Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Lukas 12:9

12:9 Tetapi barangsiapa menyangkal Aku di depan manusia, ia akan disangkal di depan malaikat-malaikat Allah.

Lukas 23:28

23:28 Yesus berpaling kepada mereka dan berkata: "Hai puteri-puteri Yerusalem, janganlah kamu menangisi Aku, melainkan tangisilah dirimu sendiri dan anak-anakmu!

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Luk 12:9 23:28
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)