Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 20 dari 349 untuk satupun tiada AND book:[1 TO 39] AND book:18 (0.002 seconds)
(1.00)Ayb 32:12

Kepadamulah kupusatkan perhatianku, tetapi sesungguhnya, tiada seorangpun yang mengecam Ayub, tiada seorangpun di antara kamu menyanggah perkataannya.

(0.97)Ayb 24:25

Jikalau tidak demikian halnya, siapa berani menyanggah aku dan meniadakan perkataanku?"

(0.96)Ayb 29:22

Sehabis bicaraku tiada seorangpun angkat bicara lagi, dan perkataanku menetes ke atas mereka.

(0.88)Ayb 1:8

Lalu bertanyalah TUHAN kepada Iblis: "Apakah engkau memperhatikan hamba-Ku Ayub? Sebab tiada seorangpun di bumi seperti dia, yang demikian saleh dan jujur, yang takut akan Allah dan menjauhi kejahatan."

(0.86)Ayb 2:3

Firman TUHAN kepada Iblis: "Apakah engkau memperhatikan hamba-Ku Ayub? Sebab tiada seorangpun di bumi seperti dia, yang demikian saleh dan jujur, yang takut akan Allah dan menjauhi kejahatan. Ia tetap tekun dalam kesalehannya, meskipun engkau telah membujuk Aku melawan dia untuk mencelakakannya tanpa alasan."

(0.57)Ayb 41:16

(41-7) Rapat hubungannya yang satu dengan yang lain, sehingga angin tidak dapat masuk;

(0.57)Ayb 42:2

"Aku tahu, bahwa Engkau sanggup melakukan segala sesuatu, dan tidak ada rencana-Mu yang gagal.

(0.47)Ayb 20:21

Suatupun tidak luput dari pada lahapnya, itulah sebabnya kemujurannya tidak kekal.

(0.46)Ayb 5:24

Engkau akan mengalami, bahwa kemahmu aman dan apabila engkau memeriksa tempat kediamanmu, engkau tidak akan kehilangan apa-apa.

(0.45)Ayb 34:9

Karena ia telah berkata: Tidak berguna bagi manusia, kalau ia dikenan Allah.

(0.45)Ayb 8:9

Sebab kita, anak-anak kemarin, tidak mengetahui apa-apa; karena hari-hari kita seperti bayang-bayang di bumi.

(0.45)Ayb 26:7

Allah membentangkan utara di atas kekosongan, dan menggantungkan bumi pada kehampaan.

(0.43)Ayb 10:7

padahal Engkau tahu, bahwa aku tidak bersalah, dan bahwa tiada seorangpun dapat memberi kelepasan dari tangan-Mu?

(0.42)Ayb 40:8

(40-3) Apakah engkau hendak meniadakan pengadilan-Ku, mempersalahkan Aku supaya engkau dapat membenarkan dirimu?

(0.41)Ayb 33:7

Jadi engkau tak usah ditimpa kegentaran terhadap aku, tekananku terhadap engkau tidak akan berat.

(0.41)Ayb 34:22

tidak ada kegelapan ataupun kelam kabut, di mana orang-orang yang melakukan kejahatan dapat bersembunyi.

(0.41)Ayb 18:19

Ia tidak akan mempunyai anak atau cucu cicit di antara bangsanya, dan tak seorangpun yang tinggal hidup di tempat kediamannya.

(0.40)Ayb 28:8

binatang yang ganas tidak menginjakkan kakinya di sana dan singa tidak melangkah melaluinya.

(0.39)Ayb 19:7

Sesungguhnya, aku berteriak: Kelaliman!, tetapi tidak ada yang menjawab. Aku berseru minta tolong, tetapi tidak ada keadilan.

(0.39)Ayb 3:18

Dan para tawanan bersama-sama menjadi tenang, mereka tidak lagi mendengar suara pengerah.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=satupun tiada AND book:[1 TO 39] AND book:18&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)