Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Galatia 2:5

2:5 Tetapi sesaatpun kami tidak mau mundur dan tunduk kepada mereka, agar kebenaran Injil dapat tinggal tetap pada kamu.

Galatia 4:3

4:3 Demikian pula kita: selama kita belum akil balig, kita takluk juga kepada roh-roh dunia.

Galatia 5:2

5:2 Sesungguhnya, aku, Paulus, berkata kepadamu: jikalau kamu menyunatkan dirimu, Kristus sama sekali tidak akan berguna bagimu.

Galatia 5:5

5:5 Sebab oleh Roh, dan karena iman, kita menantikan kebenaran yang kita harapkan.

Galatia 5:14

5:14 Sebab seluruh hukum Taurat tercakup dalam satu firman ini, yaitu: "Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri!"

Galatia 5:22

5:22 Tetapi buah Roh ialah: kasih, sukacita, damai sejahtera, kesabaran, kemurahan, kebaikan, kesetiaan,

Galatia 5:26

5:26 dan janganlah kita gila hormat, janganlah kita saling menantang dan saling mendengki.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Gal 2:5 4:3 5:2 5:5 5:14 5:22 5:26
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)