

Jikalau engkau benar, apakah yang kauberikan kepada Dia? Atau apakah yang diterima-Nya dari tanganmu?

(0.03)Mzm 34:19

(34-20) Kemalangan orang benar banyak, tetapi TUHAN melepaskan dia dari semuanya itu;

(0.03)Ams 3:13

Berbahagialah orang yang mendapat hikmat, orang yang memperoleh kepandaian,

(0.03)Ams 7:15

Itulah sebabnya aku keluar menyongsong engkau, untuk mencari engkau dan sekarang kudapatkan engkau.

(0.03)Ams 9:12

Jikalau engkau bijak, kebijakanmu itu bagimu sendiri, jikalau engkau mencemooh, engkau sendirilah orang yang akan menanggungnya.

(0.03)Ams 10:6

Berkat ada di atas kepala orang benar, tetapi mulut orang fasik menyembunyikan kelaliman.

(0.03)Ams 11:10

Bila orang benar mujur, beria-rialah kota, dan bila orang fasik binasa, gemuruhlah sorak-sorai.

(0.03)Ams 12:12

Orang fasik mengingini jala orang jahat, tetapi akar orang benar mendatangkan hasil.

(0.03)Ams 12:26

Orang benar mendapati tempat penggembalaannya, tetapi jalan orang fasik menyesatkan mereka sendiri.

(0.03)Ams 13:2

Dari buah mulutnya seseorang akan makan yang baik, tetapi nafsu seorang pengkhianat ialah melakukan kelaliman.

(0.03)Ams 18:22

Siapa mendapat isteri, mendapat sesuatu yang baik, dan ia dikenan TUHAN.

(0.03)Ams 19:11

Akal budi membuat seseorang panjang sabar dan orang itu dipuji karena memaafkan pelanggaran.

(0.03)Ams 28:12

Jika orang benar menang, banyaklah pujian orang, tetapi jika orang fasik mendapat kekuasaan, orang menyembunyikan diri.

(0.03)Ams 28:25

Orang yang loba, menimbulkan pertengkaran, tetapi siapa percaya kepada TUHAN, diberi kelimpahan.

(0.03)Pkh 5:14

(5-13) Dan kekayaan itu binasa oleh kemalangan, sehingga tak ada suatupun padanya untuk anaknya.

(0.03)Pkh 11:1

Lemparkanlah rotimu ke air, maka engkau akan mendapatnya kembali lama setelah itu.

(0.03)Yer 13:25

Itulah nasibmu, bagianmu yang telah Kuukur untukmu, demikianlah firman TUHAN, karena engkau melupakan Aku, dan mempercayai dusta.

(0.03)Pkh 7:14

Pada hari mujur bergembiralah, tetapi pada hari malang ingatlah, bahwa hari malang inipun dijadikan Allah seperti juga hari mujur, supaya manusia tidak dapat menemukan sesuatu mengenai masa depannya.

(0.02)Kej 30:13

Berkatalah Lea: "Aku ini berbahagia! Tentulah perempuan-perempuan akan menyebutkan aku berbahagia." Maka ia menamai anak itu Asyer.

(0.02)Kej 39:3

Setelah dilihat oleh tuannya, bahwa Yusuf disertai TUHAN dan bahwa TUHAN membuat berhasil segala sesuatu yang dikerjakannya,


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=beruntunglah&page=10
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)