Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ulangan 16:9-10

16:9 Tujuh minggu harus kauhitung: pada waktu orang mulai menyabit gandum yang belum dituai, haruslah engkau mulai menghitung tujuh minggu itu. 16:10 Kemudian haruslah engkau merayakan hari raya Tujuh Minggu bagi TUHAN, Allahmu, sekedar persembahan sukarela yang akan kauberikan, sesuai dengan berkat yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Deu 16:9,10
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)