Wahyu 4:3
4:3 Dan Dia yang duduk di takhta itu nampaknya bagaikan permata yaspis
dan permata sardis;
dan suatu pelangi
melingkungi takhta itu gilang-gemilang bagaikan zamrud
rupanya.
Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=WHY. 4:3
Copyright © 2005-2025 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)