Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Ayub 15:17

15:17 Aku hendak menerangkan sesuatu kepadamu, dengarkanlah aku, dan apa yang telah kulihat, hendak kuceritakan,

Ayub 42:4

42:4 Firman-Mu: Dengarlah, maka Akulah yang akan berfirman; Aku akan menanyai engkau, supaya engkau memberitahu Aku.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ayb 15:17 42:4
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)