Alkitab SABDA
alkitab.sabda.org

Versi:

Amsal 14:14

14:14 Orang yang murtad hatinya menjadi kenyang dengan jalannya, dan orang yang baik dengan apa yang ada padanya.

Amsal 18:19

18:19 Saudara yang dikhianati lebih sulit dihampiri dari pada kota yang kuat, dan pertengkaran adalah seperti palang gapura sebuah puri.

Amsal 28:26

28:26 Siapa percaya kepada hatinya sendiri adalah orang bebal, tetapi siapa berlaku dengan bijak akan selamat.

Sumber: http://alkitab.sabda.org/passage.php?passage=Ams 14:14 18:19 28:26
Copyright © 2005-2024 Yayasan Lembaga SABDA (YLSA)