Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Hasil pencarian 1 - 15 dari 15 untuk hebrew:0833 (0.000 seconds)
(1.00)Yes 9:16

(9-15) Sebab orang-orang yang mengendalikan bangsa ini adalah penyesat, dan orang-orang yang dikendalikan mereka menjadi kacau.

(0.81)Ams 9:6

buanglah kebodohan, maka kamu akan hidup, dan ikutilah jalan pengertian."

(0.81)Ams 31:28

Anak-anaknya bangun, dan menyebutnya berbahagia, pula suaminya memuji dia:

(0.71)Ayb 29:11

apabila telinga mendengar tentang aku, maka aku disebut berbahagia; dan apabila mata melihat, maka aku dipuji.

(0.71)Ams 3:18

Ia menjadi pohon kehidupan bagi orang yang memegangnya, siapa yang berpegang padanya akan disebut berbahagia.

(0.71)Ams 4:14

Janganlah menempuh jalan orang fasik, dan janganlah mengikuti jalan orang jahat.

(0.71)Ams 23:19

Hai anakku, dengarkanlah, dan jadilah bijak, tujukanlah hatimu ke jalan yang benar.

(0.61)Kej 30:13

Berkatalah Lea: "Aku ini berbahagia! Tentulah perempuan-perempuan akan menyebutkan aku berbahagia." Maka ia menamai anak itu Asyer.

(0.61)Mzm 41:2

(41-3) TUHAN akan melindungi dia dan memelihara nyawanya, sehingga ia disebut berbahagia di bumi; Engkau takkan membiarkan dia dipermainkan musuhnya!

(0.61)Mzm 72:17

Biarlah namanya tetap selama-lamanya, kiranya namanya semakin dikenal selama ada matahari. Kiranya segala bangsa saling memberkati dengan namanya, dan menyebut dia berbahagia.

(0.61)Yes 1:17

belajarlah berbuat baik; usahakanlah keadilan, kendalikanlah orang kejam; belalah hak anak-anak yatim, perjuangkanlah perkara janda-janda!

(0.61)Yes 3:12

Adapun umat-Ku, penguasa mereka ialah anak-anak, dan perempuan-perempuan memerintah atasnya. Hai umat-Ku, pemimpin-pemimpinmu adalah penyesat, dan jalan yang kamu tempuh mereka kacaukan!

(0.61)Mal 3:12

Maka segala bangsa akan menyebut kamu berbahagia, sebab kamu ini akan menjadi negeri kesukaan, firman TUHAN semesta alam.

(0.61)Mal 3:15

Oleh sebab itu kita ini menyebut berbahagia orang-orang yang gegabah: bukan saja mujur orang-orang yang berbuat fasik itu, tetapi dengan mencobai Allahpun, mereka luput juga."

(0.51)Kid 6:9

Tetapi dialah satu-satunya merpatiku, idam-idamanku, satu-satunya anak ibunya, anak kesayangan bagi yang melahirkannya; puteri-puteri melihatnya dan menyebutnya bahagia, permaisuri-permaisuri dan selir-selir memujinya.


Sumber: http://alkitab.sabda.org/search.php?search=hebrew:0833&page=1
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)