Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Yehezkiel 1:7

1:7 Kaki mereka adalah lurus dan telapak kaki mereka seperti kuku anak lembu; kaki-kaki ini mengkilap seperti tembaga yang baru digosok.

Yehezkiel 4:15

4:15 Lalu firman-Nya kepadaku: "Lihat, kalau begitu Aku mengizinkan engkau memakai kotoran lembu ganti kotoran manusia dan bakarlah rotimu di atasnya."

Yehezkiel 45:22

45:22 Pada hari itu raja harus mengolah lembu jantan sebagai korban penghapus dosa karena dirinya dan karena seluruh penduduk negeri.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Yeh 1:7 4:15 45:22
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)