TB NETBible YUN-IBR Ref. Silang Nama Gambar Himne

  Boks Temuan

Lukas 1:35

Konteks
1:35 Jawab malaikat itu kepadanya: "Roh Kudus 1  akan turun atasmu r  dan kuasa Allah Yang Mahatinggi s  akan menaungi engkau; sebab itu anak yang akan kaulahirkan itu akan disebut kudus, t  Anak Allah. u 

Lukas 4:34

Konteks
4:34 "Hai Engkau, Yesus orang Nazaret, f  apa urusan-Mu dengan kami? g  Engkau datang hendak membinasakan kami? Aku tahu siapa Engkau: h  Yang Kudus dari Allah. i "
Seret untuk mengatur ukuranSeret untuk mengatur ukuran

[1:35]  1 Full Life : KUDUS.

Nas : Luk 1:35

Baik Lukas maupun Matius menandaskan dengan jelas bahwa Yesus telah lahir dari seorang perawan (ayat Luk 1:27;

lihat cat. --> Mat 1:18;

lihat cat. --> Mat 1:23).

[atau ref. Mat 1:18,23]

Roh Kudus akan turun ke atas Maria dan anak itu akan dikandung semata-mata oleh perbuatan ajaib Allah. Akibatnya, Yesus akan menjadi "kudus" (artinya; bebas dari segala noda dosa). Untuk keterangan lebih lanjut mengenai hal ini,

lihat art. YESUS DAN ROH KUDUS



TIP #11: Klik ikon untuk membuka halaman ramah cetak. [SEMUA]
dibuat dalam 0.03 detik
dipersembahkan oleh YLSA