Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 343 untuk tentang kebangkitan AND book:[40 TO 66] (0.002 seconds)
(1.00)Mat 22:31

Tetapi tentang kebangkitan orang-orang mati tidakkah kamu baca apa yang difirmankan Allah, ketika Ia bersabda:

(1.00)1Kor 15:15

Lebih dari pada itu kami ternyata berdusta terhadap Allah, karena tentang Dia kami katakan, bahwa Ia telah membangkitkan Kristus--padahal Ia tidak membangkitkan-Nya, kalau andaikata benar, bahwa orang mati tidak dibangkitkan.

(0.92)Kis 17:32

Ketika mereka mendengar tentang kebangkitan orang mati, maka ada yang mengejek, dan yang lain berkata: "Lain kali saja kami mendengar engkau berbicara tentang hal itu."

(0.88)Ibr 6:2

yaitu ajaran tentang pelbagai pembaptisan, penumpangan tangan, kebangkitan orang-orang mati dan hukuman kekal.

(0.86)Kis 2:32

Yesus inilah yang dibangkitkan Allah, dan tentang hal itu kami semua adalah saksi.

(0.84)Kis 3:15

Demikianlah Ia, Pemimpin kepada hidup, telah kamu bunuh, tetapi Allah telah membangkitkan Dia dari antara orang mati; dan tentang hal itu kami adalah saksi.

(0.84)Yoh 12:17

Orang banyak yang bersama-sama dengan Dia ketika Ia memanggil Lazarus keluar dari kubur dan membangkitkannya dari antara orang mati, memberi kesaksian tentang Dia.

(0.83)Kis 4:33

Dan dengan kuasa yang besar rasul-rasul memberi kesaksian tentang kebangkitan Tuhan Yesus dan mereka semua hidup dalam kasih karunia yang melimpah-limpah.

(0.83)Kis 1:22

yaitu mulai dari baptisan Yohanes sampai hari Yesus terangkat ke sorga meninggalkan kami, untuk menjadi saksi dengan kami tentang kebangkitan-Nya."

(0.82)Mrk 12:26

Dan juga tentang bangkitnya orang-orang mati, tidakkah kamu baca dalam kitab Musa, dalam ceritera tentang semak duri, bagaimana bunyi firman Allah kepadanya: Akulah Allah Abraham, Allah Ishak dan Allah Yakub?

(0.78)Luk 20:37

Tentang bangkitnya orang-orang mati, Musa telah memberitahukannya dalam nas tentang semak duri, di mana Tuhan disebut Allah Abraham, Allah Ishak dan Allah Yakub.

(0.73)Kis 16:22

Juga orang banyak bangkit menentang mereka. Lalu pembesar-pembesar kota itu menyuruh mengoyakkan pakaian dari tubuh mereka dan mendera mereka.

(0.72)Mrk 6:14

Raja Herodes juga mendengar tentang Yesus, sebab nama-Nya sudah terkenal dan orang mengatakan: "Yohanes Pembaptis sudah bangkit dari antara orang mati dan itulah sebabnya kuasa-kuasa itu bekerja di dalam Dia."

(0.69)Kis 17:31

Karena Ia telah menetapkan suatu hari, pada waktu mana Ia dengan adil akan menghakimi dunia oleh seorang yang telah ditentukan-Nya, sesudah Ia memberikan kepada semua orang suatu bukti tentang hal itu dengan membangkitkan Dia dari antara orang mati."

(0.69)Kis 2:31

Karena itu ia telah melihat ke depan dan telah berbicara tentang kebangkitan Mesias, ketika ia mengatakan, bahwa Dia tidak ditinggalkan di dalam dunia orang mati, dan bahwa daging-Nya tidak mengalami kebinasaan.

(0.68)1Kor 15:12

Jadi, bilamana kami beritakan, bahwa Kristus dibangkitkan dari antara orang mati, bagaimana mungkin ada di antara kamu yang mengatakan, bahwa tidak ada kebangkitan orang mati?

(0.65)1Kor 6:14

Allah, yang membangkitkan Tuhan, akan membangkitkan kita juga oleh kuasa-Nya.

(0.62)Yoh 11:23

Kata Yesus kepada Marta: "Saudaramu akan bangkit."

(0.59)1Kor 15:16

Sebab jika benar orang mati tidak dibangkitkan, maka Kristus juga tidak dibangkitkan.

(0.58)1Kor 15:13

Kalau tidak ada kebangkitan orang mati, maka Kristus juga tidak dibangkitkan.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=tentang kebangkitan AND book:[40 TO 66]&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)