Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Daniel 8:19

8:19 Lalu berkatalah ia: "Kuberitahukan kepadamu apa yang akan terjadi pada akhir murka ini, sebab hal itu mengenai akhir zaman.

Daniel 11:45

11:45 Ia akan mendirikan kemah kebesarannya di antara laut dan gunung Permai yang kudus itu, tetapi kemudian ia akan menemui ajalnya dan tidak ada seorangpun yang menolongnya."

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Dan 8:19 11:45
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)