Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Kisah Para Rasul 3:18

3:18 Tetapi dengan jalan demikian Allah telah menggenapi apa yang telah difirmankan-Nya dahulu dengan perantaraan nabi-nabi-Nya, yaitu bahwa Mesias yang diutus-Nya harus menderita.

Kisah Para Rasul 13:36

13:36 Sebab Daud melakukan kehendak Allah pada zamannya, lalu ia mangkat dan dibaringkan di samping nenek moyangnya, dan ia memang diserahkan kepada kebinasaan.

Kisah Para Rasul 14:26

14:26 Dari situ berlayarlah mereka ke Antiokhia; di tempat itulah mereka dahulu diserahkan kepada kasih karunia Allah untuk memulai pekerjaan, yang telah mereka selesaikan.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Kis 3:18 13:36 14:26
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)