Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Matius 2:4

2:4 Maka dikumpulkannya semua imam kepala dan ahli Taurat bangsa Yahudi, lalu dimintanya keterangan dari mereka, di mana Mesias akan dilahirkan.

Matius 14:5

14:5 Herodes ingin membunuhnya, tetapi ia takut akan orang banyak yang memandang Yohanes sebagai nabi.

Matius 21:46

21:46 Dan mereka berusaha untuk menangkap Dia, tetapi mereka takut kepada orang banyak, karena orang banyak itu menganggap Dia nabi.

Matius 26:3

26:3 Pada waktu itu berkumpullah imam-imam kepala dan tua-tua bangsa Yahudi di istana Imam Besar yang bernama Kayafas,

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Mat 2:4 14:5 21:46 26:3
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)